kasasi
ABSTRAKPenelitian ini mengkaji permasalahan mengenai argumentasi permohonan Kasasi Terdakwa atas dasar Judex Facti salah menerapkan hukum karena hanya menguatkan dan mengambil alih pertimbangan putusan Pengadilan Negeri Medan telah sesuai dengan Pasal 253 KUHAP dan kesesuaian pertimbangan Mahkamah Agung mengabulkan permohonan Kasasi dan...
Ryan Wijaya Putra
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017
PERLINDUNGAN HUKUM
ABSTRAKPenelitian hukum ini bertujuan untuk mengetahui proses pelaksanaan perjanjian kredit dengan jaminan penanggungan dan bentuk perlindungan hukum untuk penanggung perorangan dalam perjanjian kredit dengan jaminan penanggungan di PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Wates. Jenis penelitian hukum ini adalah penelitian hukum empiris...
Ratna Nindya Hastaning Pertiwi
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017
ANAK, KEKERASAN SEKSUAL, KRIMINOLOGI
AbstrakPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor kriminogen yangmenyebabkan terjadinya tindak pidana kekerasan seksual pada anak di wilayah Kota Tangerang Selatan dan mengetahui upaya-upaya yang dilakukan oleh pihak terkait dalam rangka menanggulangi terjadinya tindak pidana kekerasan seksual pada anak di wilayah...
Siti Zulaika Wulandary
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017
PERLINDUNGAN HUKUM
Penelitian ini mendiskripsikan dan mengkaji permasalahan, pertama apa ide dasar munculnya perlindungan hukum terhadap perempuan korban tindak pidana kekerasan seksual yang mengalami blaming the victim. Kedua, bagaimana pengaturan perlindungan hukum terhadap perempuan korban tindak pidana kekerasan seksual yang mengalami blaming the victim dalam...
Lany Yanuar Wijaya
Skripsi
Surakarta-Fakultas Hukum -2017
PERTIMBANGAN HAKIM MEMUTUS PERKARA
Tujuan Penelitian ini membahas mengenai permasalahan, pertama Apakah upaya penuntut umum membuktikan tindak pidana membujuk anak untuk melakukan perbuatan cabul telah sesuai pasal 184 KUHAP, kedua Apakah pertimbangan hakim memutus perkara membujuk anak untuk melakukan perbuatan cabul telah sesuai dengan pasal 183 Jo pasal 193 ayat 1 KUHAP ...
Dimas Febrian Syahputra
Skripsi
Surakarta-Fak Hukum -2017
HAK ANAK, HAK KONSTITUSIONAL, DAN KESEJAHTERAAN SOSIAL
ABSTRAKPenelitian ini merupakan upaya mendeskripsikan dan mengkaji permasalahan, pertama implementasi Peraturan Daerah Kota Surakarta Nomor 4 Tahun 2012 tentang Perlindungan Anak dalam pemenuhan hak konstitusional anak di bidang kesejahteraan sosial bagi anak di Surakarta. Kedua kendala dan upaya Pemerintah Kota Surakarta dalam mengimplementasikan...
Teuku Ryan Herdiansyah
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017
TINDAK PIDANA PEMBUNUHAN, TAHANAN, LAPAS CEBONGAN
ABSTRAKPenelitian hukum ini bertujuan untuk mengetahui bentuk penyertaan serta dasar pertimbangan hukum Majelis Hakim Pengadilan Militerdalam memutus tindak pidana pembunuhan terhadap tahanan di Lapas Cebongan yang dilakukan oleh anggota militer Grup-2 Kopassus Kandang Menjangan Kartasura dalam putusan...
Oris Dwi Prasetya
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017
KONSTRUKSI HUKUM
Peradilan Tata Usaha Negara merupakan salah satu lembaga peradilan yangmemiliki wewenang untuk rakyat pencari keadilan terhadap sengketa Tata UsahaNegara. Sengketa Tata Usaha Negara adalah sengketa yang timbul dalam bidangTata Usaha Negara antara orang atau badan hukum perdata dengan Badan atauPejabat Tata Usaha Negara, baik di pusat maupun di...
Yuka Destralanda
Skripsi
Surakarta-fak Hukum-2017
PERLINDUNGAN HUKUM, HAK PEKERJA, PEMAIN SEPAK BOLA PROFESIONAL
ABSTRAK Penulisan hukum ini bertujuan untuk mengetahui perlindungan hukum yang diberikan pemerintah atas hak-hak pemain sepak bola profesional oleh klub sepak bola profesional di Indonesia dan kemudian dianalisis berdasarkan Undang-Undang Nomor 13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan. Penelitian hukum ini menggunakan metode penelitian normatif...
Fujang Sutrisno
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017
BITCOIN
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Legalitas Bitcoin Sebagai Alat Pembayaran Elektronik Dalam Memberikan Perlindungan Hukum Bagi Penggunanya Di Indonesia. Penelitian ini merupakan penulisan hukum normatif yang bersifat deskriptif dengan menggunakan sumber bahan-bahan hukum, baik yang berupa bahan hukum primer dan bahan hukum sekunder....
Rana Zahra Ghina Feyar Dalfi
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2017