Telah dilakukan penelitian sinergitas komposit tanah andisol/pasir foundry sebagai adsorben logam berat timbal (Pb) yang bertujuan mengetahui kemampuan adsorpsi komposit tanah andisol/pasir foundry sebagai adsorben logam berat timbal (Pb) berdasarkan pada kondisi komposisi, pH dan waktu kontak yang optimum. Tanah andisol dan pasir foundry...
Emilda Fitri Kurniawati
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Mixed Matrix Membranes (MMMs) berbasis membran polimer Pebax® MH-1657dengan filler Metal-Organic Framework (MOFs) jenis NH2-MIL-53(Al) dan NH2-MIL-53(Al)-APTMS telah berhasil difabrikasi melalui metode inversi fasa.Penelitian ini bertujuan untuk mempelajari karakteristik dari material MIL-53(Al)-NH2 terhadap hasil modifikasi pada permukaannya...
Ahnaf Rizqullah Dwi Putra
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Senyawa 5,15-di(2-pyridyl)porphyrin (DPyP) telah berhasil disintesis melalui reaksi kondensasi dua tahap menggunakan bahan awal pyrrole dan paraformaldehyde dengan katalis Trifluoroacetic Acid (TFA). Reaksi kondensasi tahap satu yaitu pembentukan dipyrromethane (DPM) menggunakan prekursor pyrrole dan paraformaldehyde dengan katalis TFA. Reaksi...
Lufti Wijanarko
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Efektivitas kurkumin yang rendah terjadi karena kelarutannya rendah dalam air dan menyebabkan bioavailabilitasnya rendah dalam tubuh. Kelarutan kurkumin dapat ditingkatkan dengan pendekatan nano menjadi nanoemulsi. Pelapisan nanoemulsi kurkumin (CNE) dengan nanopartikel silika dibutuhkan untuk meningkatkan kestabilan dan mengontrol pelepasan obat....
Wahyu Nur Safitriono
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Sintesis Modified-Crystalline Nanocellulose (MCNC) telah berhasil dilakukan melalui preparasi selulosa dan hidrolisis asam selulosa dari pelepah salak. Selulosa diisolasi melalui proses alkalisasi dengan NaOH 10% (1:20 b/v) dan bleaching dengan NaOCl 4% (1:20 b/v) pH 4,5. Crystalline Nanocellulose (CNC) disintesis melalui metode hidrolisis asam...
Novina Dwi Putri
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Kebutuhan zat warna dalam bidang industri sangatlah tinggi. Indigo karmina adalah zat warna yang banyak digunakan dalam industri tekstil. Hal tersebut akan berdampak pada limbah yang dihasilkan sehingga dibutuhkan upaya penanganan. Salah satu upaya penanganan limbah zat warna adalah dengan metode adsorpsi menggunakan Metal-Organic Frameworks...
Dendy
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Penelitian ini bertujuan untuk mensintesis material komposit reduced-graphene oxide/silver nanoparticles (rGO/AgNPs) dengan menggunakan L-asam askorbat sebagai agen pereduksinya untuk mengetahui pengaruh penggabungan AgNPs terhadap karakteristik fisik dan kemampuan rGO sebagai material drug delivery system (DDS). Sintesis komposit...
Yessica Farah Agnelia
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Kitosan sebagai polielektrolit alami sering dimanfaatkan untuk aplikasi penghantaran obat karena sifat “nanogate” nya terhadap pH. Berbagai strategi dilakukan untuk melapisi material dengan kitosan untuk meningkatkan sensitivitasnya terhadap pH. Penelitian ini bertujuan untuk mensintesis dan mengetahui karakteristik nanoemulsi kurkumin (NC)...
Dyah Ellyawati Kusumaningtyas Maharani
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Penularan virus melalui permukaan benda yang terkontaminasi menyebabkan penyebaran COVID-19. Standar disinfeksi menggunakan disinfektan cair beracun masih belum efektif karena stabilitasnya sangat buruk, mudah menguap dalam beberapa menit yang menyebabkan kontaminasi ulang. Bahan pelapis dengan sifat inaktivasi virus telah dikembangkan sebagai...
Nurani Alawiyah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022
Kebutuhan gelatin setiap tahun kian meningkat, baik untuk kebutuhan industri maupun pangan. Tulang ikan memiliki potensi untuk dijadikan sebagai bahan baku gelatin mengantikan bahan baku komesial dari sapi dan babi. Tulang ikan banyak diperoleh dari limbah produsen ikan fillet atau pengolahan daging ikan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui...
Nurul Hidayah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2022