-
Pendahuluan : Konstipasi merupakan kondisi yang ditandai dengan perubahan konsistensi feses serta penurunan frekuensi buang air besar. Konstipasi dapat menyerang berbagai usia, di usia anak prevalensi konstipasi mencapai 0,7% - 29,6%, data penelitian sebelumnya ditemukan bahwa prevalensi remaja konstipasi di beberapa wilayah di Indonesia adalah...
Syafani Nuriadita Regia Putri
Skripsi
surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
<p>Latar Belakang: Insiden preeklampsia di Indonesia berkisar 1,8 – 18% per tahun dan menempati urutan kedua sebagai penyebab kematian ibu. Spasme arteri renalis pada preeklampsia menyebabkan penurunan laju filtrasi glomerulus sehingga penyerapan terhadap protein berkurang dan terjadi proteinuria....
Tiara Nur Pawestri
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
Latar Belakang: Covid-19 merupakan penyakit infeksi saluran pernapasan yang dapat menyerang semua kalangan usia. Hingga saat ini, penelitian mengenai faktor risiko tingkat keparahan pada pasien anak dengan Covid-19, khususnya di negara berkembang, masih terbatas dengan hasil yang bervariasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis usia, jenis...
Gerardo Daniel Fernando
Skripsi
Solo-Fak. Kedokteran-2023
-
Pendahuluan: Kecelakaan lalu lintas (KLL) menjadi penyebab kematian ke 3 di Indonesia, dan pada tahun 2020 provinsi Jawa Tengah memiliki angka kecelakaan tertinggi. Kecelakaan lalu lintas adalah kejadian yang terjadi secara mendadak dan tidak terduga yang melibatkan pengendara kendaraan bermotor atau pejalan kaki di jalan raya. Kejadian ini dapat...
Adhi Pratama Hidayatulloh
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
Pendahuluan: Pneumonia merupakan masalah kesehatan utama yang berkaitan dengan morbiditas dan mortalitas yang tinggi di semua kelompok umur di seluruh dunia. Beberapa faktor telah dikaitkan dengan peningkatan risiko pneumonia, salah satunya adalah kelemahan kekebalan tubuh karena diabetes melitus. Namun, diperlukan penelitian lebih lanjut terkait...
Bernadetta Azalia Kusumastuti
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
ABSTRAKMuhammad Adib Fajar Anwar, G00200150, 2023. Gambaran Trauma Kepala Korban Mati Kecelakaan Lalu Lintas yang Ditangani Instalasi Forensik RSUD Dr. Moewardi Tahun 2017-2022. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.Pendahuluan : Kecelakaan lalu lintas (KLL) merupakan penyebab utama cedera yang tidak disengaja,...
Muhammad Adib Fajar Anwar
Skripsi
SURAKARTA-Fak. Kedokteran-2024
-
Pendahuluan: Demam adalah gejala umum pada anak-anak dan keputusan orang tua dalam merawat demam anak mereka dapat berdampak pada kesehatan dan kesejahteraan anak. Pengetahuan orang tua tentang tindakan swamedikasi untuk demam akut diidentifikasi sebagai faktor penting dalam pengambilan keputusan perawatan. Studi ini bertujuan untuk menyelidiki...
Fauzia Endri Ariani
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
<p>Kevyn Basaria, G0020133, 2024. Pengaruh Asupan Biskuit Porang Terfortifikasi Daun Kelor (<em>Moringa Oleifera</em>, Lamk.) Terhadap Ekspresi Bax Testis Tikus Wistar (<em>Rattus Norvegicus</em>) Model Obesitas, Universitas Sebelas Maret,...
Kevyn Basaria
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
<p>Latar Belakang: Pediculosis capitis termasuk Neglected Tropical Diseases (NTDs) yang disebabkan oleh pediculus humanus capitis, yaitu ektoparasit obligat yang hidup parasitik di kulit manusia. Penyakit ini banyak terjadi pada perempuan, kondisi personal hygiene buruk, dan hunian yang padat....
Hijriyah Putri Gandari
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Pendahuluan: Tidur merupakan suatu kebutuhan yang sangat penting pada setiap individu. Tidur yang sehat terdiri dari beberapa aspek salah satunya adalah durasi tidur. Tidur yang sehat tentu memiliki durasi tidur yang cukup. Durasi tidur yang kurang memengaruhi beberapa hal, salah satunya kognitif. Fungsi kognitif yang baik diperlukan oleh siswa...
Zulfi Azam Adiby
Skripsi
Kota Surakarta-Fak. Kedokteran-2024