ANGGOTA DPR, KEDAULATAN RAKYAT, PARTAI POLITIK, PEMBERHENTIAN ANTAR WAKTU
AbstrakPenulisan hukum ini mendeskripsikan dan mengkaji permasalahan terkait pelaksanaan hak recall partai politik terhadap status keanggotaan DPR yang telah ada selama ini dan korelasi antara hak recall partai politik terhadap keanggotaan DPR dengan sistem kedaulatan rakyat dalam Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.Penelitian...
Indirwan
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
PELAKSANAAN PENGAWASAN, UPAH MINIMUM, PERLINDUNGAN TERHADAP BURUH.
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengkaji dan mendeskripsikan permasalahan yang diteliti penulis, pertama mengenai pelaksanaan pengawasan pemberian upah minimum Kabupaten Sukoharjo oleh Satuan Pengawasan Ketenagakerjaan Wilayah Surakarta. Kedua, upaya yang dilakukan pengawas ketenagakerjaan terhadap pelanggaran pelaksanaan upah minimum di...
Zulfa Ainun Rachmawati
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
KASASI, PENUNTUT UMUM, KEKELIRUAN HAKIM
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang kekeliruan hakim dalam menilai alat bukti Penuntut Umum sebagai alasan kasasi terhadap putusan bebas perkara pemerasan dan pencucian uang serta untuk mengetahui pertimbangan Hakim Mahkamah Agung dalam mengabulkan Putusan Mahkama Agung Nomor 724K/Pid.Sus/2018 yang pada putusan pengadilan...
Zhazha Purnama Sari
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
GANTI RUGI, HUKUM ADMINISTRASI NEGARA, PT. PLN (PERSERO)
AbstrakGagasan penelitian hukum ini berangkat dari minimnya literatur Hukum Administrasi Negara di Indonesia yang mengkaji tentang ganti rugi akibat pemadaman listrik yang dilakukan oleh PT. PLN (Persero) dalam perspektif hukum adminsitrasi negara. Penelitian hukum ini bertujuan untuk mengetahui sekaligus menganalisis akibat hukum dari pemadaman...
Yusuf Rachmat Arifin
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
KASASI TERDAKWA, PERTIMBANGAN HAKIM, DAKWAAN PENUNTUT UMUM.
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengkaji permasalahan, mengenai apakah argumentasi terdakwa mengajukan kasasi berdasarkan judex facti salah menerapkan hukum telah sesuai dengan Pasal 253 ayat (1) KUHAP dan pertimbangan Mahkamah Agung dalam memutus perkara di luar dakwaan penuntut umum sesuai dengan Pasal 256 KUHAP juncto Pasal 127 ayat (1)...
Yunita Savira Budiarti
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
PERTIMBANGAN HAKIM, PUTUSAN HAKIM, NARKOTIKA, DAN FAKTA HUKUM.
AbstrakPenulisan ini bertujuan untuk mengetahui mengenai pertimbangan Mahkamah Agung yang membatalkan putusan Pengadilan Tinggi Medan dan menguatkan putusan Pengadilan Negeri Medan dalam perihal tindak pidana narkotika yang berlanjut pada Putusan Mahkamah Agung Nomor 2194 K/Pid.Sus/2017. Penulisan normatif yang bersifat preskriptif dan terapan...
Yunan Wibi Guntoro
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
PERTIMBANGAN HAKIM, TINDAK PIDANA ANAK, PEMBUKTIAN.
AbstrakPenelitian ini mengkaji permasalahan mengenai kesesuaian pertimbangan hakim dalam menjatuhkan pidana penjara 2 (dua) tahun 6 (enam) bulan terhadap anak pelaku tindak pidana kekerasan yang mengakibatkan kematian dalam Putusan Pengadilan Negeri Pontianak Nomor: 17/Pid.Sus-Anak/2019/PN.Ptk. dengan ketentuan Undang-Undang RI Nomor 11 Tahun 2012...
Yulista Triyani
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
PENGELOLAAN, PENGELOLAAN LIMBAH, LIMBAH MEDIS RUMAH SAKIT , RUMAH SAKIT.
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan pengolahan limbah medis di RSUD Bung Karno Surakarta serta mengetahui parameter yang digunakan dalam mengelola limbah dan hambatan yang dialami dalam proses pengelolaan. Penelitian ini adalah penelitian hukum empiris bersifat deskriptif. Pendekatan hukum yang digunakan ialah pendekatan...
Yudistira
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
PEMBUKTIAN, PERTIMBANGAN HAKIM, PUTUSAN BEBAS
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis kedudukan kesaksian yang dibacakan dalam pembuktian dan pertimbangan hakim dalam memutus bebas terdakwa. Penelitian ini merupakan penelitian normatif yang bersifat preskriptif dan terapan. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah pendekatan Kasus tepatnya studi kasus dengan hanya meneliti satu...
Yosua Kurniawan
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020
KUNCI: PASAR BEBAS ACFTA; UMKM; PELAKU USAHA; PERLINDUNGAN HUKUM
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis Problematika hukum dan kebijakan pemerintah dalam menghadapi pasar bebas ACFTA terkait pelaksanaanya. Serta bentuk perlindungan hukum Pemerintah terhadap UMKM berdasarkan Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro Kecil dan Menengah khususnya di Desa Pragak, Magetan, Jawa...
Yosephin Yayi Utari
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2020