-
Pendahuluan: Terjadi respons inflamasi pada sepsis yang ditandai dengan ‘badai sitokin’ dan dapat menimbulkan komplikasi berat seperti acute respiratory distress syndrome (ARDS). Secretome sel punca mesenkimal telah terbukti dalam menurunkan inflamasi berlebih. Namun efek spesifik pada perbaikan kerusakan paru masih perlu diteliti lebih...
Catur Nugroho
Tesis
SURAKARTA-Fak. Kedokteran-2023
-
KEEFEKTIFAN MINDFULNESS BASED COGNITIVE THERAPY(MBCT) PADA WANITA KORBAN KEKERASAN DALAMRUMAH TANGGA (KDRT) YANG MENGALAMI DEPRESIRahmaniah, Adriesti Herdaetha, Debree SeptiawanDepartemen Psikiatri Fakultas Kedokteran Universitas sebelas Maret Surakarta/RSUD dr. Moewardi SurakartaLatar Belakang:Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) adalah masalah...
Rahmaniah
Tesis
Solo-Fak. Kedokteran-2023
-
Dendhy Riskiawan, S571902003, Tesis: PENGARUH MEDICAL HYPNOSIS UNTUK MENURUNKAN GEJALA CEMAS DAN DEPRESI PADA PASIEN SLE (SYSTEMIC LUPUS ERYTHEMATOSUS) di RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA. Pembimbing I: Prof. Dr.M.Fanani, dr.,Sp.KJ(K), Pembimbing II: dr. Djoko Suwito, Sp.KJ, Pembimbing III: Dr. dr. Arief Nurudin, Sp.PD, K-R, FINASIM ...
Dendhy Riskiawan
Tesis
surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Farhan Noor, S571902005, Tesis: APLIKASI ACCEPTANCE AND COMMITMENT THERAPY (ACT) TERHADAP DERAJAT CEMAS DAN DEPRESI DALAM MENINGKATKAN KUALITAS HIDUP PASIEN HIV/AIDS di KLINIK VCT RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA. Pembimbing I : Prof. Dr. M.Fanani, dr.,Sp.KJ (K), Pembimbing II : Budhi Hami Seno, dr., SpKJ, M.Kes, Pembimbing III : Dr. Dhani Redhono,...
Farhan Noor
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Latar Belakang: Prevalensi DM pada orang dewasa sangat meningkat pada dekade terakhir ini. Diperkirakan 40% individu dengan DM tipe 1 dan 2 akan berkembang menjadi DN. Nilai RAKU 30 mg/g merupakan standar untuk diagnosis awal DN, tetapi performanya kurang memuaskan karena 30% pasien DM tidak memiliki manifestasi albuminuria patologis. Podocalyxin...
Dini Nurani Kusumastuti
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Latar Belakang: Diabetes Melitus (DM) merupakan suatu kelompok penyakit metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan sekresi insulin, kerja insulin atau kedua-duanya yang mempengaruhi kadar gula darah. Hiperglikemia kronik pada DM berhubungan dengan kerusakan jangka panjang, disfungsi atau kegagalan beberapa organ...
Muslihatin Khuril Rosyida
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2023
MID REGIONAL PRO ADRENOMEDULLIN (MR proADM) DAN LAKTATSEBAGAI PREDIKTOR DERAJAT KEPARAHAN DAN MORTALITASPASIEN SEPSIS(KAJIAN TERHADAP UMUR, JENIS KELAMIN, KOMORBID, SKRINING KLINIS, DAN HASIL KULTUR)AbstrakHeribertus A.W.*, Kurniati A.#, Pramudianti M.I.D.#*Program Pendidikan Dokter Spesialis Patologi Klinik Fakultas Kedokteran Universitas...
Heribertus Andi W
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Dalam sebuah penataan lingkungan di daerah, perlu adanya kerja sama karena melibatkan berbagai pemangku kepentingan. Banyak di antara program pengelolaan lingkungan dengan basis masyarakat ini gagal karena adanya berbagai kendala berkaitan dengan cara komunikasi yang tidak lancar. Komunikasi stakeholder adalah salah satu cara untuk menjawab...
Ivan Dhimas Eka S N
Tesis
surakarta-Fak. ISIP-2023
-
Tipologi adalah suatu ranah yang berhubungan serta menggunakan tipe dari banyak objek yang mempunyai jenis yang serupa. Perubahan yang berasal dari suatu tipe, di mana satu jenis memiliki karakteristik tertentu yang dapat membedakannya dari jenis lain, juga dapat ditunjukkan dengan menggunakan tipologi. Rumah Tradisional Kudus merupakan salah satu...
Sela Agustin Eka N
Tesis
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
The Financial Services Authority (OJK) has proposed a policy for employees dealing with the Covid-19 pandemic situation since 2020 in the form of a circular containing a work from home policy in order to prevent and control Covid-19 spread at OJK, which was later replaced with Guidelines for Working in the Adaptation Period “New Habits for...
Rizki Vina Yurinta
Tesis
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2023