-
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif jenis korelasional antara variabel stres kerja, kepuasan gaji, dan komitmen organisasi. Sampel dalam penelitian ini yang dijadikan sumber data adalah seluruh karyawan CV Surya Putra Kimindo dengan jumlah 60 orang.Instrumen dalam penelitian ini adalah skala komitmen organisasi (r=0,931), skala stres...
Fiqi Noor Prambudi
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Pembelajaran jarak jauh akibat Pandemi COVID-19 berdampak negatif pada kualitas belajar siswa. Hal ini dikarenakan kurangnya kontrol guru, fasilitas pembelajaran yang memadai, serta pendampingan orang tua. Agar pembelajaran dapat efektif diperlukan metode yang sesuai dengan karakteristik siswa. Namun, metode pembelajaran tidak dapat terbukti...
Alivia Amadea Theodora
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Pegawai Negeri Sipil merupakan salah satu aset penting untuk menjalankan tugas-tugas pemerintahan. Untuk memenuhi tugas dan fungsinya, dibutuhkan pegawai yang berkualitas. Salah satu cara meningkatkan kualitas pegawai yaitu dengan meningkatkan organizational citizenship...
Sevia Nurul Khusna
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Hal yang paling esensial untuk dimiliki setiap mahasiswa untuk mempertahankan semangat belajar salah satunya yaitu dengan adanya motivasi belajar. Salah satu faktor yang mempengaruhi motivasi belajar yaitu kualitas relasi mahasiswa-dosen. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kualitas relasi mahasiswa dosen dengan motivasi...
Jessica Danila Scholastica Ohee
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2021
-
Wacana mengenai adanya pemberhentian pegawai honorer, merupakan isu yang sedang hangat diperbincangkan di kalangan pegawai honorer. Adanya ketidakpastian akan status dari pegawai honorer membawa keresahan tersendiri, akan dibawa kemana nasib pegawai honorer. Sembari menunggu keputusan dengan harap-harap cemas, tuntutan akan adanya profesionalitas...
Nadya Brilliany Rukmana
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Riset menunjukkan adanya peningkatan perilaku prososial oleh mahasiswa, terutama semenjak pandemi Covid-19. Temuan mengenai mahasiswa sebagai generasi Z membuktikan adanya kecenderungan karakteristik perilaku khas independent self-construal dan konformitas, seperti individualis, independen, mengutamakan diri sendiri, namun masih memerlukan...
Selia
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
Pengambilan keputusan karir terkhusus untuk mahasiswa tingkat akhir yang akan memasuki dunia kerja perlu mendapatkan perhatian lebih dan persiapan yang matang agar nantinya tidak akan terjadi kesulitan ketika akan memilih karir. Karir dapat dikatakan sebagai bagian dari perjalanan hidup dan mampu membentuk identitas karir...
Nafira Tiara Putri
Skripsi
SURAKARTA-Fak. Kedokteran-2023
-
Pandemi COVID-19 memberikan pengaruh terhadap tingkat kesehatan mental. Efek ini juga dirasakan oleh kalangan mahasiswa muslim UNS, dengan kebijakan pembelajaran jarak jauh, pembatasan aktivitas dan beban akdemik mengakibatkan mahasiswa rentan untuk mengalami gangguan kesehatan mental. Oleh karena dibutuhkan aplikasi kesehatan mental yang mampu...
Mishbaakhul Munir
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Perkembangan teknologi saat ini memudahkan semua orang untuk dapat saling berinteraksi melalui media di internet termasuk orang yang sedang menjalani relasi romantis dengan lawan jenisnya atau yang biasa disebut dengan pacaran. Teknologi informasi yang maju juga dapat memberikan pengaruh negatif dalam sebuah hubungan, salah satunya adalah cyber...
Salsabila Nurwidyandrini
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
-
Homoseksual yang semakin memberanikan diri untuk mengungkapkan orientasi seksual mereka memperoleh berbagai sikap dan tanggapan salah satunya berupa perlakuan negatif dari masyarakat terhadap homoseksual. Situasi tersebut selain menyakiti dan menempatkan individu dengan homoseksual pada kondisi yang tidak mendukung kesehatan mental, juga melukai...
Laras Kinanti
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022