KEPUASAN DAN NIAT MEMBELI
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh promosi penjualan dan tekanan waktu terhadap kepuasan dan niat membeli kembali.Variabel dalam penelitian ini meliputi variabel independen promosi penjualan dan tekanan waktu, variabel dependen kepuasan dan niat membeli kembali.Secara spesifik penelitian ini membatasi studi pada konsumen...
Adhieka Octavian Nur Zamman
Skripsi
Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2018
FULL COSTING
Harga pokok produksi merupakan salah satu hal yang penting untuk dicermati, terutama pada usaha yang bergerak di bidang manufaktur karena berkaitan dengan penentuan harga jual yang kompetitif dan akurat.Penelitian ini dilakukan pada Azzam Raincoat yang berlokasi di Jaten, Karanganyar. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui harga pokok...
Gilang Aji Pradana
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
BAHAN PEMBANTU
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi sistem pembelian bahan pembantu yang diterapkan di CV Jalan Kayu guna meningkatkan efektivitas pengendalian intern. Pengumpulan data dilakukan dengan studi pustaka, wawancara dan observasi. Analisis yang dilakukan adalah analisis deskiptif kualitatif.Dalam CV Jalan Kayu, kayu merupakan bahan baku utama...
Berlian Anggana Siwi
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
KINERJA KEUANGAN
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengukur kinerja keuangan pada RSJD Surakarta selama periode 2014-2017. Analisis kinerja keuangan ini dilakukan dengan mengukur rasio keuangan RSJD Surakarta yang terdiri dari rasio efektivitas, rasio efisiensi, rasio keserasian, dan rasio pertumbuhan. Hasil dari penelitian menggambarkan bahwa kinerja RSJD...
Nadia Nur Azizah Nugraheni
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
BUKTI DAN OPINI
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan temuan bukti audit antara puskesmas dengan rumah sakit swasta dan dampak jumlah temuan bukti audit atas SPI dan kepatuhan terhadap baik dan buruk sebuah opini audit. Dalam penelitian ini penulis melakukan studi kasus dengan obyek penelitian pada klien KAP Wartono & Rekan...
Yudho Wicaksono
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
BPJS KESEHATAN
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi sistem penagihan piutang peserta pekerja penerima upah (PPU) BPJS Kesehatan Kantor Cabang Surakarta. Metode yang digunakan dalam penulisan ini penelitian kasus yaitu menggambarkan, menguraikan dan menjelaskan sistem penagihan piutang peserta pekerja penerima upah. Hasil laporan menunjukkan bahwa...
Anggit Susilowati
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
PT WISANKA JUWIRING
Penelitian ini bertujuan untuk mengevaluasi pengendalian persediaan bahan baku yang dilakukan perusahaan dengan menggunakan metode EOQ yang meliputi pembelian bahan baku, frekuensi pemesanan, dan total biaya persediaan serta kuantitas Persediaan Penyelamat (safety stock) ...
Putri Wijayanti Kinanti Raharja
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
PROSEDUR, PEMBERIAN KREDIT USAHA RAKYAT
ABSTRAKPT Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBk Unit Ledoksari Surakarta merupakan salah satu lembaga keuangan yang tugas pokoknya menghimpun dana dari masyarakat dan menyalurkan kembali ke masyarakat. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBk Unit Ledoksari Surakarta mempunyai berbagai produk menghimpun dan menyalurkan dana yang ditawarkan kepada...
Chandra Sari Leganiar
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FEB-2018
PENJUALAN TUNAI
Tujuan pembelajaran ini untuk menemukan dan memahami bagaimana sistem pengakuan penjualan tunai yang diterapkan oleh PT. Central Jaya Daya Wiguna. Metode yang digunakan adalah metode kauntitatif yakni melakukan survei dan wawancara terhadap pihak manajemen. PT. Central Jaya Daya Wiguna adalah perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur dan...
Gavanda Praba Anugerah Aryoko
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-Fak Ekonomi Dan Bisnis-2018
PEMBIAYAAN BSM OTO, PROSEDUR, STRATEGI
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana prosedur pemberian pembiayaan kendaraan bermotor (BSM Oto) pada Bank Syariah Mandiri KCPWirobrajan, hambatan yang terjadi pada saat pelaksanaan pembiayaan kendaraan bermotor (BSM Oto) serta bagaimana strategi yang dilakukan oleh Bank Syariah Mandiri KCP Wirobrajan untuk mengatasi hambatan...
Dwi Ermawati
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-FEB-2018