JINTEN HITAM
ABSTRAK
Minyak jinten hitam diduga mempunyai efek hipoglikemik karena mengandung thymoquinone, seng (Zn), serta asam-asam lemak tidak jenuh seperti asam linoleat dan asam oleat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian minyak jinten hitam terhadap kadar glukosa darah pada tikus diabetes akibat induksi aloksan.
Penelitian...
Mujahidah Husna
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2009
ABSTRAK Pada saat ini polio merupakan suatu penyakit yang mencemaskan, oleh karena itu diperlukan suatu penanganan sejak dini, salah satunya melalui program PIN. Keberhasilan penyelenggaraan PIN harus ditunjang peran serta masyarakat yang baik. Kesadaran akan pentingnya kesehatan dipengaruhi oleh tingkat pendidikan formal. Pendidikan sangat...
Steven Budi Setiawan
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2007
GIZI BALITA
ABSTRAK
Tingginya angka kekurangan gizi pada balita menunjukkan balita adalah masa rentan gizi. Adanya masa trotzalter yang terjadi pada umur 2 – 4 tahun kadang menimbulkan kesulitan bagi orang tua dalam mengasuh dan mengatur anak yang salah satu diantaranya dalam hal makan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh masa...
Eka Sri Purwandari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Kedokteran-2007
ABSTRAK Latar belakang masalah : Angka kejadian kanker colon semakin meningkat dan dengan perkembangan ilmu pengetahuan dibidang biologi molekuler mempengauhi penatalaksanaan kanker kolon termasuk melihat perilaku sel neoplastik ,salah satunya adalah ekspresi p53mutan. Banyak tanaman obat di Indonesia yang terbukti bersifat sebagai anti kanker...
Mohammad Ali Yusni
Tesis
Surakarta-F. Kedokteran-2009
CBT
ABSTRAK
Latar Belakang: Skizofrenia bersifat kronis, sering terjadi kekambuhan, terdapat penurunan fungsi dan kognitif, serta terdapat perubahan perilaku. Medikasi antipsikotik merupakan inti pengobatan skizofrenia. Sedangkan intervensi psikososial dapat memperkuat perbaikan klinis. CBT merupakan salah satu terapi psikososial untuk pasien...
Wahyu Nur Ambarwati
Tesis
Surakarta-F. Kedokteran-2009
ABSTRAK Latar belakang: Stres dan cemas antenatal berhubungan dengan hasil akhir di bidang kebidanan. Wanita yang menderita stres dan cemas saat kehamilan memasuki usia trimester ketiga, akan mengalami peningkatan resiko kelainan bawaan berupa kegagalan penutupan celah palatum, resiko operasi sectio cesaria, persalinan dengan alat, kelahiran...
Anis Sukandar
Tesis
Surakarta-F. Kedokteran-2009
ABSTRAK Latar Belakang : Disfungsi kognitif adalah salah satu gejala inti skizofrenia. Sebanyak 40%-60% pasien skizofrenia mengalami penurunan kognitif. Penurunan kognitif ini berpengaruh terhadap buruknya fungsi mereka. Tujuan : Tujuan penelitian ini adalah : 1) mengetahui keefektifan remediasi kognitif dalam memperbaiki disfungsi kognitif pasien...
Adriesti Herdaetha
Tesis
Surakarta-F. Kedokteran-2009
ABSTRAK Dodi Nawan Santosa, G0004086, 2009. Hubungan antara Tingkat Pendidikan Formal Ibu dengan Perilaku Pencegahan Diare pada Anak di Kelurahan Pucangsawit Surakarta. Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta. Diare infeksi merupakan penyakit yang masih perlu diwaspadai menyerang anak dan merupakan penyebab utama kematian dan...
Dodi Nawan Santosa
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2009
KESEHATAN LAMBUNG
ABSTRAK
Buah Pepaya (Carica papaya) mengandung enzim papain dan mineral basa lemah yang keduanya bermanfaat dalam mengobati sakit lambung, baik berfungsi proteksi maupun regenerasi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh pemberian jus buah pepaya terhadap kerusakan histologis lambung mencit yang diinduksi aspirin dan...
Jihan Luqmannul Khakim
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2007
KANDUNG KEMIH
CD8+ merupakan komponen sistem imun seluler yang berperan dalam respon imun sel kanker dan salah satu produknya yang berfungsi dalam sistem apoptosis adalah gransim-B. Tujuan penelitian adalah mengevaluasi perbedaan skor histologis ekspresi CD8+ dan gransim-B pada karsinoma sel transisional kandung kemih berdiferensiasi baik dan...
Ganda Anang Sefri Ardiyanto
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2007