-
Literature review ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari besar tegangan dan lama waktu yang digunakan saat berlangsungnya proses pengolahan limbah cair tahu menggunakan teknologi plasma. Pengolahan limbah cair tahu menggunakan teknologi plasma secara batch dan menggunakan plasma elektrolisis. Berdasarkan literature yang telah ada dan...
Reza Wahyu Mustika
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2021
-
Silikon sangat menarik untuk digunakan sebagai anoda pada baterai ion litium karena memiliki keunggulan yaitu kapasitas yang sangat tinggi. Material silikon dianggap sebagai anoda yang menjanjikan karena kapasitas teoritisnya tinggi yaitu 4200 mAh/g. Namun, mengalami ekspansi volume yang besar yaitu 400%. Untuk mengatasi ekspansi volume yang...
Yunita Handiari
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh hasil simulasi kapasitas energi dan capacity factor dari 4 turbin angin yaitu Foshan Ouyad, Wind Energy Solutions, Gamesa, dan Siemens SWT di Daerah Istimewa Yogayakarta dengan variasi ketinggian 10m, 30m, 60m, dan 90m. Variasi ketinggian dapat mempengaruhi kecepatan angin karena semakin tinggi turbin...
Hadijah Ahmad Assegaf
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
-
Pada penelitian Sistem Pengukuran Koefisien Gesek Statis dan Kinetis Bahan Menggunakan Mikrokontroler Arduino UNO memanfaatkan sistem pengambilan dan pengumpulan data secara otomatis. Sistem pengukuran menggunakan model pengamatan gerak lurus benda pada bidang miring. Permukaan bidang terbuat dari papan berlapis kertas. Metode yang digunakan...
Waskita Cahya Subekti
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2021
-
Persamaan Schrodinger dapat mendeskripsikan perilaku suatu partikel elementer secara non-relativistik. Medan magnet eksternal yang mempengaruhi partikel dapat menimbulkan efek Aharonov-Bohm. Perilaku partikel elementer bermuatan yang massanya bergantung pada posisi yang dipengaruhi oleh medan magnet eksternal dapat dideskripsikan melalui persamaan...
Alam Surya Inggil
Skripsi
Surakarta -Fak. MIPA-2022
Simulasi perhitungan dosis serap pada terapi proton metode pencil beam scanning dilakukan untuk kanker retinoblastoma menggunakan software MCNP6. Sel kanker dimodelkan berbentuk rubik 3×3×3 dengan rusuk 0,3 cm. Penyinaran menggunakan berkas proton berukuran 0,05 cm ditembakkan dari arah serong kiri depan mata dan diarahkan ke-27 kubus kecil agar...
Lintang Giftania
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
-
Pengaruh konsentrasi nikel pada sifat struktural dan optik black TiO2 telah dipelajari. Kombinasi metode sol-gel dan hidrogenasi digunakan untuk preparasi nanopartikel. Variasi konsentrasi ko-katalis Ni yang digunakan adalah 0%, 0,9%, 17%, dan 23%. Sifat struktural dikarakterisasi menggunakan XRD, Raman, TEM, dan BET. Sementara itu, sifat optik...
Nikmah Kasanah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Lapisan tipis menggunakan klorofil Spirulina sp sebagai dye alami telah dilakukan. Klorofil hasil isolasi telah dibuat dan mampu menjadi dye dengan uji absorbansi. Dari hasil pengujian menunjukkan bahwa dye klorofil Spirulina sp mampu sebagai fotosensitizer. Pengujian dilakukan dengan uji karakteristik absorbansi lapisan tipis. Sampel utama untuk...
Fiscia Andrefika
Artikel Jurnal UNS
Surakarta-Fak. MIPA-2011
Telah dilakukan penelitian tentang Iradiasi foton gamma (y) pada sampel wafer silikon ekstrinsik tipe-n dengan sumber iradiasi radiosotop Cesium-137 sebesar 0,645 Curie tenaga 0,662 MeV dan laju iradiasi 0,222 R/jam per Curie tiap meter (m). Penelitian dilakukan dengan variasi dosis iradiasi foton gamma. Dilakukan uji resistivitas dan...
Iswardhani
Artikel Jurnal UNS
Surakarta-FMIPA-2011
Penelitian tentang fabrikasi dan karakterisasi kaca PBZ dengan komposisi 40B2O3-50PbO-10ZnO dan 40B2O3-(55+x)PbO-(5-x)ZnO dengan nilai (x = 0, 1, 2, 3, 4, 5) %mol telah berhasil dilakukan menggunakan metode melt-quenching. Karakterisasi kaca PBZ untuk mendapatkan informasi mengenai struktur, sifat optik, sifat fisik dan sifat sebagai bahan...
Nurul Assyi Fa`
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022