PEMBELAJARAN
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui: (1) Perbedaan pengaruh
pendekatan teknis dan taktis terhadap hasil pembelajaran lompat jauh gaya
jongkok siswa SMP Negeri 3 Kartasura tahun pelajaran 2010/2011. (2) Perbedaan
pengaruh motor ability tinggi dan rendah terhadap hasil pembelajaran lompat jauh
gaya jongkok siswa SMP Negeri 3 Kartasura tahun...
Setiawan
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
KARAKTERISTIK KEUANGAN
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh karakteristik kepala daerah dan karakteristik keuangan pemerintah derah terhadap tingkat kelengkapan pengungkapan wajib dalam laporan keuangan pemerintah daerah di Indonesia. Faktor-faktor yang diuji dalam penelitian ini adalah latar belakang pendidikan kepala daerah, umur kepala daerah, tingkat...
Rudi Ismoyo
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
STRATEGI
Penulis tertarik untuk mengangkat masalah tersebut karena pada saat ini dimana sedang terjadi kelangkaan kenaikan harga rotan yang kemudian membawa pengaruh pada kelangsungan usaha indutri kerajinan rotan. Dalam kondisi yang demikian sentra indutri rotan di Desa Trangan masih tetap bertahan , mekipun terjadi kenaikan harga bahan baku rotan....
Puji Rahayu
Skripsi
Surakarta-FISIP-2011
DAKWAAN, REQUISITOIR
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah argumentasi hukum penuntut umum dalam dakwaan dan requisitoir pada kasus Nomor Reg.perkara: PDM-72/SRAGEN/EP.2/1010, dan Kesesuaian argumentasi hukum Penuntut Umum terhadap Putusan Hakim Nomor 230/Pid.SUS/2010/PN.Srg. Penelitian ini merupakan penelitian doktrinal yang bersifat preskriptif...
Nur Cholis
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2011
INTENSITAS PENERANGAN
Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mengkaji hubungan intensitas penerangan dengan kelelahan mata pada tenaga kerja di Area Pengantongan PT. Pupuk Kujang Cikampek Jawa Barat.
Metode : Penelitian ini merupakan penelitian Observasional Analitik dengan pendekatan cross sectional. Subjek penelitiannya adalah 50 tenaga kerja bagian...
Luviana Eka Puspitasari
Skripsi
Surakarta-F.Kedokteran-2011
Kemampuan
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan membaca pemahaman dengan menggunakan metode Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) pada siswa kelas V SD Negeri Sampangan 26 Pasar Kliwon Surakarta. Variabel yang menjadi sasaran perubahan dalam penelitian tindakan kelas ini adalah peningkatan kemampuan membaca pemahaman,...
Endri Meylasari
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
BAHASA JAWA
Penelitian ini difokuskan pada empat pokok permasalahan yaitu: (1) bagaimanakah pemanfaatan aspek bunyi dalam naskah sandiwara Julung Sungsang dan Ketula-tula Ketali karya Kusuma Danang Joyo, (2) bagaimanakah pilihan kata atau diksi dalam naskah sandiwara Julung Sungsang dan Ketula-tula Ketali karya Kusuma Danang Joyo, (3) bagaimanakah gaya bahasa...
Fajar Yuli Cahyaningrum
Skripsi
Surakarta-FSSR-2011
METODE FERNALD
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan prestasi belajar membaca pada anak kesulitan belajar kelas II SD di SLB/ A YKAB Surakarta tahun ajaran 2010/2011. Penelitian ini berbentuk Classroom Action Research/ Penelitian Tindakan Kelas merupakan pencermatan terhadap kegiatan belajar berupa sebuah tindakan, yang sengaja dimunculkan dan terjadi...
Anik Maryani
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
PETILASAN
Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan : (1) Sejarah
Kraton Pajang, (2) Pembangunan Petilasan Kraton Pajang, (3) Petilasan Kraton
Pajang sebagai pengembangan pariwisata dan Cagar Budaya, (4) Persepsi
masyarakat terhadap Petilasan Kraton Pajang.
Sejalan dengan tujuan penelitian ini, maka penelitian menggunakan
metode...
Aulia Rahmadiyah
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
YURIDIS
Penulisan Hukum ini bertujuan untuk mengetahui pemeriksaan oleh penyidik tanpa didampingi penasihat hukum dapat menjadi alasan bagi terdakwa untuk mencabut keterangan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) di persidangan dalam perkara penghasutan Nomor: 2336/Pid.B/2008/JKT.PST dan kekuatan Berita Acara Pemeriksaan (BAP) yang dicabut oleh terdakwa sebagai...
P. Jefri leo candra s.
Skripsi
Surakarta-F.Hukum-2011