IKAN DEWA, KARAKTERISTIK MORFOLOGI, MORFOMETRIK, MERISTIK
AbstrakIkan dewa (Tor soro) merupakan salah satu kelompok ikan asli Indonesia yang memiliki nilai penting, tetapi belum banyak dikenal. Persebaran ikan dewa di Indonesia meliputi Sumatera, Jawa dan Kalimantan. Salah satu upaya untuk mempertahankan keberadaan ikan ini adalah dengan melakukan identifikasi yang valid pada spesies ikan dewa yang akan...
Muhammad Rizky Wahyudi
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
GENETIKA POPULASI, INDEKS FIKSASI (FST), PAPUA, POPULATION BRANCH STATISTIC (PBS), SELEKSI POSITIF
AbstrakSejak awal kedatangan manusia modern dari Afrika (Out-of-Africa) sekitar 70.000-50.000 tahun yang lalu, Indonesia telah menjadi daerah persimpangan untuk migrasi manusia. Gelombang awal migrasi Out-of-Africa menuju Indonesia merupakan leluhur langsung dari orang yang mendiami wilayah Papua saat ini. Pola hidup orang asli Papua sangat...
Monika Meili Novita
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
CABAI RAWIT, CEKAMAN KEKERINGAN, MORFOLOGI, FISIOLOGI, PEMUPUKAN.
AbstrakCabai rawit (Capsicum frutescens L.) merupakan tanaman budidaya yang penting dan banyak diminati oleh masyarakat Indonesia. Cekaman kekeringan menjadi salah satu kendala budidaya tanaman cabai rawit yang dapat mempengaruhi pertumbuhan dan produktivitasnya. Pemupukan yang tepat menjadi upaya yang dapat dilakukan untuk mengatasi rendahnya...
Dewi Athikah Fatkhul Jannah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
LACTUCA SATIVA VAR. CRISPA, POLIPLOID, KOLKISIN.
AbstrakLactuca sativa L. var. crispa atau selada keriting merupakan sayuran yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat. Selada keriting baik dikonsumsi karena banyak mengandung vitamin C, mineral, potasium, sodium, kalsium dan magnesium. Habitus selada keriting yang lebih besar dan crunchy (renyah) lebih disukai konsumen. Salah satu usaha untuk...
Siti Fadzillah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
AIR, DETERJEN, EQUISETUM HYEMALE, FITOREMEDIASI, HIDROPONIK
AbstrakAir adalah bagian penting dalam kehidupan manusia, khususnya untuk aktivitas rumah tangga. Aktivitas rumah tangga yang memerlukan air namun berdampak buruk bagi lingkungan salah satunya adalah mencuci dengan deterjen. Deterjen mengandung surfaktan, builder dan bahan-bahan lain yang dapat merubah sifat fisik dan kimia air sehingga dapat...
Bramasta Wibowo
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
KOLKISIN, PHALAENOPSIS BELLINA (RCHB.F.) CHRISTENSON, PROTOCORM.
Anggrek Phalaenopsis banyak diminati di pasar lokal maupun internasional. Phalaenopsis bellina (Rchb.f.) Christenson adalah anggrek lokal Indonesia yang memiliki bunga indah dan beraroma lemony, tetapi jumlah bunga tiap tandan hanya berkisar 1-3 kuntum dengan ukuran bunga 5-6 cm sehingga perlu perbaikan kultivar. Kultivar baru bisa didapat melalui...
Amik Sugiyarti
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
AKAR, ANATOMI, ANGGREK TERESTRIAL, MIKORIZA
Anggrek (Orchidaceae) merupakan famili terbesar tumbuhan berbunga. Gunung Lawu merupakan salah satu kawasan yang dapat dijumpai anggrek terestrial. Adanya kerusakan habitat dapat mengancam keberadaan anggrek di alam. Akar menjadi salah satu bagian penting dalam kehidupan anggrek, terutama berasosiasi dengan jamur mikoriza. Karakter anatomi akar...
Nurul Rosyidah
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
KUALITAS, AIR WUDHU, KAWASAN WISATA, RELIGI.
Air merupakan komponen lingkungan hidup yang penting untuk kelangsungan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya. Air di Kawasan Wisata Religi Masjid Menara dan Makam Sunan Kudus selain digunakan sebagai air wudhu, juga digunakan sebagai air minum oleh masyarakat, karena dianggap membawa berkah dan berkhasiat. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui...
Menita Eka Saputri
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
AVIAN INFLUENZA, UNGGAS AYAM, HEMAGLUTINASI INHIBISI, PASAR UNGGAS SILIR, PETERNAKAN JUMANTONO.
AbstrakUnggas ayam (Gallus gallus) merupakan komoditas perdagangan yang banyak diperjualbelikan di Indonesia. Avian influenza (AI) merupakan virus yang menyebabkan penyakit pada G. gallus dan sifatnya zoonosis. Pasar unggas Silir Surakarta dan peternakan Jumantono adalah tempat yang menjadi lalu lintas perdagangan unggas sebelum dikonsumsi oleh...
Aan Winny Fitria Prabawati
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020
LABU KUNING (CUCURBITA MOSCHATA DUCH.), KETINGGIAN TEMPAT TUMBUH, KROMATOGRAFI LAPIS TIPIS (KLT), PROFIL KLT
AbstrakLabu kuning (Cucurbita moschata Duch.) merupakan salah satu tanaman yang tersebar luas di Indonesia. Kandungan senyawa metabolit sekunder tumbuhan dipengaruhi oleh kondisi lingkungan, salah satunya adalah ketinggian tempat tumbuh tumbuhan tersebut. Oleh karena itu perlu diketahui kandungan metabolit sekunder daun labu kuning pada ketinggian...
Vera Yunia Hendraswari
Skripsi
Surakarta-Fak. MIPA-2020