PILAR JEMBATAN
Banjir bandang Sungai Progo tanggal 28 Februari 2009 menyebabkan pilar
pertama arah Windusari amblas. Banjir berikutnya, 4 Maret 2009 menyebabkan pilar
timur kedua dan ketiga amblas. Air meluap di atas deck jembatan setinggi ± 80 cm.
Sehingga jembatan tidak berfungsi. Penelitian ini bertujuan mengetahui penyebab
kegagalan pilar pasca...
Dwi Sat Agus Yuwana
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2012
ASPAL BETON
Pemenuhan kebutuhan infrastruktur transportasi khususnya jalan raya di Indonesia pada saat ini dirasa sangat kurang sekali. Seiring dengan perkembangan transportasi dewasa ini sangat dirasakan kebutuhan jalan raya baik kualitas maupun kuantitasnya. Dalam pengadaan jalan raya yang perlu mendapat perhatian khusus adalah lapis permukaan (Surface...
Sanusi
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2012
EMBUNG
Embung Kedungsono merupakan embung tipe urugan tanah homogen, dengan ketinggian 10,2 meter yang dibangun tahun 2005 untuk pelayanan air baku dan irigasi di Kabupaten Sragen. Embung tersebut mengalami overtopping akibat banjir tanggal 27 Desember 2007 sehingga terjadi keruntuhan pada tubuh embung. Pemerintah telah membangun kembali embung dengan...
Handoko Putro
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2012
CALLENDER HAMILTON
Jembatan Bandar adalah jembatan rangka baja callender hamilton B-15A yang terdiri 3 bentang dengan panjang tiap bentang 50,29 m. Keselamatan umum, usia jembatan (38 tahun), paparan cuaca, kepadatan lalu lintas dan kelebihan beban kendaraan menjadi alasan penting untuk pemeriksaan dan penilaian jembatan. Komponen jembatan yang apabila terjadi...
Erwien Asmara
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2012
RAB
Pada saat ini penilaian kondisi perkerasan dengan metode PCI di Bidang Bina Marga
Kabupaten Merangin tidak pernah dilakukan atau dijadikan patokan untuk menghitung tebal
perkerasan jalan, sehingga pada saat perbaikan permukaan perkerasan jalan metode yang
digunakan hanya berdasarkan ukuran kerusakan saja, sedangkan untuk tipe serta...
Yaddy Novianto
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2011
PEMELIHARAAN JALAN
Kondisi perkerasan ruas jalan Pudingbesar – Kota Waringin Kabupaten Bangka
banyak mengalami kerusakan. Sejak diresmikannya Kabupaten Bangka menjadi Propinsi
Kepulauan Bangka Belitung pada Tahun 2000, sektor pertanian dan perkebunan khususnya
kelapa sawit berkembang dengan pesat. Angkutan muatan tandan buah segar (TBS) kelapa
sawit yang...
Damhir Anugrah
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2011
EVALUASI SISTEM POLDER
Kota Semarang sebagai ibukota Provinsi Jawa Tengah merupakan kota pantai karena berada di daerah Pantai Utara Pulau Jawa. Permasalahan banjir dan rob yang sering terjadi menjadikan perekonomian dan perdagangan tidak bisa berkembang pesat. Pembangunan sistem polder Kota Lama yang berlokasi di Kecamatan Semarang Utara dimaksudkan sebagai sarana dan...
Victor Tri Karyanto Nugroho
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2011
DAERAH IRIGASI
Sistem irigasi dipengaruhi oleh beberapa aspek, yaitu: prasarana fisik, produktifitas tanam, sarana penunjang, organisasi personalia, dokumentasi, dan Perkumpulan Petani Pemakai Air (P3A). Bangunan irigasi mengalami penurunan fungsi akibat bertambahnya umur bangunan atau pengaruh ulah manusia. Evaluasi pelaksanaan pembagian air melalui Rasio...
Endah Aryuningsih Tri Rahajeng
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2011
ASRAMA MAHASISWA
Meilandy Purwandito
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2012
EROSI DAN SEDIMENTASI
Sub DAS Musi Hulu merupakan daerah aliran sungai lintas kabupaten, yakni Kabupaten Rejang Lebong dan Kabupaten Kepahiang yang sebagian besar terletak di Kabupaten Rejang Lebong. Permasalahan utama DAS Musi ini adalah kawasan hutan di daerah hulu (up-stream) sebagai penyokong utama fungsi DAS banyak yang telah beralih fungsi. Kondisi ini dapat...
Desy Ria Anita
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2011