PUTUSAN PIDANA
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pelaksanaan putusan pidana bersyarat terhadap anak dibawah umur dalam Putusan Nomor 37/Pid.SUS/2010/PN. Ska telah sesuai dengan ketentuan Undang-Undang Nomor 3 Tahun 1997 tentang Pengadilan Anak dan untuk mengetahui dasar pertimbangan hakim dalam menjatuhkan pidana bersyarat terhadap anak di bawah...
Arief Budi Prasetyo
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2011
PERPAJAKAN DAERAH
Di era otonomi, upaya untuk mengandalkan sumbangan dan bantuan dari pemerintah pusat sudah seharusnya dikurangi. Otonomi menuntut kemandirian daerah di berbagai bidang, termasuk kemandirian dalam mendanai pelaksanaan pembangunan di daerahnya. Oleh karena itu, daerah dituntut agar berupaya untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerah sendiri guna...
Andariska Nur Wulandari
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2011
GUGATAN PERWAKILAN KELOMPOK
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan menjawab permasalahan mengenai pelaksanaan Gugatan Perwakilan Kelompok (Class Action) dalam penyelesaian sengketa antara Solidaritas Korban Banjir Bantaran (SkoBB) atas perbuatan melawan hukum yang dilakukan oleh Walikota Surakarta Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Surakarta Nomor:...
Adelike Yohanny
Skripsi
Surakarta-F. Hukum-2011
KOMPUTER
Tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk :” meningkatkan motivasi peserta didik dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) dengan menggunakan media Komputer”.
Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas ( PTK ) dengan model siklus. Siklus yang dilakukan terdiri dari siklus I dan siklus II, tiap siklus terdiri dari...
Wendy Tatas Bramantya
Skripsi
Surakarta-FKIP-2011
SATISFACTION
Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh dimensi kualitas pelayanan yaitu tangible, reliability, responsiveness, assurance, dan empathy pada customer loyalty yang dimediasi oleh customer satisfaction serta untuk mengetahui pengaruh satisfaction pada customer loyalty yang dimoderasi oleh expertise.
Sampel dalam penelitian ini...
Cemporet Satya Graha
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
UNS-F.Teknik-Jur Teknik Industri-I.0307057-2011
Surel atau dalam bahasa Inggris disebut email adalah suatu sarana kirim mengirim surat melalui jalur jaringan komputer. Surel memiliki banyak kelebihan sehingga surel banyak dimanfaatkan diberbagai bidang, salah satunya di bidang pendidikan, terutama perkuliahan. Aktivitas belajar mengajar dapat dipermudah dengan menggunakan surel. Namun, belum...
Novana Sandradewi
Skripsi
Surakarta-F.Teknik-2011
INFORMASI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kapasitas sumber daya manusia, pemanfaatan teknologi informasi, dan sistem informasi akuntansi terhadap nilai informasi pelaporan keuangan pemerintah daerah. Penelitian ini merupakan penelitian studi kasus yang menggunakan kuesioner untuk mendapatkan data. Sampel penelitian ini adalah kepala dan...
Mike Indah Ssp
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
PENDIDIKAN
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar perkalian melalui pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share pada pembelajaran matematika siswa kelas II SD Negeri 2 Jagalan tahun ajaran 2010/2011. Variabel yang menjadi sasaran perubahan dalam penelitian tindakan kelas ini adalah peningkatan hasil belajar perkalian, sedangkan variabel...
Ristina Prihatiningsih
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2011
PENDIDIKAN
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman konsep bangun
datar melalui metode inquiry pada pembelajaran Matematika siswa kelas III SD
Negeri 02 Tugu Kecamatan Jumantono Kabupaten Karanganyar tahun pelajaran
2010/2011.
Bentuk penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan
menggunakan dua siklus. Pada masing-masing siklus,...
Dhina Mulatsih
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2011
PENDIDIKAN
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pembelajaran yang lebih
efektif antara model pembelajaran kooperatif tipe STAD dengan model
pembelajaran konvensional dalam meningkatkan hasil belajar IPA. Penelitian ini
menggunakan metode eksperimen. Populasi adalah seluruh siswa kelas V SD
Kecamatan Bendosari Kabupaten Sukoharjo tahun pelajaran...
Sahrin Ruspika Dewi
Skripsi
Surakarta-F. KIP-2011