ROKOK, ROKOK ELEKTRIK, ARUS PUNCAK EKSPIRASI.
ABSTRAKPendahuluan: Asap rokok terus menjadi penyebab kematian tertinggi di dunia yang dapat dicegah. Salah satu jenis rokok yang tengah menjadi fenomena baru di tengah masyarakat Indonesia adalah rokok elektrik, yang dianggap lebih aman dan lebih stylish. Salah satu cara praktis untuk menilai fungsi paru adalah dengan mengukur arus puncak...
Putra Priambodo Wibowo
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
TUNA RUNGU, SDQ, PEREMPUAN, LAKI-LAKI
ABSTRAK Latar Belakang: Penyandang tuna rungu mengalami hendaya dalam pendengaran yang membatasi kemampuan komunikasinya dan berakibat pada keadaan psikologis dan self- esteem. Secara biologis khususnya hormon terdapat perbedaan pada perempuan dan laki-laki yaitu hormon estrogen yang memengaruhi fluktuasi emosi terutama pada ...
Rakhmadhaniar Kusuma Wardhani
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
PPOK, INFRARED, CHEST PHYSICAL THERAPY, CAT.
ABSTRAKLatar Belakang: Penderita Penyakit Paru Obstruktif Kronik (PPOK) mengalami gejala yaitu sesak napas, batuk kronis, serta produksi sputum kronis. Hal tersebut menyebabkan keterbatasan aktivitas serta penurunan kualitas hidup. Salah satu program rehabilitasi paru pada pasien PPOK adalah infrared dan chest physical therapy. Tujuan penelitian...
Riswanda Satria Adi Prasojo
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2018
KECANDUAN INTERNET, LAMA PENGGUNAAN INTERNET, PRESTASI AKADEMIK
ABSTRAKLatar Belakang: Pengguna internet di Indonesia tahun 2016 tercatat sebanyak132,7 juta orang dari total jumlah penduduk Indonesia yaitu 256,2 juta orang. Dengan sebaran usia dari anak-anak hingga dewasa mencapai jumlah pengguna kurang lebih sebanyak 56 juta orang dengan sekitar 12 ?ri jumlah tersebut termasuk dalam kategori pengguna internet...
Yaasin Rachman Noor
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
DAUN DADAP SEREP (ERYTHRINA LITHOSPERMA MIQ.), LARVA ANOPHELES ACONITUS[L.], MORTALITAS
ABSTRAKLatar Belakang:Salah satu vektor penyakit malaria adalah Anopheles aconitus [L.]. Selama ini pemberantasan jentik nyamuk ini (menggunakan Abate) dilaporkan ada beberapa kerugian, salah satunya adalah residu yang sulit diurai, maka dari itu perlu dilakukan penelitian larvasida dari bahan alami yang berasal dari tanaman. Daun Dadap Serep...
Yudhistira Hutomo
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
ANTIHELMINTIK, SWIETENIA MAHAGONI JACQ, ALKALOID, ASCARIS SUUM GOEZE
ABSTRAKPendahuluan: Biji mahoni (Swietenia mahagoni Jacq) mengandung flavonoid, saponin dan tanin yang telah diketahui memiliki efek antihelmintik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek antihelmintik ekstrak etanol biji mahoni (Swietenia mahagoni Jacq) pada Ascaris suum Goeze in vitro.Metode Penelitian: Penelitian bersifat eksperimental...
Yusuf Arif Salam
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
ASAP ROKOK, UAP ROKOK, ROKOK KONVENSIONAL, ROKOK ELEKTRONIK, NIKOTIN, KALSIUM SERUM
ABSTRAK Latar Belakang: Tembakau, yang setiap tahunnya menjadi penyebab kematian 6 juta orang di seluruh dunia, adalah salah satu masalah terbesar dalam ancaman kesehatan masyarakat yang dihadapi oleh dunia. Berbagai produk baru telah diperkenalkan dan dipasarkan untuk perokok sebagai alternatif untuk rokok konvensional. Rokok elektronik adalah...
Yosefina Sonia Christya Kartika
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
KATARAK, KATARAK SUBKAPSULARIS POSTERIOR, MEROKOK.
ABSTRAK Latar belakang: Katarak merupakan penyebab terbesar dari gangguan pengelihatan dan kebutaan. Sejumlah 33% gangguan pengelihatan di seluruh dunia disebabkan oleh katarak dan sejumlah 51% kebutaan disebabkan oleh katarak. Menurut Rapid Assessment of Avoidable Blindness di Indonesia tahun2016, prevalensi kebutaan yang...
Vina Dyah P.
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017
PIJAT BAYI, LAMA TIDUR BAYI
ABSTRAKLatar Belakang: Tidur bagi bayi merupakan prioritas utama, karena di fase ini sekitar 75% hormon pertumbuhan diproduksi dan terjadi repair neuro-brain. Pijat bayi merupakan pemberian sentuhan pada tubuh bayi. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pijat bayi terhadap lama tidur bayi usia 3-6 bulan serta mengetahui lama tidur bayi...
Veriana Wahyu Untari
Laporan Tugas Akhir (D IV)
Surakarta-F. Kedokteran-2017
PREEKLAMPSIA, HIPOALBUMINEMIA, MATERNAL, PRINATAL
ABSTRAKLatar Belakang: Preeklampsia merupakan penyebab utama mortalitas dan morbiditas ibu dan bayi di dunia. Risiko tersebut diduga semakin meningkat bila timbul gejala tambahan yang dapat memperberat kondisi kehamilan pada ibu yaitu hipoalbuminemia. Peneliti bertujuan meniliti perbedaan luaran maternal dan perinatal pada preeklamsia dengan dan...
Siti Rachmah Al-syifa
Skripsi
Surakarta-F. Kedokteran-2017