Strategi, Pemberdayaan, Masyarakat, Pengelolaan, Sampah,
Pengelolaan sampah yang belum memaksimalkan pemilahan berdasarkan jenis sampah merupakan salah satu faktor penyebab meningkatnya volume sampah yang dikirim ke TPA. Oleh sebab itu, baik pemerintah maupun masyarakat harus bekerjasama dalam mengatasi masalah sampah. Oleh karena itu, diperlukan adanya pemberdayaan masyarakat terhadap sistem...
Dyah Ayu Ramadhani
Skripsi
SURAKARTA-Fak. MIPA-2023
Pengelolaan, partisipasi, sampah, strategi.
Permasalahan lingkungan hidup, seperti sampah dapat disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya yaitu bertambahnya populasi manusia. Sampah di wilayah Kampung Tanggulsari, Kelurahan Banjarsari, Kecamatan Banjarsari, Kota Surakarta belum dimanfaatkan dengan maksimal. Wilayah Kampung Tanggulsari khususnya RW 09 merupakan wilayah pengrajin sangkar...
Antika Febriastuti
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Keanekaragaman, Morfometri, Sungai, Kualitas Air, Kota Surakarta
Kota Surakata dan beberapa daerah di wilayah Jawa Tengah dialiri oleh Sungai Bengawan Solo yang membentang dari hulu sampai hilir. Aktivitas manusia, perubahan tata guna lahan, dan beragamnya pola hidup serta masuknya limbah ke perairan Sungai Bengawan Solo berdampak pada ekosistem sungai. Faktor lingkungan memiliki...
Willis Safitri
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Kata kunci: Etlingera elatior (Jack) R.M.Sm, Ekstrak Etanol, Fraksi-fraksi, Histopatologi.
Bunga kecombrang (Etlingera elatior (Jack) R.M. Sm) biasanya digunakan untuk penambah cita rasa makanan, ternyata memiliki manfaat secara farmakologi seperti antimikroba, antikanker, dan analgetik. Oleh karena itu, diperlukan uji pra klinik salah satunya uji toksisitas akut untuk mengetahui khasiat dan keamanan ekstrak tanaman. Tujuan penelitian...
Safna Bina Nusriya
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Lansium domesticum var. aqueum (Jack) K.C. Sahni & Bennet, ekstrak etanol, fraksi- fraksi, uji toksisitas akut, histopatologi
Kulit buah kokosan (Lansium domesticum var. aqueum (Jack) K.C. Sahni & Bennet) memiliki kandungan senyawa bermanfaat yang dapat digunakan sebagai antikanker, antibakteri, antiinsektisida, antimalaria, kosmetik, dan antifeedant. Tanaman obat yang akan dikembangkan menjadi obat herbal harus melalui uji praklinik untuk menjamin khasiat dan...
Asifa Nurma Safitri
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Extreme Learning Machine, Seasonal Autoregressive Integrated Moving Average, Uang kartal.
Uang merupakan segala sesuatu yang diterima secara umum sebagai alat pembayaran resmi dalam memenuhi suatu kewajiban. Peredaran uang sangat penting untuk diperhatikan dan dikendalikan, sehingga memberikan dampak positif terhadap perekonomian. Pengendalian peredaran uang biasanya ditekankan pada jenis uang kartal, yaitu yang berbentuk uang kertas...
Afita Ulya Pratiwi
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Terapi proton, kraniofaringioma, pencil beam, arah penyinaran, perangkat lunak MCNP6
Terapi proton adalah salah satu alternatif dari berbagai jenis radioterapi yang digunakan dalam pengobatan tumor dengan keunggulan mampu memancarkan radiasi yang terfokus pada sel tumor dan sedikit mengenai sel sehat di sekitarnya. Pemodelan terapi proton untuk pengobatan tumor kraniofaringioma dilakukan menggunakan kolimator pencil beam dengan...
Widia Hayati
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Analisis Sensitivitas, Fuzzy, GUI Matlab, Mahasiswa, MOORA, Part-time, ROC
Fenomena kuliah dengan sambilan bekerja bukanlah hal yang baru di kalangan mahasiswa. Disisi lain, bekerja sambil kuliah terkadang membuat mahasiswa melupakan tujuan utama mereka yang berdampak pada proses belajar di kampus, sehingga diperlukan sistem yang membantu mahasiswa memilih pekerjaan part-time berdasarkan dengan kondisi mereka. Pada...
Salma Nida Khofiyya
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Monyet ekor panjang; PLTA PB Soedirman; konservasi; perilaku harian; konflik
PLTA PB Soedirman merupakan salah satu unit pembangkit dari Mrica PGU yang terletak di Kelurahan Bawang, Kecamatan Banjarnegara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah. Salah satu satwa yang hidup di kawasan tersebut adalah monyet ekor panjang (Macaca fascicularis). Keberadaan monyet ekor panjang di kawasan PLTA PB Soedirman dapat menimbulkan konflik...
Nofianto Hidayat
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Adverse drug event (ADE), Geriatri, Kriteria STOPP, dan Potentially inappropriate medication (PIM)
Geriatri merupakan pasien dengan potensi ketidaktepatan pengobatan yang tinggi dikarenakan penurunan fungsi fisik dan psikologis. Pasien geriatri memiliki masa pengobatan yang panjang sehingga perlu ada perhatian untuk penggunaan obat selama perawatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui profil peresepan pbat pada geriatri, angka kejadian...
Fatimatus Salimah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023