-
Adolescent idiopathic scoliosis (AIS) adalah skoliosis dengan fitur berupa hipokifosis sagital kompleks, kurvatura koronal, dan rotasi vertebra aksial yang berkembang pada usia 10 hingga 18 tahun dimana penyebab pastinya tidak diketahui. Salah satu prosedur pembedahan yang paling sering dikerjakan pada AIS adalah fusi tulang belakang. Fusi tulang...
Jiva Yori Anugrah
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
Penyakit Ginjal Kronik (PGK) merupakan salah satu penyakit dengan angka prevalensi tertinggi di dunia dan terus meningkat tiap tahunnya. Total prevalensi PGK stadium 1 hingga stadium 5 berkisar 13,4?ri populasi global, dengan 10,6% nya merupakan pasien PGK stadium 3 hingga stadium 5 (Hill et al., 2016; Elias et al., 2018). Prevalensi dan...
Muhammad Abdulhamid
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) Langkah pengembangan modul kimia berbasis guided discovery untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan keterampilan proses sains siswa SMA pada materi termokimia: 2) Kelayakan modul kimia berbasis guided discovery untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis dan keterampilan proses sains siswa SMA...
Jekson Obianto Babys
Tesis
Surakarta-Sekolah Pascasarjana-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Mengetahui kondisi awal keterampilan sosial dan kebutuhan media peningkatan keterampilan sosial siswa autis di sekolah inklusi, 2) Menghasilkan media yang layak dan sesuai untuk meningkatkan keterampilan sosial siswa autis di sekolah inklusi, dan 3)Mengetahui tingkat efektifitas media pemodelan video berbasis web...
Novita Dwi Wulandari
Tesis
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Salah satu contoh dialihkannya hak milik atas tanah karena adanya perbuatan hukum yaitu jual beli tanah. Di dalam praktik yang terjadi dalam masyarakat, jual beli tanah yang dilakukan tidak melalui PPAT masih dianggap sah, tapi tidak kuat hukumnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis mengenai perlindungan hukum terhadap...
Wening Nur Ayu Lufandini
Tesis
Surakarta-Fak. Hukum-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mendeskripiskan kebutuhan media untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis peserta didik; 2) menguji validitas, kepraktisan, dan keefektifan dari media MAGASING yang dikembangkan untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah peserta didik dalam pembelajaran matematis di sekolah dasar; 3) menguji...
Febriyana Retno Putri
Tesis
Kota Surakarta-Sekolah Pascasarjana-2024
-
Raden Ary Bhagawan Wijaya. NIM: S262108029. 2024. KOMUNIKASI SIMBOLIK TRADISI SADRANAN KAMPUNG TRUNAN (Studi Etnografi Pesan dan Makna Sadranan di Kampung Trunan, kota Magelang, Jawa Tengah). TESIS. Pembimbing I: Prof. Dr. Andrik Purwasito, DEA. Pembimbing II: Dr. Andre N. Rahmanto, S.Sos., M.Si. Program Magister Komunikasi (Manajemen Komunikasi)...
Raden Ary Bhagawan Wijaya
Tesis
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
<p><strong>ABSTRAK</strong></p><p><strong> </strong></p><p><strong>Latar Belakang: </strong>Depresi antenatal adalah jenis depresi yang terjadi selama kehamilan dan mempengaruhi sekitar 20% wanita hamil. Penelitian ini bertujuan untuk...
Dominika Risnanda Alfinsia Putri
Tesis
Surakarta-Sekolah Pascasarjana-2024
-
ABSTRAKLatar Belakang: Electronic Medical Record (EMR) adalah rekam medis terkomputerisasi yang digunakan untuk menangkap, menyimpan, membantu penyampaian layanan kesehatan kepada kesehatan, dan berbagi informasi di antara penyedia layanan kesehatan dalam suatu organisasi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh keterampilan komputer...
Tria Fora Delfita
Tesis
Surakarta-Sekolah Pascasarjana-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan menganalisis mengenai kedudukan kuasa menjual yang dibuat dengan didahului dengan Perjanjian Pengikatan Jual Beli pada pelaksanaan pembuatan Akta Jual Beli apabila pemberi kuasa meninggal dunia dan perlindungan hukum terhadap pembeli yang sudah memegang kuasa menjual yang dibuat dengan didahului...
Anisa Aulia Rahma
Tesis
Surakarta-Sekolah Pascasarjana-2024