Rachmad Effendi
Skripsi
Surakarta-FKIP-2007
STUDI KASUS
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi kepuasan kerja karyawan bagian produksi, bagaimana faktor-faktor tersebut mempengaruhi kepuasan kerja karyawan bagian produksi, serta mengetahui faktor-faktor yang dominan dalam mempengaruhi kepuasan kerja karyawan bagian produksi pada PT. Aksara Solopos Tahun...
Mukhlis Basri Yusuf
Skripsi
Surakarta-FKIP-2006
ABSTRAK Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) penerapan Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah (MPMBS) di SMP Negeri 2 Kartasura, (2) mengetahui peran kepala SMP Negeri 2 Kartasura dalam pelaksanaan Manajemen Peningkatan Mutu Berbasis Sekolah, (3) mengetahui pencapaian hasil prestasi akademik dan non akademik SMP Negeri 2...
Rina Dwiastuti
Skripsi
Surakarta-FKIP-2006
PENDIDIKAN
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui ada tidaknya perbedaan prestasi belajar Fisika pada siswa dengan menggunakan model pembelajaran Inquiry dan konvensional.
Metode penelitian yang digunakan adalah metode eksperimen. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VII semester I SMP Negeri 16 Surakarta tahun ajaran 2006/2007 yang...
Widarto
Skripsi
Surakarta-FKIP-2007
PENDIDIKAN
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah pengajaran individual efektif digunakan dalam peningkatan prestasi belajar matematika siswa kelas III di SLB- D YPAC Surakarta Tahun Pelajaran 2006/2007. Adapun variabel dari penelitian ini adalah pengajaran individual dan prestasi belajar matematika.
Metode yang digunakan...
Susilowati
Skripsi
Surakarta-FKIP-2007
NOVEL
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan: (1) bentuk kekerasan simbolik yang diungkap oleh Djenar Maesa Ayu dalam novel Nayla; (2) pandangan feminisme mengenai kekerasan simbolik yang diungkap oleh Djenar Maesa Ayu dalam novel Nayla.
Penelitian ini menggunakan metode analisis isi deskriptif kualitatif. Pendekatan yang digunakan...
Azis Winarni
Skripsi
Surakarta-FKIP-2007
DIRECTIVE EXPRESSIONS
ABSTRACT
The research is aimed at finding out the kinds of directives expressions and the forms in expressing directives which occur in the film entitled “Sweet November”.
A descriptive qualitative method was applied in this research. It employs total sampling as the technique for choosing sample. The source of the data was the film...
Septia Rahayu
Skripsi
Surakarta-FKIP-2007
KREDIT
ABSTRAK
Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui prosedur pemberian kredit PPK dalam meningkatkan pendapatan pedagang golongan ekonomi lemah di Kecamatan Punung Kabupaten Pacitan tahun 2006, (2) Untuk mengetahui bagaimana kondisi pedagang golongan ekonomi lemah setelah mendapat bantuan kredit PPK, (3) Untuk mengetahui hambatan/kendala...
Lismining Tyas Budi Utami
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FKIP-2006
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menyelidiki ada atau tidaknya pengaruh (1) konsentrasi larutan natrium klorida terhadap laju korosi baja karbon medium HQ 760, (2) aliran larutan natrium klorida terhadap laju korosi baja karbon medium HQ 760, (3) interaksi antara konsentrasi larutan natrium klorida dan aliran larutan natrium...
Erig Apriyanto
Skripsi
Surakarta-FKIP-2007
ROMAN
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskripsikan unsur intrinsik roman Laila-Majnun karya Nizami dan Romeo-Juliet karya William Shakespeare; (2) mendeskripsikan persamaan unsur intrinsik antara roman Laila-Majnun karya Nizami dan Romeo-Juliet karya William Shakespeare; (3) mendeskripsikan perbedaan unsur intrinsik antara roman Laila-Majnun...
Siti Zulaikhah
Skripsi
Surakarta-FKIP-2008