ekstrak poliherbal, nanoemulsi, SNEDDS, farmakokinetika, bioavailabilitas
Tanaman meniran, kunyit, temulawak, dan pegagan mengandung berbagai senyawa bermanfaat sebagai antioksidan dan imunostimulan. Kombinasi herbal ini telah terbukti memiliki aktivitas antioksidan dan imunostimulan yang optimal dan bekerja secara sinergis secara in-vitro maupun in-vivo. Kelarutan dan stabilitas dari senyawa dalam beberapa tanaman ini...
Adinda Putri Febrina Sari
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Adsorpsi; silika; mesopori; APTES; dan sulfat (SO42-)
Sulfat (SO42-) merupakan salah satu kontaminan kimia dalam air yang dapat menyebabkan penurunan kualitas air. Tingginya kadar sulfat dalam air memiliki dampak buruk bagi kesehatan. Penelitian ini bertujuan untuk membuat adsorben silika termodifikasi (3-Aminopropyl)triethoxysilane (APTES) untuk adsorpsi sulfat dalam air. Penelitian diawali dengan...
Santha Angelia Larasati
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Kekuatan Sisi Refleksif; Graf Web Without Center; Graf Sehati; Graf Hasil Operasi Comb Product Titik Graf Star; dan Graf Cycle
Misal graf G adalah graf sederhana, terhubung, dan tak berarah dengan himpunan titik V (G) dan himpunan sisi E(G). Suatu graf G disebut mempunyai pelabelan-k refleksif tak teratur sisi (edge irregular reflexive k-labeling) jika titik titiknya dapat dilabeli dengan label bilangan genap non negatif dari 0 hingga 2kv dan sisi-sisinya dapat dilabeli...
Pramisti Rigita Aprilia Sahrani
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
aktivitas antibakteri, aktivitas antioksidan, ko-presipitasi, nanokomposit.
Penelitian ini bertujuan untuk membuat dan membuktikan keberhasilan pembuatan dari nanokomposit kitosan/nikel (Cs/Ni) dengan variasi konsentrasi Ni serta pengaruhnya pada aktivitas antibakteri maupun antioksidan. Nanokomposit Cs/Ni dibuat dengan bahan dasar berupa nikel asetat, kitosan serta pelarut CH3COOH. Pembuatan nanokomposit dilakukan dengan...
Salwa Salsabila
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Kobalt Ferit; Nikel; Kopresipitasi; dan Antibakteri
Sintesis kobalt ferit dan kobalt ferit substitusi nikel telah berhasil dilakukan menggunakan metode kopresipitasi sebagai bahan antibakteri. Variasi suhu annealing (200oC, 300oC, 400oC, dan 500oC) dan variasi konsentrasi (Co1-xNixFe2O4 dengan x=0,02, 0,04, 0,06) dilakukan untuk memodifikasi sifat fisik dan sifat magnetik dari kobalt ferit. Hasil...
Lathifah Iqlimatussholihah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Antibakteri, Isolasi, Zerumbon, Zingiber zerumbet
Rimpang Z. zerumbet (lempuyang gajah) secara umum memiliki aktivitas biologis yang cukup baik dan banyak digunakan oleh masyarakat untuk pengobatan, salah satunya sebagai antibakteri. Zerumbon merupakan salah satu metabolit sekunder utama yang terdapat pada rimpang Z. zerumbet. Penelitian ini bertujuan untuk mengisolasi zerumbon dan mengetahui...
Nida Nafisah Hayati
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
titanium dioxide; reduced graphene oxide; aluminium; dan doping.
Telah dilakukan penelitian mengenai pembuatan doping reduced graphene oxide (rGO) dan aluminium (Al) pada titanium dioxide (TiO2) sebagai fotoanoda Dye Sensitized Solar Cells. Material rGO diperoleh dari graphene oxide (GO) yang direduksi menggunakan larutan hydrazine hydrate. Sifat material dari TiO2 dengan diberikan doping rGO dan Al diperoleh...
Ahmad Alwi Yusfa
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
kuda, perilaku maternal, tingkat kesejahteran hewan.
Kuda (Equus caballus) merupakan salah satu mamalia yang sering dimanfaatkan oleh manusia yang salah satu pemanfaatannya adalah di bidang olahraga dan menjadi bagian dari animal based tourism. Di sisi lain, kuda memiliki aktivitas reproduksi yang lambat yang ditunjukkan dengan masa kehamilan yang panjang dan hanya melahirkan seekor anak dari masa...
Annisa Fitri Kurniawati
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
fitoremediasi, kadmium, limbah air lindi, Pistia stratiotes L.
Limbah air lindi memiliki kandungan logam berat kadmium (Cd) yang bersifat toksik sehingga menyebabkan pencemaran lingkungan. Upaya untuk menghilangkan kontaminan pada air lindi dapat menggunakan metode fitoremediasi dengan tumbuhan kayu apu (Pistia stratiotes L.). Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh berat dan persentase...
Findi Indah Lestari
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
Hidrodeoksigenasi; pelepah kelapa sawit; batch; flow; suhu; dan laju alir
Energi alternatif dibutuhkan untuk mengatasi kelangkaan bahan bakar yang bersumber dari energi fosil. Salah satu metode alternatif untuk menghasilkan energi terbarukan melalui reaksi hidrodeoksigenasi pelepah kelapa sawit (Elaeis guineensis) yang dibantu dengan katalis Ni/HZSM-5 dengan menggunakan reaktor batch dan flow. Katalis Ni/HZSM-5...
Intan Dwi Fatmala Putri
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023