-
<p> ...
Risnia Wafa' Labiba
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
Latar Belakang: Sindrom metabolik merupakan kumpulan gejala gangguan metabolik dengan peningkatan kadar gula darah sebagai salah satu gejala sindrom metabolik. Hylocereus polyrhizus diketahui dapat memberikan perbaikan pada kondisi sindrom metabolik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ekstrak Hylocereus polyrhizus terhadap kadar...
Ignatia Widiastuti
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Pendahuluan: Pneumonia komunitas merupakan peradangan pada parenkim paru yang diperoleh di masyarakat atau di luar rumah sakit. Pneumonia komunitas menjadi penyebab kematian terbanyak ketiga di dunia dan penyebab utama kematian dan sepsis di negara berkembang. Dalam menilai derajat keparahan pneumonia, terdapat beberapa instrumen yang dapat...
Fawwaz Ahmad Rooseno
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Nadiya Aliyah Roselyn, G0020165, 2023. Hubungan Derajat Sesak Napas dan Derajat Obstruksi Saluran Napas Pasien PPOK dengan Tingkat Kualitas Hidup di RS UNS. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta. Latar Belakang: Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) masih menjadi masalah kesehatan nasional dan global. Pada tahun...
Nadiya Aliyah Roselyn
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
<p>Vanesha Ardya Reswara, G0020230, 2023. Gambaran Trauma Ekstremitas Korban Mati KLL Berdasarkan VER IKF & ML RSDM Tahun 2017-2022. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.</p><p>Latar Belakang: Selama periode 2021-2022, didapatkan...
Vanesha Ardya Reswara
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
<p><strong>Latar Belakang</strong>: Stunting merupakan permasalahan multifaktorial di dunia dan Indonesia. IMD, ASI eksklusif, dan pengetahuan ibu terkait nutrisi merupakan beberapa faktor yang dinilai berpengaruh terhadap kejadian stunting. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui...
Khansa Firyallely Paramesti
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
<p>Aisya Nailatul Ashma, G0020013, 2023. Pengaruh Nilai Neutrophil-lymphocyte Ratio (NLR) dan Platelet-lymphocyte Ratio (PLR) terhadap Hemokonsentrasi pada Pasien Demam Berdarah Dengue. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret,...
Aisya Nailatul Ashma
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Inge Rizka Kurnia, G0020120, 2023. Hubungan Obesitas dengan Kejadian Batu Ginjal di RS Dr. Moewardi. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.Latar Belakang: Orang dengan obesitas cenderung memiliki BMI yang berlebih dan memiliki pH urin yang lebih rendah daripada orang yang memiliki BMI normal. BMI akan berbanding...
Inge Rizka Kurnia
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
<p>Latar Belakang : Hemofilia merupakan suatu kelainan pembekuan darah yang diturunkan melalui kromosom X. Tercatat 3.9-10.5 kasus kematian tiap 1.000 laki-laki dengan hemofilia dan rata-rata kelahiran bayi sebanyak 400 bayi dalam satu tahun di Amerika. Himpunan Masyarakat Hemofilia Indonesia mencatat...
Alyfta Bernicia Wijaya
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
<p>Surat keterangan kematian dapat membantu dalam menjelaskan identitas pasien, penyebab kematian, dan keterangan ketika dirawat di rumah sakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran surat keterangan kematian pasien akibat Covid-19 yang diperiksa di RS UNS pada tahun 2020 – 2022. Jenis penelitian...
Bagus Eka Marwanda
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023