-
Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh metode jigsaw berbantuan infografis terhadap sikap kolaboratif peserta
didik. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan desain
eksperimen. Sumber data penelitian ini meliputi peserta didik kelas XI program
keahlian Akuntansi dan Keuangan Lembaga SMK Negeri 1 Sragen Tahun...
Putri Nursyahbani Widia
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
<p>Koperasi Gatos Bumi Jawi merupakan koperasi produsen hasil program UPLAND yang terletak di <span xss=removed>Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang dengan fokus pengembangan komoditas padi organik. Saat ini, Koperasi </span><span xss=removed>Gatos Bumi Jawi belum mencapai...
Fatih Nabila Hakim
Skripsi
Surakarta -Fak. Pertanian-2024
-
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan tingkat perubahan ruminasi dan menguji efektivitas konseling kelompok teknik thought stopping untuk mereduksi ruminasi pada siswa kelas XII SMA Negeri 1 Cawas. Penelitian ini menggunakan metode eksperimen dengan pre-experimental design yaitu one group pretest–posttest. Teknik pengambilan subjek...
Zalfaa An Nabiila Kholafi
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2024
-
Tujuan penelitian ini
adalah untuk mengetahui : (1) pengaruh latihan drill berpasangan terhadap
kemampuan sepak sila pada atlet PSTI Klaten, (2) pengaruh latihan drill
individu terhadap peningkatan kemampuan sepak sila pada atlet PSTI Klaten, (3)
latihan yang lebih baik pengaruhnya antara metode latihan drill berpasangan...
Ali Maskur Musa
Skripsi
Surakarta-Fak. Keolahragaan-2024
-
<p>Sosial media menjadi salah satu fenomena paling berpengaruh dalam era digital. Sosial media dimanfaatkan oleh pelaku usaha bisnis café sebagai salah satu sarana untuk melakukan promosi. TikTok merupakan salah satu platform sosial media yang menunjukkan tingkat engagement yang lebih tinggi dibandingkan platform sosial...
Danendra Dimas Aryasatya
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2024
-
Urgensi penelitian ini dilakukan untuk mengangkat permasalahan ketika pengaturan remisi terhadap narapidana tindak pidana korupsi berubah akibat adanya putusan Putusan Mahkamah Agung No. 28P/HUM/2021. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemenuhan Putusan Mahkamah Agung No. 28P/HUM/2021 dengan tujuan pembinaan terhadap narapidana tindak...
Maharani Putri Intan Nurhaliza
Skripsi
Surakarta-Fak. Hukum-2024
-
Seiring dengan meningkatnya permintaan pengguna layanan terhadap layanan kesehatan dan ekspetasi yang menyertainya, penyedia layanan Kesehatan dituntut untuk terus mengembangkan kualitas pelayanan mereka. Rumah sakit harus mampu memenuhi standar kualitas yang tinggi untuk meningkatkan kepuasan pasien. Penelitian ini menggunakan metode text mining...
Salma Ardelia Irfani
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2024
-
Objek
perancangan dalam konsep arsitektural ini adalah Resort yang berada di Telaga
Menjer, Kecamatan Garung, Kabupaten Wonosobo. Kabupaten Wonosobo, dengan
kekayaan alamnya yang memukau, menarik minat para wisatawan untuk berkunjung.
Dari data yang diperoleh, jumlah wisatawan yang datang berkunjung mengalami
peningkatan dari tahun...
Gunawan Wisnu Hartadi
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2024
-
Penelitian ini
bertujuan untuk mendeskripsikan mengenai nilai publik yang telah berhasil
diwujudkan pada pelayanan administrasi kependudukan melalui inovasi Pos
Pelayanan Administrasi Kependudukan di Desa/Kelurahan (POS PAKDE) di Desa
Panunggalan, Kecamatan Pulokulon, Kabupaten Grobogan. Penelitian ini
menggunakan teori segitiga strategi oleh...
Sherly Villsawati
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024
-
<p class="MsoNormal" xss="removed"><span lang="EN-US">Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis </span>efektivitas program “<i>Jogja Smart Province</i>” melalui Aplikasi Jogja Istimewa dalam pelayanan publik di Daerah Istimewa...
Syifa Tiara Ratri
Skripsi
Surakarta-Fak. ISIP-2024