ADMINISTRASI KEARSIPAN
ABSTRAKAdministrasi kearsipan adalah suatu proses kegiatan pengaturan arsip mempergunakan sistem tertentu, sehingga arsip-arsip dapat ditemukan kembali sewaktu diperlukan.Kearsipan merupakan bagian penting dalam keseluruhan kegiatan organisasi. Kearsipan merupakan suatu bukti dari keseluruhan kegiatan yang ada pada sebuah organisasi. Di dalam...
Imas Angga Pradhita
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FISIP-2015
PENGOLAHAN KOLEKSI HIBAH
ABSTRAKProses pengolahan koleksi hibah merupakan tahapan agar bahan koleksi dapat disajikan kepada pemustaka dalam kondisi yang layak. Proses ini melalui berbagai tahapan mulai dari tahapan Penyortitan, pengolahan, hingga tahapan perawatan koleksi. Dalam hal ini proses pengolahan dapat berlangsung selama beberapa bulan mengingat jumlah koleksi...
Andrey Kurniawan
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FISIP-2015