Kemacetan lalu lintas yang terjadi merupakan salah satu masalah yang cukup penting dalam bidang transportasi. Masalah lain yang akan timbul akibat kemacetan yaitu peningkatan waktu perjalanan, pemborosan bahan bakar, pemborosan waktu, peningkatan polusi udara dan suara, turunnya produktivitas. Banyaknya masalah yang terjadi akibat kemacetan,...
Josephin Onesifera Rum
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2021
Pengambilan Keputusan, Proyek TI, ANP, BWM
Teknologi Informasi saat ini mempunyai peranan penting dalam organisasi. Salah satunya agar manajemen organisasi menjadi lebih efektif dan efisien dalam pengambilan keputusan. Dalam pengembangannya terdapat proyek-proyek teknologi informasi yang sukses dan juga proyek teknologi informasi yang mengalami kegagalan. Kegagalan dalam mengelola proyek...
Muhammad Faizal
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2022
Aktivator Alkali; Beton Mutu Tinggi Memadat Mandiri; Kapasitas
Penjangkaran; Kuat Lekat; Metakaolin.
Beton mutu tinggi memadat mandiri adalah beton yang mampu mengisi ruang-ruang kosong dengan berat sendiri tanpa memerlukan bantuan alat pemadat serta memiliki nilai kuat tekan lebih besar atau sama dengan 41,4 MPa. Kuat Lekat dan Kapasitas Penjangkaran beton merupakan salah satu parameter untuk menentukan hubungan antara beton dengan baja...
Muchsan Maulana Sanjaya
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2022
Reactive powder concrete (RPC); Silica fume; Kuat tarik belah; Modulus of rupture
ABSTRAKM. Haris Habibi, 2017. Kajian Kuat Tarik Belah dan Modulus of Rupturepada Beton Bubuk Reaktif dengan Variasi Komposisi Silica Fume. SkripsiProgram Studi S-1 Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Sebelas MaretSurakarta.Reactive powder concrete adalah beton yang menghilangkan campuran agregatkasar. Kuat tarik belah dan modulus of...
M. Haris Habibi
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2022
Ekspansif, Perkerasan, SAP2000, Swelling
Tanah merupakan aspek penting dalam setiap pembangunan infrastruktur. Tanah ekspansf mengalami perubahan volume yang signifikan ketika terjadi perubahan kadar air. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perilaku perkerasan kaku di atas tanah ekspansif menggunakan metode elemen hingga.. Penelitian ini terdiri atas pengujian laboratorium...
Bagas Chairum Marcel
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2022
Pemerintah Indonesia menargetkan adopsi 2,1 juta unit untuk kendaraan roda dua dan 2.200 unit untuk kendaraan roda empat pada tahun 2025 melalui Peraturan Presiden Republik Indonesia No. 22 tahun 2017 tentang Rencana Umum Energi Nasional. Pada tahun 2019, Pemerintah Indonesia mengeluarkan Peraturan Presiden No. 55 tahun 2019 tentang Percepatan...
Sayyidah Maulidatul Afraah
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2021
IKM Kecap Purwodadi Cap Udang merupakan industri yang memproduksi kecap. Industri pangan harus memenuhi standar yang telah diatur oleh BPOM untuk menjamin keamanan pangan yang baik. Dari hasil pengamatan awal didapat beberapa hal yang tidak sesuai dengan standar CPPB. Adanya penelitian ini bertujuan untuk menemukan ketidaksesuaian berdasarkan...
Maharani Sari Mutiara Mentari
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2021
KPR Bersubsidi, Perumahan Masyarakat Berpenghasilan Rendah, Perumahan Layak Huni
Rumah yang layak huni dan terjangkau bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah masih menjadi permasalahan di bidang perumahan dan permukiman di Indonesia yang belum dapat diatasi secara tuntas. Untuk mewujudkan hak masyarakat dalam memiliki hunian yang layak huni, pemerintah melakukan penyelenggaraan perumahan dengan memberikan berbagai kemudahan...
Estrelita Adriana Prima Ragazza
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2022
Desa Wisata, Rencana Tata Ruang
Berdasarkan UU no 26 tahun 2007 tentang penataan ruang, yang dimaksud dengan perencanaan tata ruang adalah suatu proses untuk menentukan struktur ruang dan pola ruang yang meliputi penyusunan dan penetapan rencana tata ruang. Struktur ruang adalah susunan pusat-pusat permukiman dan sistem jaringan prasarana dan sarana yang berfungsi sebagai...
Muhammad Zaenuddin
Laporan Magang
Kota Surakarta-Fak. Teknik-2022
Kata Kunci: Perubahan Karakteristik, Aktivitas Perdagangan dan Jasa, Pandemi Covid-19
ABSTRAK PERUBAHAN KARAKTERISTIK AKTIVITAS PERDAGANGAN DAN JASA SEBELUM DAN SAAT PANDEMI COVID-19 (STUDI KASUS KAWASAN PERDAGANGAN JASA PASARKLIWON, SURAKARTA) Aktivitas perdagangan dan jasa merupakan aktivitas yang selalu berkembang sejalan dengan perkembangan kota yang semakin meningkat. Pada kota Surakarta terdapat kawasan perdagangan dan jasa...
Shinta Yus Ari
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2022