-
<div xss=removed><span xss=removed>Penelitian ini bertujuan untuk menunjukan pengaruh program 30 menit bersama SMANA terhadap penguatan karakter disiplin peserta didik kelas XI dalam mewujudkan Profil Pelajar Pancasila di SMA Negeri 1 Ajibarang. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan...
Wadzilatun Nuha Sari
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk (1) menganalisis upaya Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Kepedulian untuk Anak (Yayasan Kakak) dalam melindungi hak atas pelindungan terhadap anak korban kekerasan seksual di Kota Surakarta, (2) menguraikan faktor penghambat upaya Lembaga Swadaya Masyarakat Yayasan Kepedulian untuk Anak (Yayasan Kakak) dalam...
Hima Yuliana Zahroh
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Meilani Safira Putri. K6419042. Pembimbing 1 : Drs. Machmud Al Rasyid,SH.,M.Si. Pembimbing II: Anis Suryaningsih, S.Pd., M.Sc. STUDI TENTANG KOMPETENSI PEDAGOGIK MEMILIH DAN MENATA MATERI PEMBELAJARAN PADA CAPAIAN PEMBELAJARAN MENGANALSIS HAK DAN KEWAJIBAN WARGA NEGARA DALAM UUD 1945 Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan...
Meilani Safira Putri
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
<div xss="removed"><span xss=removed>Penelitian ini bertujuan untuk: 1) Menelaah kompetensi pedagogik guru Pendidikan Pancasila dalam melaksanakan penilaian proses dan hasil belajar yang berpusat pada peserta didik di SMA Negeri 1 Kartasura. 2) Menganalisis faktorfaktor penghambat guru...
Ambar
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui pengaruh pembelajaran Pancasila dan Kewarganegaraan terhadap perilaku etika sopan santun peserta didik kelas IX SMP Negeri 8 Surakarta (2) mengetahui pengaruh peran orang tuaterhadap perilaku etika sopan santun peserta didik kelas IX SMP Negeri 8 Surakarta (3) mengetahui pengaruh pembelajaran...
Rosi Puspita Dewi
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Ibnata
Bikry Mulia. K6417030. Pembimbing I: Erna Yuliandari S.H., M.A. Pembimbing II:
Dr. Rima Vien Permata Hartanto, S.H., M.H. CIVIC ENGAGEMENT PENYANDANG DISABILITAS
DALAM MEMPERJUANGKAN HAK ATAS PEKERJAAN (STUDI PADA INDUK DISABILITAS
PURWOREJO). Skripsi. Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan.
Universitas Sebelas Maret, Januari...
Ibnata Bikry Mulia
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
<p>Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh persepsi siswa tentang Kompetensi Profesional Guru terhadap Hasil Belajar Siswa. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif. Teknik Pengambilan Sampel pada penelitian ini menggunakan teknik proposional random sampling. Sampel...
Nabila Maradama Nizam
Skripsi
Surakarta -Fak. KIP-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui pendidikan karakter tanggung jawab sebagai upaya pembentukan civic disposition melalui kegiatan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Pramuka Universitas Sebelas Maret, dan (2) mengetahui strategi yang dilakukan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Pramuka Universitas Sebelas Maret dalam penguatan tanggung tanggung...
Nadila Rista Sarasasti
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
<p>ABSTRAK </p><p>Mochamad Naufal Hasib. K6420046. Pembimbing I: Wijianto, S.Pd., M.Sc. Pembimbing II: Dr. Winarno, S.Pd., M.Si. PENGEMBANGAN BAHAN AJAR PENDIDIKAN PANCASILA TERINTEGRASI MEDIA PEMBELAJARAN...
Mochamad Naufal Hasib
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk membuktikan ada tidaknya pengaruh dari model problem based learning (PBL) berorientasi pembelajaran berdiferensiasi terhadap civic knowledge siswa SMP Negeri 18 Surakarta dan mengetahui apakah terdapat pengaruh dari antar variabel ditinjau dari perbedaan rata-rata civic knowledge pada siswa yang diterapkan model PBL...
Khoirul Anwar Ali
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024