BEA DAN CUKAI
Tujuan penulisan Tugas Akhir ini adalah Untuk mengetahui alur proses jaminan, Untuk mengetahui bentuk-bentuk jaminan dan penggunaan jaminan kepabeanan, dan Untuk mengetahui sanksi-sanksi jaminan kepabeanan pada Kantor Pengawasaan dan Pelayanan Bea dan Cukai Tipe Madya Pabean Surakarta.
Dan disimpulkan bahwa pelaksaan kepabeanan Kantor Pengawasaan...
Herwarih Nurhantini
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2011
IMPULSE BUYING
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari shopping lifestyle, fashion involvement, pre-decision stage, dan post-decision stage terhadap impulse buying baik secara parsial maupun simultan.
Populasi target dalam penelitian ini adalah pengunjung yang membeli kaos Super T-Shirt pada Matahari Department Store Singosaren. Sampel yang...
Wikartika Mulianingrum
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2010
BEI
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui kemampuan earnings, leverage, operating cycle, capital intensity dan operating cash flow dalam memprediksi arus kas masa depan pada perusahaan manufacturing dan merchandising. yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) selama tahun 2006-2008. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang...
Rina Setyaningsih
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
KREDIT
Pemberian kredit disamping merupakan fungsi utama bank, juga merupakan sumber utama pendapatan pada umumnya. Maka dari itu, kredit mempunyai suatu kedudukan yang sangat istimewa pada negara-negara yang sedang berkembang karena volume permintaan dana jauh lebih besar dari penawaran yang ada dimasyarakat. PD. BPR BKK (Perusahaan Daerah Bank...
Guntur Agung Pratama
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2011
SAHAM
Penelitian yang berjudul Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Return Saham Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia, ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Asset (ROA), Price Earning Ratio (PER), Dividen Per Share (DPS), Financial Leverage (FL), Inventory Turn Over (ITO), Price Book Value (PBV), terhadap...
Timur Nunik Astuty
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
DIMENSI
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh dissatisfaction with technical quality, dissatisfaction with information quality, dissatisfaction with community support, dissatisfaction with member policy, economic risk costs, learning costs, setup costs, personal loss costs, financial switching costs pada intention to...
Muhamad Galih Kesit Indraditya
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
MODAL SENDIRI
Penelitian ini bertujuan (1) untuk mengetahui penggunaan modal sendiri berpengaruh terhadap pendapatan pedagang di Pasar Bunder Kabupaten Sragen. (2) Untuk mengetahui penggunaan kredit BPR Djoko Tingkir berpengaruh terhadap pendapatan pedagang di Pasar Bunder Kabupaten Sragen (3) Untuk mengetahui penggunaan modal sendiri dan kredit BPR Djoko...
Ratna Damayanti
Tesis
Surakarta-F. Ekonomi-2011
STRUKTUR EKONOMI
F1107028
Tujuan penelitian ini adalah: Pertama, untuk mengetahui perubahan struktur ekonomi di Kabupaten Karanganyar. Kedua, untuk mengetahui kondisi basis ekonomi sektoral di Kabupaten Karanganyar. Ketiga, untuk mengetahui kondisi kegiatan ekonomi yang potensial di Kabupaten Karanganyar. Keempat, untuk mengetahui pola dan struktur pertumbuhan...
Adi Atmika Faisal Santoso
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi-2011
PELAYANAN
Dengan adanya tuntutan akan pemenuhan kebutuhan masyarakat yang semakin meningkat tentunya mengakibatkan beberapa perusahaan harus lebih mengembakan usahanya terutama dalam bidang jasa. Pada pemasaran jasa hal terpenting yang merupakan faktor penunjang keberhasilan suatu perusahaan dalam memasarkan jasanya adalah terciptanya kepuasan pelangan atau...
Adityas Kartikasari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F.Ekonomi-2011
KOMITE INDEPENDEN
Penelitian ini dilakukan untuk menguji pengaruh corporate governance yang diwakili oleh variabel komite independen, kepemilikan manajerial, firma auditor 4-besar, kepemilikan institusional terhadap peringkat peringkat dan yield obligasi perusahaan di Indonesia yang terdaftar dan aktif diperdagangkan di OTC-FIS Bursa Efek Surabaya tahun 2007-2009,...
Suryo Prabowo
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2011