NITRIFIKASI
ABSTRAK
Penelitian ini merupakan penelitian hubungan fungsional yang pendekatan variabelnya melalui suatu eksperimen dengan memakai Non Destructif Soil Sampling dan rancangan dasar Rancangan Acak Lengkap ( RAL) yang terdiri dari dua faktor yaitu macam sumber seresah yang mengandung senyawa inhibitor nitrification (3 macam) dan waktu inkubasi (5...
Mukhaila Iryani
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
DOMBA LOKAL
ABSTRAK
Produktivitas ternak dipengaruhi oleh kualitas dan kuantitas pakan. Pakan hijauan yang hanya berupa rumput lapangan saja belum dapat memenuhi kebutuhan optimal, maka pakan hijauan harus disuplementasikan dengan pakan penguat. Penambahan pakan penguat dalam jumlah yang banyak mengakibatkan biaya pakan semakin tinggi, untuk itu diperlukan...
Ika Chrisnawati
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
peternakan
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan ampas tempe dalam ransum terhadap performan domba lokal jantan. Penelitian ini telah dilaksanakan di kandang domba desa Sendang Kecamatan Karanggede Boyolali selama 10 minggu mulai tanggal 23 Juni 2007 sampai dengan 1 September 2007. Bahan yang digunakan domba lokal jantan...
Rofiqoh Nurul Huda
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
PENAWARAN
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi penawaran ikan bandeng di Kabupaten Pati, mengkaji faktor yang paling mempengaruhi penawaran ikan bandeng di Kabupaten Pati dan mengkaji tingkat kepekaan (elastisitas) penawaran ikan bandeng di Kabupaten Pati. Metode dasar yang digunakan dalam penelitian ini...
Larasati
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
DOMBA LOKAL
ABSTRAK
Usaha peternakan dihadapkan dengan mahalnya biaya pengadaan pakan penguat. Bahan pakan alternatif dengan memanfaatkan limbah industri diperoleh dengan mencampurkan ampas tahu dan ampas aren diperlukan untuk mengatasi masalah tersebut. Penggunaan campuran ampas tahu dan ampas aren (73% ampas tahu : 25% ampas aren : 2% urea) dalam ransum...
Cahya Febri Astuti
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
DOMBA
ABSTRAK
Jerami bawang merah merupakan salah satu bahan pakan yang dapat digunakan sebagai suplemen sebab mempunyai fungsi dalam tubuh antara lain untuk memperbaiki dan mempermudah pencernaan, memperbanyak air ludah serta menghilangkan lendir-lendir dalam kerongkongan. Selain itu mengandung allin dapat berikatan dengan belerang membentuk senyawa...
Danang Mahendra
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2007
MORFOLOGI DAN SITOLOGI
ABSTRAK
Buah naga merupakan salah satu buah tropis yang sangat potensial untuk dikembangkan. Informasi akan karakter morfologi dan sitologi tanaman buah naga masih sedikit dan sederhana sehingga perlu dilakukan analisis morfologi dan sitologi. Analisis morfologi dan sitologi menghasilkan informasi yang berguna untuk mendukung program pemuliaan...
Ari Setyowati
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
PENGGUNAAN BOKASHI
ABSTRAK
Dalam industri peternakan babi pengeluaran terbesar adalah pada pakan, sehingga diperlukan pakan alternatif yang murah tetapi memiliki kandungan nutrien yang mencukupi kebutuhan. Kotoran ayam petelur merupakan pakan alternatif yang bisa digunakan untuk mengurangi biaya produksi. Akan tetapi, kotoran ayam petelur mempunyai kelemahan...
Guruh Sri Pamungkas
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008
KELINCI
ABSTRAK
Kelinci merupakan salah satu hewan peliharaan yang dapat dijadikan alternatif penghasil daging.Kelinci dalam pemeliharaan biasanya mendapatkan ransum dengan hijauan sebagai komponen utama pakan. Serat kasar dalam hijauan menyebabkan kecernaan ransum keseluruhan menjadi rendah.
Kecernaan dapat ditingkatkan dengan menambahkan...
Helmi Muhtarom
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2007
Pertanian
ABSTRAK
Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan tepung lempuyang (Zingiber aromaticun. Val ) terhadap produksi karkas kelinci New Zealand White Jantan. Penelitian dilaksanakan mulai tanggal 17 Juli 2007 sampai tanggal 10 September 2007 di kandang Balai Pembibitan dan Ternak Kelinci, Dinas Pertanian Surakarta, yang...
Gunarso Tri Atmoko
Skripsi
Surakarta-F. Pertanian-2008