-
Dalam praktik Business to Business (B2B), perusahaan umumnya menghasilkan banyak dokumen sebagai bagian dari proses kesepakatan, seperti dokumen kontrak. Banyaknya dokumen tersebut dapat menyulitkan perusahaan dalam melakukan query untuk mendapatkan respon yang relevan terhadap isi dokumen. Untuk mengatasi hal ini, penulis mengusulkan pengembangan...
Bagus Rizqi Utomo
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengidentifikasi sistem produksi dan distribusi susu kambing sapera serta mengevaluasi kesesuaian antara sistem produksi dan distribusi susu kambing sapera di SA3 Farm. Kegiatan tugas akhir dilaksanakan pada tanggal 26 Mei hingga 13 Juni 2025 di SA3 Farm Dukuh Brajagan, Desa Sapen, Kecamatan Mojolaban, Kabupaten...
Rhina Aprilla Sari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
<p>Penelitian ini dilakukan untuk mengkaji manajemen rantai pasok di CV Sastro Moekti Oetomo, ketidakteraturan dalam pasokan bahan baku menjadi salah satu kendala utama yang berpotensi menghambat kelancaran proses produksi serta pengiriman produk ke pasar luar negeri. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan...
Inka Putri Kirani
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta -Sekolah Vokasi-2025
-
Pengadaan koleksi merupakan kegiatan pengumpulan bahan pustaka untuk dilakukannya pengembangan supaya informasi yang terkandung relevan dengan zaman. Kegiatan pengadaan koleksi umumnya dilakukan di berbagai perpustakaan, seperti pada Perpustakaan Universitas Aisyiyah melaksanakan pengadaan koleksi untuk mengikuti perubahan perkembangan zaman yang...
Riva Maulidia Cintyawati
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
<p xss="removed" xss=removed> <i>Human Immunodeficiency Virus</i> (HIV) merupakan infeksi retrovirus yang melemahkan sistem imun yang selanjutnya menjadi agen penyebab dari <i>Acquired Immune Deficiency Syndrome</i> (AIDS)....
Maharanita Wungu Dewi
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
<p xss=removed>Abon merupakan produk olahan pangan kering yang umumnya berbahan dasar

daging, namun dapat dikembangkan menggunakan bahan nabati seperti tempe.

Inovasi pengolahan abon tempe dengan substitusi daun seledri dilakukan sebagai

upaya meningkatkan kandungan gizi, memperkaya...
Muhammad Agung Nugroho
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
<p class="MsoBodyText" xss=removed><span lang="id" xss=removed>Perpustakaan perguruan tinggi memiliki































peluang dalam meningkatkan...
Reza Putri Fernanda
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
Whey merupakan hasil
samping produksi keju yang mengandung 90% air, 4,5-5% laktosa, 0,4-0,5% lemak,
1% protein, dan 8-10% garam mineral. Whey dapat dimanfaatkkan untuk
bahan baku produk pangan, salah satunya diolah menjadi brown whey cheese.
Namun, pengembangan brown whey cheese dari whey keju halloumi
masih terbatas. Tujuan penelitian ini...
Ajeng Rahma Azzahra
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
Pesatnya
perkembangan fashion modern mendorong perubahan tren berpakaian yang
berlangsung cepat, sehingga melahirkan fenomena fast fashion yang
berkontribusi terhadap peningkatan limbah tekstil dan pencemaran lingkungan.
Sebagai respons terhadap isu tersebut, gerakan slow fashion hadir
dengan menawarkan produk yang lebih berkualitas dan tahan...
Wahyu Putri Tigo Mulyoasih
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025
-
Pengadaan merupakan proses perolehan barang, pekerjaan, dan jasa oleh instansi pemerintah, lembaga, atau organisasi lain, yang dilakukan sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang ditetapkan untuk memenuhi kebutuhan kelembagaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji alur pengadaan jasa lainnya melalui metode tender di BPBJ Surakarta. “Jasa...
Salsa Angelina Nugroho
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Sekolah Vokasi-2025