BUDIDAYA TANAMAN
ABSTRAK
Sejak jaman dulu bunga telah digunakan manusia sebagai alat untuk mengungkapkan perasaan, dari perasaan senang, sedih, cinta, damai, hingga persahabatan. Kegiatan atau suasana penting yang sering menggunakan bunga diantaranya pesta perkawinan, upacara kematian, tunangan, upacara adat, dan saat seseorang mengungkapkan rasa cinta. Jenis...
Ludi Antoro Ariyadi
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Pertanian-2007
PROSES PRODUKSI ASINAN TIMUN
Timun merupakan produk hasil holtikultura yang mudah rusak, sehingga perlu di awetkan agar dapat disimpan lebih lama. Pada dasarnya pengolahan timun bertujuan untuk mengawetkan dan untuk meningkatkan nilai ekonomis buah timun. Pengolahan timun dengan tujuan pengawetan antara lain yaitu pengasinan dengan menggunakan larutan garam. Dalam hal ini...
Tri Widati
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak. Pertanian-2006