-
Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) memiliki peran yang penting dalam pertumbuhan dan pembangunan Ekonomi di Indonesia. Pulau Jawa merupakan provinsi yang mendominasi sektor UMKM di Indonesia. UMKM terus tumbuh secara signifikan di Indonesia dan menjadi penyeimbang perekonomian nasional. UMKM semakin membuktikan ketahanannya saat keadaan krisis...
Audy Syadza Nisrina
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Kemiskinan adalah kondisi ketidakmampuan individu dalam memenuhi standar kebutuhan dasar seperti makanan, pakaian, perumahan, pendidikan, dan kesehatan. Kebutuhan manusia yang berkembang menjadikan kemiskinan tidak hanya dilihat dari sisi pendapatan saja, tetapi juga dilihat dari kemampuan lain seperti bersosialisasi dan berpolitik. Penduduk yang...
Bijak Shobirin
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Permasalahan pembangunan baru-baru ini tidak hanya muncul dari sudut pandang ekonomi, demografi, ataupun politik. Permasalahan baru tersebut yaitu degradasi lingkungan. Masalah degradasi lingkungan memberikan dampak yang buruk bagi kesehatan manusia, terutama masalah polusi udara. Menurut laporan dari Environmental Performance Index tahun 2022,...
Yuniko Rizka Fauzan
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Sektor pariwisata saat ini menjadi salah satu sektor dengan penyumbang devisa negara yang cukup besar. Adanya pandemi Covid-19 yang telah terjadi di tahun 2020 menyebabkan berbagai sektor kehidupan termasuk sektor pariwisata sempat mengalami keterpurukan yang akhirnya saat ini mulai merangkak naik dan bangkit kembali. Upaya pemulihan tersebut...
Nadila Grahayuningtyas
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Penelitian ini mengkaji tentang larangan impor pakaian bekas dan pengaruhnya terhadap keuntungan usaha UMKM thrift. Ditetapkannya Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia Nomor 40 Tahun 2022 tentang Barang Dilarang Ekspor dan Barang Dilarang Impor memberikan pengaruh yang signifikan terhadap keuntungan usaha UMKM thrift di pameran thrift...
Nandita Putri Aulia
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Penelitian ini mengkaji tentang pengaruh adopsi teknologi terhadap keuntungan UMKM batik pasca pandemi Covid-19 yang masih jarang dilakukan oleh penelitian lain. Pandemi Covid-19 telah menjadi pandemi global dan berdampak pada seluruh sektor termasuk sektor ekonomi. Dampak pandemi ini dirasakan oleh usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dengan...
Fera Kurnia Putri
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Pemerintah Indonesia menggalakkan pembangunan dengan Pembangunan secara berkelanjutan dengan target pertumbuhan perekonomian secara nasional. Ekonomi kreatif di Indonesia sudah mengalami pertumbuhan karena banyaknya potensi dan peluang yang dapat digali untuk menumbuhkan perekonomian nasional. Ekonomi kreatif berjalan bersama pariwisata...
Desy Natalia
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
Pembangunan ekonomi di Indonesia melibatkan peran dari seluruh lapisan masyarakat salah satunya Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM). Kabupaten Bantul menjadi salah satu yang memiliki UMKM terbanyak di provinsi Yogyakarta. Dengan kemajuan teknologi serta perkembangan jaman saat ini, sebagian besar pelaku UMKM Bantul, Yogyakarta sudah menerapkan...
Maria Alicia Pramesti
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
<p>Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh Pendapatan Asli Desa, Dana Desa, Alokasi Dana Desa, Bantuan Keuangan Provinsi, dan Bantuan Keuangan Kabupaten terhadap Belanja Desa studi kasus 57 desa di Kecamatan Ngombol tahun anggaran 2021 dan 2022. Sampel yang digunakan yaitu teknik sampling jenuh di...
Deasti Anggraeni
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024
-
<p>Penelitian ini mengidentifikasi pengaruh kredit mikro, kredit kecil, kredit menengah, dan pertumbuhan ekonomi terhadap kemiskinan di 33 Provinsi di Indonesia. Penelitian ini menggunakan data sekunder dari jumlah kredit mikro yang disalurkan, jumlah kredit kecil yang disalurkan, jumlah kredit menengah...
Emira Husna
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2024