ABSTRAKSI
Program Pemeliharaan Kesehatan Masyarakat Surakarta (PKMS) merupakan program yang ditujukan kepada seluruh masyarakat kota Surakarta yang belum tertampung dalam program asuransi kesehatan sebagai upaya memberikan jaminan pemeliharaan kesehatan bagi masyarakat Surakarta. Penelitian ini dilakukan di UPTD Puskesmas Rawat Inap Sibela...