FACEBOOK
							
							ABSTRAK
Penelitian ini  dilatarbelakangi  oleh penggunaan jejaring sosial facebook yang sedang fenomenal di Indonesia. Facebook sebagai media baru untuk berinteraksi dapat memudahkan dalam menjalin komunikasi interpersonal. Motivasi yang mempengaruhi dalam penggunaan jejaring sosial facebook akan berpengaruh juga terhadap kepuasan yang akan...
							
								 Asri Hidayati
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2010
							 
						 
									
							MARKETING PUBLIC RELATIONS 
							
							ABSTRAK
Pada pemilu pertama, tahun 1999 semula PKS bernama PK dimana sebagai partai baru PK mendapatkan suara sebesar 1,4 juta suara. Kemudian dilanjutkan pada pemilu tahun 2004 melonjak menjadi 7,5 persen. Pada pemilu 2009 PKS dihadapkan dengan persoalan isu keterlibatan kadernya Rama Pratama pada kasus suap. Hal tersebut merupakan tugas PKS...
							
								 Diana Puspa Negara
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009
							 
						 
									
							KAMPANYE POLITIK
							
							ABSTRAK Pelaksanaan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) yang sejak tahun 
2005 silam dilaksanakan secara langsung menjadikan masyarakat dapat memilih 
dan menenentukan siapa yang akan menjadi pemimpin daerahnya selama lima 
tahun pemerintahan.  Popularitas calon kepala daerah dinilai  sebagai salah satu 
penentu kemenangan pasangan calon...
							
								 R. Suryo Khasabu
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2010
							 
						 
									
							PEMASARAN POLITIK
							
							Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimanakah pemasaran politik Partai
Golkar dan Partai Demokrat dalam rangka menarik massa pada Pemilihan Umum
Legislatif Tahun 2009 di Daerah pilihan II Kabupaten Madiun. Penulisan ini juga
bertujuan untuk mengetahui melalui media-media apakah pemasaran politik yang
dilakukan kedua partai...
							
								 Dian Rhesa Rahmayanti
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009
							 
						 
									
							ANALISIS SEMIOTIKA
							
							ABSTRAK Film sebagai salah satu media massa, seperti juga radio, televisi dan surat kabar, mempunyai tanggung jawab moral untuk menurunkan dan memberi pendidikan. Bentuk niai agama tersebuit dapat disampaikan melalu  pesan-pesan dan amanat yang ada dalam film tersebut. 
	
	Skripsi ini berisi tentang nilai agama yang terdapat pada film Ayat-Ayat...
							
								 Achmad Shahab
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2010
							 
						 
									
							KOMUNIKASI
							
							ABSTRAK :
The Existence of shemale is not the new case in social reality. The history has been writing the culture of shemale since long time ago in so many culture in the world, include Indonesia. So it is not correct if it is told that behavior of shemale that tends to be transsexual or transgender is the product from modernization.
This...
							
								 Henny Kusumo Anggorowati 
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009
							 
						 
									
							EKUITAS MEREK
							
							ABSTRAK :
Skripsi ini berawal dari permasalahan yang menarik dari sebuah produk keluaran PT Unilever Indonesia Tbk. yang merupakan produsen Vaseline Heathy White. Tiap beberapa periode Vaseline mengalami perubahan dari bentuk kemasan serta warna kemasan yang menyertainya. Ini juga berhubungan dengan brand equity (ekuitas merek) yang menyertai...
							
								 Endah Pertiwi Nugrahaning Widhi 
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009
							 
						 
									
							MEDIA INFORMASI 
							
							ABSTRAK :
Komunikasi yang baik memerlukan saluran untuk menyampaikan informasi. Salah satu diantaranya adalah penggunaan media massa yaitu media cetak dan media elektronik Media cetak juga diterbitkan dalam bentuk media internal pada suatu lembaga. Salah satu lembaga yang menggunakan media cetak sebagai sarana penyampaian informasi adalah...
							
								 Christin Maharani 
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009
							 
						 
									
							CUSTOMER SERVICE
							
							ABSTRAK :
Latar belakang masalah adalah sejalan dengan visi Telkom untuk menjadi perusahaan Infokom terkemuka di kawasan regional serta mewujudkan Telkom Goal 3010, maka berbagai upaya telah dilakukan Telkom untuk tetap unggul dan leading pada seluruh produk dan layanan. Hasil upaya tersebut tercermin dari market share dan produk layanan yang...
							
								 Marizha Corry Pratiwi 
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009
							 
						 
									
							KEPUASAN NASABAH 
							
							Abstrak
Perusahaan jasa, terutama perbankan sangat mengutamakan kualitas
pelayanan untuk para nasabahnya, salah satunya adalah BRI dan khususnya
adalah BRI Cabang Karanganyar, karakteristik dari nasabah di sini bermacammacam.
Kantor ini mempunyai petugas frontliner terbatas yaitu 15 orang yang
terdiri dari 9 mantri, 4 teller, 2 Deskman, dan...
							
								 Puji Hastuti
								 Skripsi
								 Surakarta-FISIP-2009