-
<p>Mahasiswa pada masa <em>emerging adulthood </em>adalah individu yang berada pada peralihan antara remaja dan dewasa awal. Di dalam proses peralihan, peran kontrol psikologis dari orang tua dapat menyebabkan peningkatan <em>fear of failure </em>karena individu takut mengecewakan orang tua...
Syaqina Nugroho
Skripsi
Surakarta-Fak. Psikologi-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tindak tutur direktif yang ada dalam lakon Duta Sri Rama, mendeskripsikan nilai pendidikan karakter yang terdapat dalam lakon Duta Sri Rama, dan menjelaskan relevansi lakon Duta Sri Rama dengan pembelajaran bahasa Jawa SMP. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang datanya berupa naskah...
Aprilia Kristian Intan Widyarini
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Menyoroti permasalah lingkungan, negara Indonesia sendiri tercatat sebagai penyumbang sampah plastik terbesar kedua. Akibat permasalahan tersebut masyarakat harus memahami pentingnya menghindari pencemaran dan kerusakan lingkungan. Aksi lingkungan saat ini menjadi salah satu jalan keluar yang ditawarkan kepada masyarakat dan pemerintah. Aksi...
Mahoca Arkalita
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
<p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) pengaruh literasi keuangan terhadap pengelolaan keuangan pada dosen FKIP di Universitas Sebelas Maret, (2) pengaruh kemudahan belanja online terhadap pengelolaan keuangan pada dosen FKIP di Universitas Sebelas Maret.<br>Metode penelitian yang digunakan...
Olivia Aldisa
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Keberhasilan suatu proyek konstruksi ditentukan oleh mutu, biaya dan juga durasi proyek. Perhitungan yang salah pada salah satu aspek tersebut dapat menyebabkan kerugian serta proyek tidak berjalan mulus. Maka, diperlukan pengendalian proyek yang tepat supaya proyek dapat berjalan dengan lancar dan tepat waktu. Salah satu upaya untuk mengatasi...
Dyah Ratih Kusumastuti
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2024
-
Fenomena peningkatan jumlah penduduk lanjut usia diperkirakan akan terjadi dengan pesat dimasa mendatang, khususnya di negara-negara berkembang seperti Indonesia. Hal ini membuat kebutuhan akan kawasan yang ramah bagi lansia harus terpenuhi untuk mendukung terbentuknya lansia yang sehat dan aktif. Kawasan ramah lansia juga diperlukan untuk...
Fitri Indriani Suroto
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2024
-
<p>Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Pengaruh pengalaman micro teaching terhadap kesiapan menjadi guru profesional pada mahasiswa; (2) Pengaruh pengenalan lapangan persekolahan terhadap kesiapan menjadi guru profesional pada mahasiswa; (3) Pengaruh efikasi diri...
Amelia Wanda Dhabitah
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi terhadap pelaksanaan lelang elektronik terhadap obyek hak tanggungan di Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Surakarta serta mengetahui problematika yang dihadapi oleh KPKNL Surakarta yang didasari oleh PMK No.213 Tahun 2020 tentang petunjuk pelaksanaan lelang yang...
Kevin Arya Muhammad
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2024
-
Rofifah Aisyah Luthfi. K7720070. Pembimbing I: Dr. Sohidin, S.E., M.Si., Ak. HUBUNGAN KEBERANIAN MENGAMBIL RISIKO DAN LOKUS KENDALI INTERNAL DENGAN INTENSI BERWIRAUSAHA SISWA KELAS XII SMK NEGERI 1 SRAGEN. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret, Maret 2024.Penelitian ini bertujuan untuk (1) memperoleh...
Rofifah Aisyah Luthfi
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
<p>Media sosial menjadi salah satu bukti pesatnya perkembangan teknologi informasi dan komunikasi yang membawa perubahan dan inovasi terkini. Media sosial tidak hanya berfungsi sebagai alat komunikasi dan hiburan, tetapi juga memiliki potensi besar dalam bidang bisnis, terutama dalam kegiatan pemasaran. Aplikasi...
Yunika Ashifah
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024