EKSTRAK DAUN SIRSAK DAN TIKUS
ABSTRAKTikus rumah (Rattus rattus) adalah hewan pengerat yang mudah dijumpai di rumah-rumah dengan ekor yang panjang, pandai memanjat dan melompat. Tikus tidak hanya merusak barang-barang yang ada di rumah, namun sering kali tikus meninggalkan kotoran sehingga menyebabkan bau yang tidak sedap. Selain itu tikus juga dapat menjadi inang ...
Fatona Wahyu Pandi Hastuti
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2018
NORI, RUMPUT LAUT, ULVA LACTUCA LINNAEUS DAN EUCHEUMA COTTONII
ABSTRAKKebutuhan nori impor di Indonesia semakin meningkat karena banyaknya cafe, restoran, dan hotel yang menyajikan makanan Jepang. Ulva Lactuca L. dan Eucheuma Cottonii adalah rumput laut yang tumbuh di perairan Indonesia.Tujuan tugas akhir ini adalah membuat nori dengan bahan baku rumput laut lokal jenis Ulva Lactuca L. dan Eucheuma Cottonii,...
Endah Tianasari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2018
PAJAK, PAJAK BUMI DAN BANGUNAN, POTENSI, KONTRIBUSI
ABSTRAKPajak Bumi dan Bangunan (PBB) merupakan salah satu sumber pendapatan daerah terbesar di Kabupaten Purworejo. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi Pajak Bumi dan Bangunan, kontribusi Pajak Bumi dan Bangunan terhadap Pendapatan Asli Daerah.Penelitian ini dilakukan dengan observasi,dokumentasi dan wawancara. Metode observasi...
Ely Setyowati
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
KOTORAN SAPI, BIOBRIKET, SNI
ABSTRAKSumber energi yang tidak dapat diperbarui khususnya fosil (minyak dan gas) mempunyai peranan penting dalam kehidupan manusia sehari-hari. Ketergantungan yang besar pada sumber energi fosil (minyak bumi dan batu bara) telah menyebabkan terjadinya eksploitasi besar-besaran pada kedua sumber energi tersebut, sehingga energi tersebut akan terus...
Ega Gilang Pratama
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2018
BATU BATA INTERLOCK, BOX UJI, KEMIRINGAN 1:0 (TEGAK)
ABSTRAK Percepatan pembangunan infrastuktur di Indonesia terus berkembang pesat. Perkembangan ini disertai dengan kebutuhan semen yang melonjak tinggi dan mendorong pemerintah untuk mengeksploitasi kawasan kars untuk dijadikan pabrik semen, dimana notabene akan mempersempit lahan dan merusak lingkungan. Beberapa tindakan harus dilakukan untuk...
Defitra Chrisana Dewi
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-tek-2018
PAJAK, PAJAK BUMI DAN BANGUNAN, TUNGGAKAN, RASIO KEUANGAN DAERAH.
ABSTRAK Pajak Bumi dan Bangunan merupakan salah satu penyumbang pendapatan daerah terbesar di Kabupaten Purworejo. Penelitian ini bertujuan untuk meneliti tunggakan Pajak Bumi dan Bangunan terhadap kinerja keuangan daerah kabupaten purworejo. Penelitian ini dilakukan dengan metode analisis deskriptif dan wawancara. Metode analisis...
David Setyawan
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
PAJAK PENGHASILAN,PROFESI,ORANG PRIBADI.
ABSTRAKPenulisan tugas akhir ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana perhitungan tagihan pajak penghasilan berdasarkan profesi pada wajib pajak orang pribadi.Dalam penulisan tugas akhir ini penulis menggunakan metode pengumpulan data dengan cara wawancara, serta untuk teknik pembahasan penulis menggunakan teknik pembahasan Deskriptif...
Chintya Ayu Sukma Pratiwi
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
PELAPORAN SPT ELEKTRONIK, WAJIB PAJAK, KPP PRATAMA SUKOHARJO
ABSTRAKPenulisan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui prosedur pelaporan Surat Pemberitahuan Pajak Penghasilan secara elektronik (e-SPT, e-Filing, e-Form), untuk mengetahui pemahaman Wajib Pajak terhadap pelaporan Surat Pemberitahuan secara elektronik (e-SPT, e-Filing, e-Form) dan untuk mengetahui perkembangan pelaporan Surat Pemberitahuan...
Bekti Tiara Sari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
PAJAK, PENCAPAIAN PAJAK, PENERIMAAN PAJAK
Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis tingkat pencapaian pajak di KPP Pratama Klaten tahun 2013-2017. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara secara langsung kepada petugas pajak, studi pustaka, pengambilan data secara kualitatif dan kuantitatif. Hasil penelitian adalah...
Anneke Kusuma Yogaswara
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
PENGOPTIMALAN, POTENSI WISATA, TAMAN KOTA, TAMAN WIJAYA KUSUMA
ABSTRAKLaporan tugas akhir ini mengkaji tentang Pengoptimalisasi Potensi Wisata Taman Wijaya Kusuma Sonorejo di Kabupaten Sukoharjo. Penelitian ini bertujuan untuk menjawab persoalan yang dipertanyakan dalam penelitian ini, yaitu Upaya apa saja untuk mengoptimalisasi Potensi Wisata Taman Wijaya Kusuma Sonorejo, Bagaimana Kendala – kendala dalam...
Alvian Yoga Setyabudi
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ilmu Budaya-2018