KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA
PT. Wangsa Jatra Lestari merupakan salah satu perusahaan manufaktur.
Industri manufaktur sering mendapat banyak masalah mengenai dampak bahaya pada
bagian produksinya. Oleh karna itu penggunaan alat pelindung diri sangatlah penting
peranannya dalam memenuhi kebutuhan karyawan agar dapat meminimalisasi
kecelakaan kerja yang dapat terjadi...
Naruda Aditya Maulana
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2014
LAYOUT
Tujuan penyusunan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui tingkat efisiensi dan efektifitas layout pada Devisi Engineering BPU Rosalia Indah Karangayar. Analisis yang digunakan untuk mengukur tingkat efisiensi dan efektifitas adalah keseimbangan lini atau line balancing yaitu dengan menentukan waktu putaran (cycle time) yang dikehendaki dan...
Latif Burhanudin
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2014
ANALYSIS OF C-CHART
PT. Sari Warna Asli is a big company engaged in textiles, particularly in the apparel industry (garment). PT. Sari Warna Asli very concerned about the quality because it is part of a very important element in the production process, including the quality of a valuable asset to the company, in order to maintain consumer confidence in the products...
Hilda Mega Siti Mardika
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2014
ANALISIS ABC
ABSTRAK
ANALISIS PENGENDALIAN PERSEDIAAN SUKU CADANG MESIN MOBIL XENIA DENGAN METODE ABC GUNA MENCAPAI PERSEDIAAN OPTIMAL PADA PT. ASTRA DAIHATSU SOLO BARU
SRIYANTOF3511075
Penelitian ini bertujuan untuk mengelompokan suku cadang mesin mobil Xenia diPT. Astra International Daihatsu.Tbk cabang Solo Baru dengan menggunkan analisis ABC dan untuk...
Sriyanto
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2014
PENERAPAN KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA
Pt. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri Solo Merupakan Perusahaan Yang Bergerak Dibidang Percetakan Yaitu Pengolahan Lembaran Kertas Menjadi Barang Jadi Berupa Buku Yang Memenuhi Pasar Domestik. Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Merupakan Salah Satu Prasyarat Perlindungan Terhadap Tenaga Kerja. Maka Setiap Perusahaan Wajib Menerapkan Standar K3...
Muhammad Iqbal
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2014
PRODUCTIVITY
ABSTRACT
ANALYSIS OF EMPLOYEE PRODUCTIVITY AND COST OF SALES
DEPARTMENT PT. ASTRA INTERNATIONAL TBK DAIHATSU NEW
SOLO DURING THE YEAR 2013
KHANAN
F3511049
Currently the company - the company gives special attention to
productivity. This can be met if the companies make arrangements to schedule the
achievement of the target company as well...
Khanan
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2014
KELUHAN PELANGGAN
ABSTRAK
PENANGANAN KELUHAN PELANGGAN TERHADAP PRODUK
CACAT PADA PERUSAHAAN WANGSA JATRA LESTARI PABELAN
SUKOHARJO
WARIH SUTOPO
F3511082
Sektor bisnis sering dihadapkan dengan permasalahan ketidakpuasan
pelanggan terhadap output yang dihasilkan perusahaan. Ketidakpuasan pelanggan
sering dilontarkan dalam bentuk keluhan secara langsung atau...
Warih Sutopo
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2014
MANAJEMEN KESELAMATAN
Tujuan Penelitian Ini Adalah Untuk Mengetahui Penerapan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Di Dbagian Workshop Pada Perusahaan Mega Tirta Alami Untuk Memberikan Rekomendasi Sistem Manajemen Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Pada Perusahaan Mega Tirta Alami.
Desian Penelitian Yang Digunakan Dalam Penelitian Ini Adalah Menggunakan Penelitian Kasus....
Fitra Anugrah Pratama
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2014
SISTEM ADMINISTRASI GUDANG
PT. Batik Danar Hadi Surakarta merupakan perusahaan yang berskala
menengah yang bergerak di bidang tekstil dan garmen. Kegiatan administrasi
operasional gudang sudah diterapkan pada gudang pengadaan barang Tujuan dari
kegiatan ini untuk mengetahui administrasi operasional gudang dari barang masuk
sampe barang keluar pada gudang pengadaan...
Yossy Juwitasari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2014
standarisasi
Tujuan dari penulisan Tugas Akhir ini adalah untuk mengetahui bagaimana dampak penerapan Standarisasi Administrasi Operasional Guna Peningkatan Efektifitas Penggunaan Bahan Baku Produksi Pada Gudang PT. Sari Warna asli Garment. Dalam kegiatan produksi, pemakaian bahan baku merupakan hal yang sangat penting untuk menentukan produk yang dihasilkan...
Jati Laksono Putra
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2014