-
Perancangan Tugas Akhir ini dilatar belakangi oleh peluang untuk mengembangkan produk yang berfokus pada pengolahan visual (motif) pada Batik Makasar dengan identitasnya yaitu motif Aksara Lontara yang dikenal dengan Batik Lontara. Batik Lontara adalah batik yang menggunakan Aksara Lotara sebagai motif utamanya. Inovasi ide...
Via Ramadhani
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2022
-
Batik Bakaran merupakan batik yang dipercaya sebagai peninggalan Majapahit yang memiliki sejarah Panjang dan potensi artistik yang menarik. Salah satu keunikanya adalah meiliki warna khas batik pedalaman tetapi dengan corak atau motif khas pesisir seprti hasil laut. Walapun begitu batik bakaran masih bisa dibilang kalah popular dengan batik...
Tria Agusti Mulyani
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
“Perancangan Teknik Sulam Kruistik sebagai Hiasan pada Kelambu Tempat Tidur Bayi”. Tugas Akhir Karya Seni ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses penciptaan dan hasil karya dari perancangan teknik sulam kruistik pada kelambu tempat tidur bayi. Peracangan karya dilakukan dengan menggunakan bahan kain Tille dimana bahan tersebut merupakan...
Fadiyah
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2022
-
Penciptaan karya ini dilatarbelakangi oleh makin maraknya kasus-kasus gangguan kejiwaan dan bahkan tindak kriminal yang diakibat dari kecanduan penggunaan gadget. Kampanye mengenai akibat buruk penggunaan smartphone telah diupayakan dengan berbagai cara, kempanye mengenai kasus tersebut sering digarap dengan teknik digital dan dipublikasikan...
Muhammad Misbahul Munir
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
Latar belakang proyek Tugas Akhir ini adalah memanfaatkan visual graffiti menjadi motif batik tulis. Graffiti yang biasanya terdapat di ruang publik dibawa visualnya ke kain batik yang kental akan nilai- nilai tradisi.Tujuan dari perancangan adalah menghasilkan variasi produk batik tulis dengan dengan memanfaatkan visual graffiti. Tahap yang...
Yati Anwar Munawaroh
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
Batik jagatan Kebumen merupakan salah satu batik khas Kebumen yang masih berkembang hingga saat ini. Terbatasnya literatur mengenai batik motif jagatan yang tergolong dalam batik sekar jagat ini menimbulkan kekeliruan pada masyarakat dalam penyebutan batik yang bukan jagatan, namun terkadang masih disebut batik jagatan Kebumen. Perumusan...
Wiji Nurlasari
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
Latar belakang perancangan Tugas Akhir ini adalah menciptakan karya baru yang berfokus pada karya seni tekstil yang menyampaikan pesan terkait kelahiran yang mengeksplorasi visual, simbol, serta mengolah warna dan teknik.Tujuan proyek Tugas Akhir penciptaan ini adalah untuk menyampaikan pesan dan menciptakan inovasi pada tekstil interior.Metode...
Shofia Ajiba Al-haqiqi
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
Perancangan ini dilatarbelakangi oleh kurangnya kesadaran masyarakat akan fenomena body shame sangat mempengaruhi kesehatan mental terutama bagi wanita. perancangan ini menjadi media merepresentasi fenomena body shame dalam bentuk visul (motif).Tujuan perancangan ini adalah menghasilkan motif tekstil erekspresif, sebagai wadah berekspresi untuk...
Firyal Afifah Harlianti
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
Latar belakang perancangan ini membuat produk dekorasi yang sesuai dengan ruang sehingga dapat mewujudkan suasana yang berbeda dan berkarakter yaitu partisi dengan motif bunga mawar dan bunga melati dengan teknik makrame. Bahan yang dipakai yaitu serat jute (goni) yang memiliki ke elastisan bahan sehingga mudah dibuat berbagai bentuk motif...
Ayu Altsani Andayani
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021
-
Perancangan ini dilakukan sebagai bentuk pengembangan eksperimentatif pewarnaan alam menggunakan limbah ampas kopi dengan teknik ikat celup menawarkan visual yang unik dan menarik. Tujuan perancangan ini adalah mengembangkan pewarnaan tekstil dengan limbah ampas kopi dengan memberikan motif geometric melalui teknik ikat celup dengan variasi...
Prebiestian Taufik Yahya
Skripsi
Surakarta-Fak. Seni Rupa dan Desain-2021