Hasil pencarian 1 - 1 dari 1 dokumen
-
Penelitian ini bertujuan untuk menentukan karakteristik struktur mikro, sifat magnetik dan aktivitas antibakteri dari nanopartikel cobalt ferit substitusi perak (Ag-CoFe2O4). Dua metode sintesis nanopartikel yaitu sol-gel (SG) dan kopresipitasi (CP), menghasilkan AgxCo1-xFe2O4 (x = 0; 0,01; 0,02; 0,03; dan 0,1). Struktur Ag-CoFe2O4 sesuai ICDD...
Riyatun
Disertasi
Surakarta-Fak. MIPA-2023