-
Stroke merupakan salah satu penyakit yang umum terjadi pada seluruh populasi di dunia, dan berhubungan dengan peningkatan morbiditas dan mortalitas. Stroke pada pasien diabetes mellitus (DM) memiliki luaran yang kurang baik dibanding non-diabetes. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari lama menderita diabetes mellitus tipe 2 dan...
Triono Agung Sakti
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Majunya teknologi dan informasi mengakibatkan anak lebih memilih memainkan gawai dibandingkan mempelajari atau memahami tradisi dan kebudayaan yang dimiliki. Di sisi lain adanya pengaruh globalisasi serta masuknya budaya asing berdampak pada kemunduran nilai-nilai pendidikan karakter dan nilai-nilai kearifan lokal serta mengancam terjadinya...
Yusuf Ardiansyah
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2023
-
Foreign language anxiety has been recognized as one of the foremost challenges for language learners. The present study intended to discover the levels and sources of non-English freshmen’s anxiety in ESP speaking class, coupled with the strategies employed by both freshmen and instructor to mitigate this anxiety.An exploratory case study design...
Widya Alfiani
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2023
-
APRILIA ARI PUTRI, NIM S352002004, PEMBERHENTIAN DIREKTUR UTAMA PADA PERSEROAN TERBATAS MELALUI KEPUTUSAN RUPS-LB (Studi Kasus PT. Asmoro Jati Subur Kabupaten Blora), Fakultas Hukum Magister Kenotariatan, Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pelaksanaan RUPS-LB terkadang melahirkan berbagai masalah di berbagai perusahaan. Tujuan dari penelitian...
Aprilia Ari Putri
Tesis
Surakarta-Fak. Hukum-2023
Latar Belakang : Gangguan fungsi penghidu dilaporkan mencapai 50% pada usia 65 - 80 tahun dan mencapai 80% pada usia lebih dari 80 tahun. Gangguan fungsi penghidu berhubungan dengan proses penuaan dan frailty. Frailty merupakan sindrom pada geriatri dengan gambaran kelemahan otot, aktivitas fisik yang rendah, berkurangnya kecepatan jalan,...
Destar Aditya Yusuf
Tesis
Surakarta-Fak. Kedokteran-2023
-
Transformasi digital memaksa berbagai perusahan, termasuk sektor publik, untuk adaptif agar dapat bertahan dan berhasil. Namun, perubahan bukanlah hal yang mudah dilaksanakan bahkan beberapa organisasi dapat gagal dalam bertransformasi. Transformasi digital tidak bisa hanya dipandang sebagai pembuatan aplikasi dan otomatisasi pekerjaan saja....
Rizki Dwita Amaliah
Tesis
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2023
-
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui: 1) hasil belajar ekonomi siswa SMA Negeri 1 Wera dengan menggunakan model pembelajaran student facilitator and explaining, 2) mengetahui hasil belajar ekonomi Siswa SMA Negeri 1 Wera dengan menggunakan model pembelajaran Numbered Head Together; 3) mengetahui perbedaan hasil belajar ekonomi siswa dengan...
Yayan Anggriani
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2023
-
Pengaruh High Intensity Interval Circuit Training (HIICT) dengan Rasio Waktu Kerja dan Waktu Istirahat 1:3 dan 1:5 Terhadap Peningkatan VO2max Ditinjau Dari Body Mass Index (Studi Eksperimen pada Atlet Putra Klub Bola Voli POPSI Sragen). Tesis. Surakarta. Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, April 2023. Pembimbing I Prof....
Nurna Nisa L.i
Tesis
Surakarta-Fak. Keolahragaan-2023
-
During the last three years, many previous studies have examined cultural representations in foreign language textbooks and found an imbalance in cultural contents in English textbooks used in different EFL contexts. There still needs to be more critical discourse study in this field that explores the hidden cultural meanings captured in...
Reffi Sabillawati
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2023
-
Badan Pusat Statistik (BPS) merupakan lembaga pemerintah non kementrian yang bertanggung jawab langsung kepada Presiden. Sebagai lembaga pemerintah BPS dituntut dalam pelaksanaan Reformasi Birokrasi yang dilakukan demi terwujudnya pembaharuan dan perubahan mendasar terhadap sistem penyelenggaraan pemerintahan. Target utama dari reformasi birokrasi...
Johan Wahyu Utomo
Tesis
SURAKARTA-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2023