METODE PEMBELAJARAN INKUIRI
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) metode pembelajaran yang dapat menghasilkan prestasi belajar yang lebih baik antara metode pembelajaran inkuiri dan metode pembelajaran konvensional, dalam pembelajaran matematika pada materi Segi Empat. (2) Untuk mengetahui apakah prestasi belajar siswa dengan Adversity quotient tinggi lebih baik...
Lilis Prihatin
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2013
PEMBELAJARAN VIRTUALAB
Tujuan yang hendak dicapai dalam penelitian ini adalah meningkatnya aktivitas belajar dan kemampuan kognitif Fisika siswa kelas X.3 SMA Negeri 2 Karanganyar Tahun Ajaran 2011/2012 menggunakan media komputer dengan program virtualab pada materi Listrik Dinamis.
Peneliti melakukan Penelitian Tindakan Kelas (Classroom Action Research) dengan model...
Ilham Cahyadi Prasetyo
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2013
GULING DEPAN
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mendapatkan informasi tentang bagaimana hasil analisis pencapaian kompetensi kognitif tingkatan aplikasi (C3) dan analisis (C4) dalam pembelajaran Fisika pada siswa kelas XI Semester 2 SMA Negeri 3 Surakarta program RSBI Tahun Ajaran 2011/2012; (2) Mendapatkan informasi tentang kesulitan yang dialami siswa...
Ayu Karina Sulistyorini
Skripsi
Surakarta-FKIP-2012
PENDEKATAN STRUKTURAL
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan dan menjelaskan: (1)
struktur novel Padang Bulan karya Andrea Hirata; (2) nilai moral yang terdapat
dalam novel Padang Bulan karya Andrea Hirata; dan (3) relevansi novel Padang
Bulan dalam pembelajaran apresiasi novel di SMP.
Bentuk penelitian ini adalah deskriptif kualitatif yang...
Peni Tri Hastuti
Skripsi
Surakarta-FKIP-2012
MENULIS ARGUMENTASI
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kualitas proses dan hasil pembelajaran keterampilan menulis argumentasi dengan menggunakan metode pembelajaran Cooperative Integrated Reading and Composition (CIRC) pada siswa kelas X TMA SMK Negeri 5 Surakarta. Penelitian ini dilaksanakan pada Tahun Pelajaran 2011/2012, mulai bulan Maret...
Prihhanto Ndaru Mulyo
Skripsi
Surakarta-FKIP-2012
GULING DEPAN
Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan minat dan hasil guling
depan siswa dalam mengikuti pembelajaran guling depan pada siswa kelas V-A
SD Negeri 1 Pepedan Kecamatan Karangmoncol Kabupten Purbalinggatahun
pelajaran 2011/2012.
Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas (PTK) penelitian
dilaksanakan dalam dua siklus dengan...
Rohmat
Skripsi
Surakarta-FKIP-2012
PROGRAM KEAHLIAN
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendiskripsikan tentang: proses pembelajaran cetak saring di Kelas XI Program Keahlian Kriya Tekstil SMK Negeri 9 Surakarta, dilihat dari tujuan pembelajaran, materi pembelajaran, metode pembelajaran, media pembelajaran, evaluasi pembelajaran, dan hasil belajar. Penelitian ini dilaksanakan di SMK Negeri 9...
Aslam Hariyadi
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2013
QUANTUM LEARNING
Tujuan penelitian ini untuk meningkatkan pemahaman konsep perkembangan teknologi pada siswa kelas IV SD Negeri II Nambangan Tahun Pelajaran 2011/2012 melalui Quantum Learning. Penelitian ini berbentuk Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas IV SD Negeri II Nambangan Selogiri Wonogiri Tahun Pelajaran...
Eka Wardani
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2012
KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: (1) apakah pembelajaran matematika dengan pendekatan open-ended menghasilkan kemampuan berpikir matematis yang lebih baik daripada pendekatan konvensional pada materi trigonometri, (2) apakah siswa yang mempunyai respon tinggi mempunyai kemampuan berpikir matematis yang lebih baik daripada siswa yang...
Yunita Sari
Skripsi
Surakarta-FKIP-2013
EFEKTIVITAS
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas metode pembelajaran TAI disertai eksperimen terhadap prestasi belajar Koloid siswa kelas XI semester dua SMA Negeri 8 Surakarta tahun ajaran 2010/2011. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan desain penelitian Randomized Control Group Pretest-Postest Design untuk aspek...
Fitri Nur Kolifah
Skripsi
Surakarta-F.KIP-2012