JAGUNG
Dalam laporan Proyek Akhir ini membahas secara rinci tentang proses perancangan dan pembuatan mesin pemipil jagung. Sebelum dilakukan perancangan mesin pemipil jagung, terlebih dahulu dilakukan observasi dan pengumpulan informasi tentang apa saja yang perlu disiapkan sebagai dasar tolak ukur bidang perancangan.Tujuan dari Proyek Akhir ini adalah...
Aris Purwanto
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
MESIN PEMBUAT BRIKET
Banyak proses di industri dan rumah tangga dalam pembuatan briket yangsemua proses pencetakan briket dikerjakan manusia secara manual, sekarang mulaidiganti oleh mesin.Dengan apa yang terjadi yang tertulis diatas maka harus dicari solusi ataualternative guna mencukupi kebutuhan itu, salah satu caranya adalah membuat mesinyang dapat melakukan...
Arif Kurnianto
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
KEBUTUHAN PARKIR
Perkembangan kepemilikan kendaraan bermotor semakin meningkat terutama di Ibu Kota Indonesia DKI Jakarta. Dengan meningkatnya kepemilikan kendaraan bermotor masalah transportasi juga semakin meningkat. Salah satu permasalahan transportasi adalah masalah perparkiran. Rumah sakit merupakan salah satu tempat yang mempunyai kebutuhan parkir yang...
Anisa Priyandini Widuri
Skripsi
Surakarta-F. Teknik-2016
PEMIPIL
Tujuan dari proyek akhir ini adalah pembuatan mesin pemipil jagung. Pembuatn mesin berfungsi untuk memisahkan tongkol jagung dan biji jagung dengan pemipilan tabung putar dengan mata berulir.Pembuatan mesin ini dimulai dengan melakukan observasi dan pengumpulan informasi tentang apa saja yang perlu di siapkan sebagai dasar tolok ukur bidang...
Ade Wahyu
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
YOGHURT
‘aisyah Nur’aini
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
ROTARY WELDING
Rotary Welding Machine merupakan mesin yang digunakan untuk mengelaslogam silinder hollow yang menggunakan bantuan las MIG (Metal Inert Gas).Cara kerjanya adalah benda kerja dicekam pada pencekam, kemudian tourch gunlas MIG didekatkan pada benda yang akan dilas. Push button ditekan maka bendakerja akan berotasi disertai dengan proses pengelasan...
Muhammad Farhanudin
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
ES KRIM
Tujuan dalam proyek akhir ini adalah merancang dan membuat kerangkamesin pembuat es krim yang lebih cepat dalam proses produksi, aman dalampengoperasian dan murah.Langkah-langkahdalam perancangan rangka mesin eskrim yaitu: (1)Merancang desain kerangka mesin (2) Memilih alat dan mesin apasaja yang akan digunakan. (3) Menentukan bahan yang akan...
Muhammad Abiyyu
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
KURVA KERAPUHAN
Jembatan merupakan infrastruktur yang memiliki peran penting dan sangat vitalbagi sistem transportasi. Potensi terjadinya gempa yang cukup besar di Indonesia,mengharuskan jembatan yang dibangun memiliki ketahanan yang baik terhadapresiko kegempaan. Dalam rangka melakukan evaluasi kinerja seismik struktur,incremental dynamic analysis (IDA)...
Niam Afandi Wibowo
Skripsi
Surakarta-F. Teknik -2016
POROS
Hole Post Auger adalah mesin untuk mempermudah pembuatan lubang biopori dengan diameter lubang 10cm dan panjang 85 cm. Mesin ini mempunyai kelebihan ini dibanding mesin auger lain yaitu lebih efisien, dan efektif dibanding cara manual. Alasan pembuatan mesin meningkatkan minat penduduk membuat biopori melalui mempermudah proses, agar mengurangi...
Muhammad Risnanda Surya Kelana
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik-2016
PENGAYAK PASIR
Laporan proyek akhir ini berisi tentang proses perancangan dan pembuatan mesin pengayak pasir. Tujuan dari proyek akhir ini yaitu untuk merancang, membuat, dan menguji mesin pengayak pasir yang lebih cepat dalam proses produksi dan aman dalam pengoperasian.Metode pengumpulan data pada proyek akhir ini meliputi kajian pustaka yang diambil dari...
Habibulloh
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Teknik -2016