SEMIOTIKA, FOTO JURNALISTIK
ABSTRAKBerawal dari ketertarikan penulis ketika melihat rangkaian foto esai dalam Majalah National Geoghrapic Indonesia edisi Mei 2016 yang membahas tentang perburuan liar dan kerusakan ekosistem dengan tema “Kicauan Terakhir”. Esai foto dalam artikel tersebut menyajikan foto tentang gambaran perburuan liar dan kerusakan ekosistem di daerah...
Tendi Pambudi
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2017
FASHION
ABSTRAK Penelitian ini dilatarbelakangi oleh fenomena membeli barang fashion KW menjadi suatu hal yang wajar dan marak dilakukan oleh mahasiswa di Universitas Sebelas Maret Surakarta. Seperti yang kita ketahui pula bahwa membeli barang KW adalah perbuatan yang salah dan merugikan bagi produsen yang menjual barang asli. Dari latarbelakang tersebut...
Gourgius Peter Sembiring
Skripsi
Surakarta-FISIP-2019
POLA KOMUNIKASI
ABSTRAKDi kota solo terdapat banyak sekali komunitas dengan bidang yang berbeda-beda. Dalam hal ini ada komunitas yang menurut peneliti unik yaitu komunitas Solo Runners. Komunitas ini bergerak dibidang olahraga lari dan komunitas ini tidak memiliki anggota tetap didalamnya.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang pola komunikasi...
Ikhwan Bimo Febriantoko
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2017
VIDEO DOKUMENTER
Anak adalah bagian yang tidak terpisahkan dari keberlangsungan hidup manusia dan keberlangsungan bangsa dan negara. Namun kadang juga dalam proses mereka menuju ke kedewasaan, akan ada kalanya seorang anak sampai pada sebuah titik di mana akan atau bahkan sampai dapat melakukan perbuatan yang...
Ignatius Kusworo Narendra Sulistiyo
Skripsi
Surakarta-F. ISIP-2017
PERSEPSI
ABSTRAKCara beriklan yang kini tengah marak digunakan produsen untuk menarik minat pelanggan adalah dengan menggunakan public figure sebagai komunikan, hal ini lazim disebut dengan endorserment. Wardah Cosmetics adalah salah satu brand ternama yang menggunakan endorsement sebagai cara beriklan, dan brand ini memilih Dian Pelangi sebagai celebrity...
Clara Nanditya
Skripsi
Surakarta-FISIP-2017
IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI, KINERJA KARYAWAN, TINGKAT PENDIDIKAN
ABSTRAK Dony Khamdan Asyrofi, D0211035, Iklim Komunikasi Organisasi tehadap Kinerja Karyawan (Studi Pengaruh Iklim Komunikasi Organisasi terhadap Kinerja Karyawan (Staf) Sekretariat DPRD Kabupaten Klaten) Komunikasi adalah salah satu kebutuhan pokok manusia sebagai makhluk sosial. Komunikasi tersebut bertujuan untuk melangsungkan interaksi...
Dony Khamdan Asyrofi
Skripsi
SURAKARTA-F. ISIP-2017
TRATEGI KREATIF, INSTAGRAM, SPECIAL RECIPE
AbstrakTerdapat cara baru untuk menyajikan pesan menunjukkan kreativitas dalam penggunaan media pada era digital ini. Dimana strategi kreatif tersebut seringkali digunakan pada produk baru untuk menonjolkan manfaat dari produk tersebut, salah satunya adalah Granola Creations. Fenomena terkini mengenai penggunaan video di instagram sebagai salah...
Sylvana Oktia Susaningtyas
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2018
TATO, SOLO TATTOO SOLIDARITY, SEMIOLOGI KOMUNIKASI, ANDRIK PURWASITO
AbstrakTato merupakan sebuah seni yang bermuatan simbol dan mengalami perkembangan yang sangat pesat di Indonesia. Pada era tahun 90 tato menjadi hal yang sangat tabu, hal ini dilatar belakangi oleh adanya keyakinan masyarakat terhadap pengguna tato yang selalu dikaitkan dengan hal-hal negatif seperti preman, anak jalanan, dan lainnya. Hingga kini...
Yona Intan Baiduri
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2017
GROUPTHINK, BRAND COMMUNITY, KOMUNIKASI KELOMPOK
AbstrakSGLoverz Korwil Solo yang merupakan sebuah brand community yang telah berdiri selama 6 tahun, merupakan salah satu komunitas yang berbentuk brand community yang cukup solid dan kompak. Hal tersebut mendorong peneliti untuk melihat bagaimana terbentuknya fenomena groupthink dalam SGLoverz Korwil Solo sebagai suatu brand community yang...
Nugroho Tri Pamungkas
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2017
PLAYBOY INDONESIA, PERS, ORMAS ISLAM, GENEALOGI KEKUASAAN
Penerbitan majalah Playboy Indonesia yang pertama kali beredar pada 7 April 2006 telah memunculkan beragam reaksi bahkan tekanan dari berbagai pihak, baik masyarakat sipil maupun institusi negara. Tekanan yang diberikan kepada Playboy Indonesia, terutama dari salah satu organisasi kemasyarakatan (ormas) Islam, Front Pembela Islam (FPI), menjadi...
Muhammad Satya Adhi Karyanto
Skripsi
Surakarta-FISIP-2019