-
Keseimbangan lingkungan merupakan tujuan utama dari pemeliharaan sumber daya. Sumber daya yang diperlukan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidup salah satunya adalah air. Pengelolaan sumber daya air secara baik perlu dilakukan agar potensi air dapat dimanfaatkan secara maksimal dan efisien untuk memenuhi kebutuhan manusia. Desa Sidomukti memiliki...
Dewi Sri Rejeki Tri Wahyuni
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui analisis yang mempengaruhi kepuasan konsumen terhadap jumlah pengunjung di Loske Café Surakarta. Teknik analisis yang digunakan yaitu metode kantitatif dengan analisis regresi linear berganda. Pengambilan data menggunakan kuesioner. Variabel yang digunakan dalam penelitian ini adalah usia, pendidikan,...
Rafli Firmansyah
Skripsi
SURAKARTA-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2023
-
Kentang merupakan salah satu produk dengan potensi ekspor dan potensi pasar yang tinggi. Namun pada prosesnya, karena ditanam di dataran tinggi daun kentang sangat rentan dengan penyakit daun busuk yang dapat mengakibatkan gagal panen. Untuk mengatasinya petani harus secara manual untuk memangkas daun busuk tersebut, dimana jika dilakukan pada...
Thoriq Lailhuda
Skripsi
Surakarta -Fak. MIPA-2023
-
Penelitian ini berjudul “Perkembangan Kesenian Reog Campur Bawur Di Desa Banyuanyar Kecamatan Ampel Kabupaten Boyolali Tahun 1972-2021”. Permasalahan yang diangkat dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimana latar belakang munculnya Kesenian Reog Campur Bawur di Desa Banyuanyar?,(2)Bagaimana perkembangan Kesenian Reog Campur Bawur di Desa...
Andini Kusuma Wardhani
Skripsi
Surakarta-Fak. Ilmu Budaya-2023
-
Kecemasan dalam menghadapi dunia kerja adalah fenomena yang terjadi pada mahasiswa tingkat akhir (MTA) tidak terkecuali pada MTA yang pernah menjalani kuliah daring selama satu semester atau lebih. Modal psikologis merupakan kapasitas psikologi positif yang dimiliki tiap individu dan menjadi salah satu faktor kecemasan dalam menghadapi dunia...
Amelia Yuan Rachmadhani
Skripsi
Surakrarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Studi ini bertujuan untuk menganalisis terjadinya transformasi perkembangan tradisi lisan tembang dolanan Jawa pada masyarakat Gresik dengan meliputi bentuk transformasi tembang dolanan dengan perubahan-perubahan yang terjadi dan dampak transformasi pada masyarakat dengan implikasi yang terjadi di kehidupan masyarakat. Penelitian ini menggunakan...
Septiani Limatul Khoiro
Skripsi
Surakarta -Fak. KIP-2023
-
Marta Amalia Deviani. H0419049. 2023. Strategi Nafkah Rumah Tangga Petani Padi Lahan Kering (Studi Kasus Petani di Desa Kragan, Kecamatan Gondangrejo, Karanganyar). Dibimbing oleh Bapak Ir. Widiyanto, S.P., M.Si., Ph.D. dan Ibu Dr. Emi Widiyanti, S.P., M.Si., Program Studi Peyuluhan dan Komunikasi Pertanian Universitas Sebelas Maret...
Marta Amalia Deviani
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2023
-
Willingness to communicate, in the context of online learning, is a trending issue that explores students' desire to actively engage in English-language Web-based communication and learning. In addition, e-learning has lately become widely used in Indonesia due to the global spread of the Corona Virus (COVID-19 current). This research focuses...
Fajar Ananda Putra
Skripsi
Solo-Fak. KIP-2023
-
Pemanasan global sedang menjadi issue seluruh negara di dunia yang ditandai dengan kenaikan suhu bumi. Pertanian merupakan salah satu bidang yang bergantung pada suhu lingkungan, apabila tidak ideal dapat mengakibatkan penurunan kuantitas dan kualitas hasil. Penggunaan amandemen tanah diharapkan mampu meminimalisir dampak negatif dari suhu tinggi....
Konitah Nur Rahmawati
Skripsi
Surakarta-Fak. Pertanian-2023
-
Penyakit Jantung Koroner (PJK) menjadi salah satu penyebab kematian paling tinggi di dunia. Deteksi PJK sejak dini menjadi hal penting yang perlu dilakukan dengan menganalisis data rekam medis pasien. Berbagai algoritma machine learning telah diaplikasikan di beberapa penelitian untuk melakukan diagnosa PJK. Pada penelitian ini dilakukan teknik...
Yasmin Mufidah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2023