Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemahaman SAP, kompetensi SDM, SPI dan penerapan SPB terhadap kualitas informasi LKPD pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Peneliti menggunakan total sampling karena populasi penelitian ini hanya sebanyak 36 SKPD Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Responden di dalam...
Rico Zachari Kindar P
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2021
Tata kelola perusahaan yang baik terwujud dalam kualifikasi direksi dan manajemen perusahaan. Peluang perempuan untuk bekerja di perusahaan semakin luas dari tahun ke tahun. Di sisi lain, para pemberi kerja lebih banyak menempatkan laki-laki untuk menduduki posisi teratas perusahaan. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menguji mengenai pengaruh...
Nadya Noor Rochmah Bety
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2021
Efektivitas Program, Ekonomi Kreatif, Kekayaan Intelektual, Tingkat Pengetahuan
Nilai kontribusi yang diberikan subsektor ekonomi kreatif terhadap PDB Indonesia ini menempati posisi ketiga terbesar di dunia. Indonesia menjadi pelopor untuk mendorong kebangkitan sektor ekonomi kreatif dunia. Pemerintah memiliki peran penting dalam menjawab tantangan dalam memberikan kesadaran Hak Kekayaan Intelektual (HKI) kepada pelaku...
Eka Mariyanti
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2022
Kepemimpinan Etika, Ambiguitas Etika, Stres Kerja, dan Kualitas Kinerja.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keterkaitan antara kepemimpinan etika, ambiguitas etika, stres kerja, dan kualitas kinerja karyawan. Populasi pada penelitian ini adalah karyawan hotel berbintang di kota Surakarta. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel penelitian ini menggunakan convenience sampling dengan jumlah sampel yang...
Faris Achmad Baharudin
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2022
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh keadilan perpajakan, pengawasan terhadap kepatuhan UMKM yang bertransaksi e-commerce dengan kepercayaan sebagai variabel intervening. Penelitian ini berbeda dengan penelitian kepatuhan pajak lainnya, karena penelitian ini menggunakan objek penelitian UMKM yang bertransaksi e-commerce yang masih...
Rosalina Dewi Rahmawati
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2021
Penelitian bertujuan memperoleh bukti empiris tentang audit delay yang dipengaruhi oleh faktor non keuangan yaitu educational background dari kepala daerah dan strong opposition serta faktor keuangan seperti financial position, financial performace dan government size. Metodologi penelitian bersifat kuantitatif, menggunakan data dari Laporan...
Aditya Kevin Sugeng Anantyo
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2021
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh intellectual capital terhadap kredit yang diberikan pada perbankan di Indonesia. Sampel penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan periode lima tahun 2015-2019 dengan 175 observasi. Teknik analisis data dilakukan dengan analisis regresi linear...
Rina Tri Wulandari
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2021
Pertumbuhan Ekonomi, Derajat Desentralisasi Fiskal, Ketimpangan Regional, Investasi
Penelitian ini bertujuan untuk mengklasifikasi kemampuan keuangan daerah antar wilayah, ketimpangan regional, dan pengaruh desentralisasi fiskal, ketimpangan regional, dan investasi terhadap pertumbuhan ekonomi kabupaten/kota di Provinsi Jawa Tengah. Kemampuan keuangan daerah diukur menggunakan derajat desentralisasi fiskal. Penelitian ini...
Dinar Wahyuningrum
Tesis
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2022
ketimpangan pendapatan, PDRB perkapita, Indeks Pembangunan Manusia, Tingkat Pengangguran Terbuka, regresi data panel.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi ketimpangan pendapatan di kabupaten/ kota administrasi Provinsi DKI Jakarta tahun 2005-2019. Beberapa variabel yang mempengaruhi ketimpangan pendapatan pada penelitian ini adalah PDRB per kapita, Indeks Pembangunan Manusia (IPM), dan Tingkat Pengangguran Terbuka...
Agissa Melatica Yulianti
Skripsi
surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2022
Evaluasi, Program, Pendapatan, Perempuan
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk dapat mengevaluasi pelaksanaan Program Desa PRIMA pada tahap antecedent (masukan), transaction (proses), dan outcomes (hasil). Dalam mengumpulkan data, penelitian ini dilakukan melalui wawancara terstruktur, observasi, dan dokumentasi. Penelitian ini juga menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode...
Deva Rosa Nugraheni
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2022