-
Gizi sangatlah penting untuk menunjang pertumbuhan dan perkembangan balita karena apabila gizi tidak tercukupi maka dapat berdampak pada kesehatan balita. Indonesia tercatat sebagai negara dengan jumlah penduduk kurang gizi (undernutrition) tertinggi di Kawasan Asia Tenggara di tahun 2021. Terdapat 3 bentuk undernutrition yaitu stunting, wasting,...
Aprillia Dewi Brias Alma
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Quadriplegia adalah gejala kelumpuhan yang mempengaruhi seluruh anggota tubuh dari leher ke bawah. Penderita quadriplegia cenderung merasa kesepian dan memiliki kepercayaan diri yang rendah karena kondisi fisik dan ketergantungan mereka pada orang lain. EOG adalah teknologi yang digunakan untuk merekam sinyal berdasarkan gerakan mata. Kehadiran...
Nathania Angelica
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Blood supply chain network design yang efisien dan terdiri dari blood donation centre, blood bank, regional hospital, dan demand point dengan mempertimbangkan biaya dan keberlanjutan sosial menjadi issue akibat adanya kondisi tidak menentu dalam sistem nyata. Biaya yang terlibat dalam blood supply chain sensitif terhadap kondisi tidak menentu dan...
Dewi Fajar Setyorini
Skripsi
SURAKARTA-Fak. Teknik-2023
Atensi merupakan aktivitas kognitif selama proses active thinking. Aktivitas kognitif dapat diukur dari performansi kognitif yang dipengaruhi oleh faktor ekstrinsik dan intrinsik. Faktor ekstrinsik berupa suhu ruangan memberikan pengaruh terhadap total response time (TRT) dan akurasi jawaban. Faktor intrinsik memberikan pengaruh pada emosi...
Yunia Nur Afrasaniy Afina
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Indonesia sedang mengalami peningkatan jumlah lansia yang signifikan. Pada tahun 2021, jumlah populasi lansia sebanyak 29 juta jiwa atau 11% total populasi penduduk. Jumlah ini akan terus meningkat dan diperkirakan mencapai 40 juta jiwa atau 13,8% pada tahun 2035. Lansia yang mengalami penurunan kemampuan otot yang disebabkan oleh perubahan fisik...
Dirgantara Kusuma Putra
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
Masjid Agung Madaniyah Karanganyar memiliki rata-rata suhu udara sebesar 29,42 derajat C dan kelembapan udara sebesar 68%. Menurut Peraturan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia Nomor 2 tahun 2023, suhu udara tersebut berada diambang batas atas kenyamanan termal dan kelembapan udara berada diluar batas kenyamanan termal, karena suhu udara...
Elfira Vidian Paquita
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Mohamad Rafdinal Setyoko NIM I0319060. Perancangan Purwarupa Kemasan Makanan Komposit Biodegradable Berbahan Jerami Padi dan Tepung Ketan sebagai Solusi Pengurangan Penggunaan Styrofoam. Skripsi. Surakarta: Program Studi Teknik Industri Fakultas Teknik, Universitas Sebelas Maret, Juni 2023Kemasan makanan yang bersifat biodegradable merupakan...
Mohamad Rafdinal Setyoko
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Sampah merupakan permasalahan serius yang berkontribusi terhadap pencemaran lingkungan. Sampah kemasan anorganik merupakan salah satu jenis sampah yang paling banyak ditemukan dan sulit terurai. Pengelolaan sampah kemasan anorganik dapat dilakukan dengan pemilahan sampah sebagai upaya pertama sebelum dilakukan pengolahan lain seperti daur ulang....
Anisa
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Perkembangan dan adopsi kendaraan bermotor listik berbasis baterai (KBLBB) di Indonesia terhitung masih rendah. Kelemahan penggunaan KBLBB saat ini adalah kurangnya infrastruktur pendukung seperti stasiun pengisian baterai kendaraan dan dianggap tidak sepenuhnya ramah lingkungan. Penelitian ini akan merancang stasiun pengisian baterai yaitu desain...
Satrio Fachri Chaniago
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023
-
Kebisingan menjadi salah satu hal yang sangat mengganggu dan menimbulkan ketidaknyamanan di kalangan masyarakat juga industri. Salah satu cara dalam mengurangi tingkat kebisingan dalam ruangan adalah dengan menggunakan panel akustik. Panel akustik yang beredar luas mayoritas berbahan dasar sintetis yang apabila sudah tidak terpakai akan menjadi...
Fadhil Rafi Hidayat
Skripsi
Surakarta-Fak. Teknik-2023