-
Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan: (1) konflik sosial novel Di Kaki Bukit Cibalak karya Ahmad Tohari; (2) nilai pendidikan karakter novel Di Kaki Bukit Cibalak karya Ahmad Tohari; dan (3) relevansi novel Di Kaki Bukit Cibalak karya Ahmad Tohari sebagai bahan ajar sastra di SMA.Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif kualitatif...
Riko Arya Nugraha
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan beberapa hal terkait tindak tutur direktif pada pidato Nadiem Makarim tentang kebijakan pembelajaran selama masa pandemi Covid-19, yakni: (1) bentuk-bentuk tindak tutur direktif, (2) fungsi tindak tutur direktif, (3) respons siswa dan guru terhadap tindak tutur direktif, dan (4)...
Nani Muftihah
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2021
-
ABSTRAK Fathun Nisa Khoiriyah. ANALISIS STILISTIKA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER NOVEL MERINDU BAGINDA NABI KARYA HABIBURRAHMAN EL SHIRAZY DAN RELEVANSINYA DENGAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DI SMA. Skripsi, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. April 2021. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan...
Fathun Nisa Khoiriya
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan dan menjelaskan (1) penggunaan diksi Kumpulan Puisi Perjamuan Khong Guan, (2) penggunaan gaya bahasa Kumpulan Puisi Perjamuan Khong Guan, (3) penggunaan citraan pada Kumpulan Puisi Perjamuan Khong Guan (4) pemanfaatan diksi, gaya bahasa, citraan dalam pembelajaran bahasa Indonesia tingkat Sekolah...
Septian Refvinda Argiandini
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2021
-
Salah satu permasalahan pembelajaran menulis puisi ialah hasil karya siswa yang kurang variatif dalam pemakaian bahasa figuratif, imaji, ataupun diksi. Hal ini disebabkan oleh kekurangpahaman siswa akan pemaknaan licentia poetica sehingga mereka kurang berani mengompilasi bentuk kebaruan yang segar dalam menulis puisi. Penelitian ini bertujuan...
Kalis Wardoyo
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk: (1) menjelaskan aspek wacana tekstual rubrik opini pada surat kabar Solopos; (2) menjelaskan aspek wacana kontekstual rubrik opini pada surat kabar Solopos; dan (3) menjelaskan relevansi aspek wacana tekstual dan kontekstual rubrik opini pada surat kabar Solopos dengan materi ajar di SMA.Penelitian ini menggunakan...
Yulia Kusumaningrum
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Destia Ramadanti Putri. K1217017. SOSIOLOGI SASTRA DAN NILAI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM NOVEL MENGGAPAI MATAHARI KARYA DERMAWAN WIBISONO SERTA RELEVANSINYA DALAM MATERI AJAR DI SMA. Skripsi, Surakarta: Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Januari 2022.Penelitian ini dilaksanakan di SMA Negeri 2 Surakarta...
Destia Ramadanti Putri
Skripsi
SURAKARTA-Fak. KIP-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dan menjelaskan: (1) kelayakan isi buku teks bahasa Indonesia Kurikulum 2013 edisi revisi 2018; dan (2) kelayakan bahasa buku teks bahasa Indonesia Kurikulum 2013 edisi revisi 2018.Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian analisis isi...
Ishmah Istiqomah
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mendeskripsikan unsur instrinsik film Imperfect karya Ernest Prakasa dan film Wonder karya Stephen Chbosky; (2) mendeskripsikan hubungan intertekstual melalui perbedaan dan persamaan yang terdapat pada film Imperfect karya Ernest Prakasa dan film Wonder karya Stephen Chbosky; (3) mendeskripsikan relevansi unsur...
Nialuhri Rengganis Santoso
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2022
-
Penelitian ini dilatarbelakangi oleh minimnya penggunaan karya sastra yang mutakhir (up to date) sebagai materi ajar pembelajaran Bahasa Indonesia di SMA, sehingga kurang sesuai dengan kondisi di era sekarang serta tidak dapat memberikan gambaran kepada peserta didik mengenai ragam warna karya sastra. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan...
Fridha Fadhlurrahma
Skripsi
Surakarta-Fak. KIP-2021