LAJU DOSIS FOTON
ABSTRAKTelah dilakukan penelitian tentang optimasi pemandu berkas neutron dan hasil berkas neutron tersebut diiradiasikan ke phantom untuk dianalisis laju dosis fotonnya. Sebelum dilakukan optimasi, hasil penelitian telah divalidasi, dan diketahui kesalahan relatif penelitian adalah 77,21%. Optimasi pemandu berkas neutron dilakukan dengan...
Petrananda Dea Karunia
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016
POHON KLASIFIKASI
ABSTRAKMetode klasifikasi biner berstruktur pohon merupakan metode yang dapat digunakan untuk memperkirakan keanggotaan dalam kelas-kelas variabel respon kategorik. Terdapat dua metode pada klasifikasi biner yaitu CART dan QUEST. Pada penelitian ini dilakukan analisis faktor-faktor yang mempengaruhi pasien penderita stroke di RSUD Dr. Moewardi...
Tri Septiyani
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016
PELABELAN
ABSTRAKSuatu graf sederhana G = (V,E) dikatakan memuat selimut H jika setiapsisi dari e ∈ E(G) termuat dalam suatu subgraf dari G yang isomor_kterhadap H. Selanjutnya graf G yang memuat selimut-H dikatakan H-ajaib jikamemuat fungsi bijektif f dari V (G) ∪ E(G) ke {1, 2, . . . , |V (G)| + |E(G)|} sehingga untuk setiap subgraf H′ dari...
Lusiana Ayu Maelani
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016
CHAID
ABSTRAKKlasifikasi merupakan proses untukmengelompokkansuatu data menjadikelompok-kelompok yang lebihkecil.Klasifikasi banyak digunakan dalam berbagai bidang, diantaranya bidang pemasaran dan bidang kesehatan. Metodeyang dapat digunakan dalamteknikklasifikasiyaitumetode CHAID danExhaustive CHAID.CHAID merupakan sebuah metode untuk...
Yuvita Dian Pratiwi
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016
PEMANDU BERKAS NEUTRON
ABSTRAKTelah dilakukan perancangan pemandu berkas neutron sebagai sumber neutron pada BNCT melalui reaksi proton 30 MeV dengan 9Be. Perancangan dibuat dengan simulasi komputer menggunakan software MCNPX. Penggunaan sistem BSA dan CA dalam pemandu berkas neutron supaya dihasilkan berkas neutron dan foton sesuai dengan parameter yang ditetapkan oleh...
Dian Novitasari
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016
KECAP
Lamtoro (Leucaena leucocephala (Lam.) de Wit) memiliki kandungan protein (30%) yang hampir sama dengan kedelai (35-40%). Di Wonogiri lamtoro difermentasi menjadi tempe dengan inokulum ragi tempe dan usar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manakah antara ketiga inokulum (ragi tempe, usar dan Aspergillus oryzae) yang memberikan hasil uji...
Ambar Kristiana
Skripsi
Surakarta-F. MIPA -2016
SERAT OPTIK
Penyebab Fenomena kerusakan jalan diakibatkan salah satunya yaitu kelebihan muatan. Salah satu teknologi untuk mengatasi faktor kelebihan muatan yaitu menggunakan sensor WIM (Weight In Motion). Tujuan dari penelitian ini adalah merancang sensor WIM berbasis fiber optic skala lapangan dan mengetahui pengaruh kecepatan kendaraan terhadap lebar...
William Yohanes S
Skripsi
Surakarta-F. MIPA -2016
ANALYTIC HIREARCHY PROCESS, AHP, LOKASI CABANG USAHA, VISUALISASI PETA
Bisnis pakaian merupakan salah satu bidang usaha yang kini semakin diminati para wirausahawan. Namun diperlukan pertimbangan dalam mengambil keputusan dalam membuka usaha, terlebih lagi apabila merupakan cabang usaha. Salah satu kesalahan yang kerap terjadi dalam membuka cabang usaha yaitu kesalahan dalam memilih lokasi dan hal ini dapat membuat...
Nanda Farhanah
Skripsi
Surakarta-F.MIPA-2016
KALIBRASI PESAWAT
ABSTRAKLaju dosis serap yang dihasilkan pesawat radioterapi harus dijamin ketepatannya melalui kegiatan kalibrasi. Kalibrasi harus dilakukan secara berkala, dengan protokol baku dari IAEA yakni TRS 398. Kalibrasi pesawat teleterapi 60Co terakhir dilakukan pada Juli 2013, sampai akhir 2015 kalibrasi berkala belum dilakukan, maka diperlukan...
Umi Khasanah
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016
VRPDP
ABSTRAKVehicle Routing Problem Delivery and Pick-up (VRPDP) merupakan masalah penentuan rute optimal kendaraan untuk memenuhi permintaan pelanggan yang terdiri dari pelayanan antar dan jemput dengan kendala kapasitas. Permasalahan VRPDP dapat diselesaikan dengan menggunakan algoritma yang bersifat eksak dan heuristik. Oleh karena itu, penelitian...
Mukhammadkhon Musokhonzoda
Skripsi
Surakarta-FMIPA-2016