Kebiasaan Tidur, Perkembangan, Anak Prasekolah
ABSTRAK Latar Belakang: Tidur adalah suatu bentuk stimulus dalam pertumbuhan dan perkembangan selain dari faktor belajar dan kebutuhan nutrisi. Saat anak sedang tidur terdapat proses memperbaiki fungsi sel-sel dalam tubuh serta aktivitas memproduksi hormon. Kebiasaan tidur yang tidak baik dapat memengaruhi aspek-aspek dalam perkembangan yaitu...
Amina Diarsy
Laporan Tugas Akhir (D IV)
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
Fenomenologi; Gangguan kepribadian; Cemas menghindar; dan Penegakan diagnosis.
Gangguan kepribadian memengaruhi 10,5-12% komunitas orang dewasa. Klaster C paring sering terjadi dengan tingkat prevalensi 7-7,5%. Perkiraan prevalensi untuk gangguan kepribadian cemas menghindar sekitar 1,5-2,5%. Terdapat berbagai model dalam memahami gangguan kerpibadian seperti model kognitif, dinamik, trait, interpersonal, integratif....
Tjoeng Steven
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
asma, Leuconostoc mesenteriodes, Lactobacilus brevis, IL-10, IFN –?, IL-17, IL-4, IgE, histopatologi bronkus.
Latar Belakang: Asma alergi adalah gangguan inflamasi kronis yang ditandaioleh perubahan sistem imun. Inhalasi alergen menyebabkan hiperaktivitas,perekrutan eosinofil, sel mast dan limfosit dalam saluran napas atas dan bawah,memicu kaskade inflamasi dan menghasilkan respons inflamasi lokal dansistemik. Penelitian ini membuktikan manfaat pemberian...
Pujiati
Disertasi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
mortalitas, COVID-19, anak
Background: Pada awal kemunculannya, kasus COVID-19 lebih banyak diderita oleh orang dewasa dengan mortalitas lebih tinggi, seiring dengan waktu menunjukan apabila anak memiliki resiko yang sama terhadap COVID-19Objective: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adakah prediktor mortalitas pada kasus anak dengan COVID-19.Methods: penelitian...
Dwi Suryaning Ayu Aprilizia
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
menarche, MUAC, body fat, adolescent, remaja, LILA
ABSTRAKPendahuluan: Menarche adalah kejadian menstruasi pertama pada siklus hidup wanita sebagai tanda kematangan reproduksi. Seiring bertambahnya waktu, kejadian menarche terjadi semakin cepat, hal ini diduga berhubungan dengan status gizi remaja putri yang bisa dilihat dari kondisi berat badan berlebih/obesitas dengan pengukuran body fat dan...
Azzahra Fadhlila Aulia Nisa
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
COVID-19, vaksinasi, hipertensi, diabetes melitus.
Mia Herdiyani Achmad, 2022, Tesis. Hubungan Vaksinasi Pada Pasien COVID-19 Derajat Sedang, Berat Dan Kritis Dengan Faktor Komorbid Terhadap Kesembuhannya. Supervisor I: Prof. DR. Dr. Reviono, Sp.P(K) FISR; Supervisor II: Dr. dr. Yusup Subagio Sutanto, Sp.P(K), FISR, FAPSR. Program Pendidikan Dokter Spesialis Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi,...
Mia Herdiyani Achmad
Tesis
solo-Fak. Kedokteran-2022
Ritme Sirkadian, Kualitas Tidur, Penggunaan Gadget, Mahasiswa Kedokteran
Pendahuluan: Dampak yang ditimbulkan dari Covid-19 memaksa aktivitas dialihkan menjadi sistem dalam jaringan yang bisa berdampak pada aktifitas sehari-hari termasuk penigkatan penggunaan gadget. Peningkatan penggunaan gadget dapat menyebabkan paparan sinar biru yang berdampak pada ritme sirkadian dan kualitas tidur. Tujuan penelitian ini adalah...
Naufal Wildan Askandar
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
pengetahuan kode etik kedokteran, sikap terkait kasus kedaruratan, koas, pertolongan gawat darurat
Pendahuluan: Kedaruratan dapat diartikan sebagai situasi yang tidak terduga dan sulit atau berbahaya, terutama kecelakaan, kejadiannya secara tiba-tiba dan memerlukan tindakan yang sifatnya segera. Pada beberapa negara, banyak dokter yang pada akhirnya tidak melakukan tindakan kedaruratan karena seringkali dokter yang menolong berakhir dituntut...
M. Putut Satrio Tomo
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
jejas di leher, strangulasi, Visum et Repertum, forensik patologi
Latar Belakang: Kota Surakarta memiliki laju pertumbuhan penduduk 0,43%. Tingginya kepadatan penduduk dapat menyebabkan permasalahan kependudukan seperti kasus pembunuhan, kecelakaan, dan gantung diri. Kasus tersebut dapat dibuktikan dengan ditemukannya jejas di leher akibat strangulasi. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui tentang...
Firda Luthfiyyatul Haniifah
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
endometriosis; adipositas; obesitas; pola distribusi lemak
Latar belakang: Endometriosis merupakan salah satu gangguan ginekologis berkaitan hormon estrogen dan berkembang melalui mekanisme peradangan. Pola distribusi jaringan lemak memiliki kaitan dengan hormon estrogen dan peningkatan masa jaringan lemak dapat mempengaruhi sistem pertahanan tubuh. Penelitian ini bermaksud untuk mempelajari hubungan...
Amira Masiah Syahvira
Skripsi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022