KEPEMIMPINAN
Fakultas Ilmu Sosial dan Politik menuju World Class University. Ada banyak penelitian sebelumnya yang menjabarkan berbagai gaya kepemimpinan dengan macam-macam sudut pandang seperti gaya kepemimpinan yang dibandingkan antara laki-laki dengan perempuan ataupun gaya kepemimpinan dalam situasi tertentu. Sedangkan penelitian...
Dinar Permatasari
Skripsi
Surakarta-FISIP-2019
PELAYANAN PUBLIK
Pengelolaan limbah kulit di IPAL Magetan merupakan upaya pemerintah dalam mendukung industri penyamakan kulit. Dalam pengelolaannya, UPT Industri Kulit dan Produk Kulit Magetan mengalami permasalahan bau menyengat yang sudah terjadi selama bertahun-tahun. Hal tersebut dilihat dari tidak adanya responsivitas dari UPT untuk mengatasi...
Adelia Tiara Pristanti
Skripsi
Surakarta-FISIP-2019
BATIK SOLO TRANS, KUALITAS PELAYANAN, SERVQUAL, TRANSPORTASI UMUM
ABSTRAKPenelitian ini dilatarbelakangi oleh adanya berita yang memuat mengenai menurunnya kualitas pelayanan jasa transportasi umum Batik Solo Trans Koridor 1 di Kota Surakarta dalam memberikan pelayanan kepada penumpang sebagai pelanggan. Hasil pra-survey menunjukkan adanya indikasi bahwa kualitas pelayanan jasa transportasi umum Batik Solo Trans...
Dimas Yoga Arta Dewa
Skripsi
Surakarta-FISIP-2018
E-GOVERNMENT, E-TILANG, NIAT PERILAKU PENGGUNA, UMEGA.
ABSTRAKPemanfaatan teknologi saat ini mendorong terjadinya perubahan pada fungsi, proses, serta kebijakan dalam berbagai sektor kehidupan masyarakat menjadi berbasis Information and Communication Technology (ICT). Perubahan ini ditandai dengan dikembangkannya e-Government. Dengan adanya regulasi mengenai penerapan e-Government di Indonesia,...
Nabila Nur Meity Elviandry
Skripsi
Surakarta-F. ISIP-2019
EFEKTIVITAS, KESEJAHTERAAN ANAK
ABSTRAKAnak adalah generasi penerus bangsa yang pertumbuhan dan perkembangan serta perlindungannya dijamin oleh Undang-Undang. Namun, masih tingginya tingkat kekerasan terhadap anak serta masih banyaknya permasalahan mengenai kesejahteraan anak rentan di Kota Surakarta. Pemerintah Kota Surakarta pada tahun 2016 telah meresmikan pendirian Pusat...
Vida Ayu Nur Cahyaningrum
Skripsi
Surakarta-FISIP-2020
PEDAGANG
Perkembangan zaman era globablisasi membuat masyarakat mulai mencari kepraktisan dalam melakukan kegiatan sehari-hari. Daya beli yang meningkat menciptakan prestige untuk membeli kebutuhan ditempat yang lebih modern dan praktis, masyarakat mulai meninggalkan pasar tradisional dan ...
B Tara Linggamurti Nisditya Pramana
Skripsi
Surakarta-F. ISIP-2016
EVALUASI IMPLEMENTASI, IMPLEMENTASI PROGRAM, BANTUAN PENDIDIKAN MASYARAKAT KOTA SURAKARTA, PENDIDIKAN
Tujuan penelitian ini ialah ingin mengevaluasi dengan membandingkan proses implementasi Program BPMKS dengan Perwali No.11-A Tahun 2012 dengan Perwali No. 11-A Tahun 2017, apakah program BPMKS dengan mekanisme yang baru lebih baik daripada dengan sistem yang lama dan ingin mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi keberhasilan...
Apriliani Rosa Sara Hiswati
Skripsi
Surakarta-FISIP-2019
SANITASI
ABSTRAKCollaborative governance dalam Program Pamsimas dilakukan untuk mengatasi keterbatasan pemerintah dalam sumber daya dan beban kerja untuk menyediakan air minum dan sanitasi bagi masyarakat untuk mendukungkomitmen pemerintah dalam 100% akses air minum aman dan 100% akses sanitasi layak pada tahun 2019. Akses air minum aman di Kabupaten...
Wahyu Siwi Astuti
Skripsi
Surakarta-FISIP-2018
AKUNTABILITAS
Penelitian ini membahas tentang tranparansi dan akuntabilitas pengelolaan keuangan desa di Kabupaten Wonogiri.. Jenis penelitian dalam riset ini adalah penelitian deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus di Pemerintah Desa Songbledeg, Paranggupito, Wonogiri. Sumber data penelitian diperoleh dari hasil wawancara, observasi dan dokumen....
Damar Adhy Aksa
Skripsi
Surakarta-FISIP-2016
IMPLEMENTASI STRATEGI
ABSTRAKPenelitian ini membahas tentang penataan parkir di Kota Surakarta yang disebabkan oleh semakin meningkatnya jumlah kendaraan bermotor, namun tidak diimbangi oleh ketersediaan lahan parkir yang memadai. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui implementasi strategi Dinas Perhubungan, Komunikasi, dan Informatika Surakarta dalam...
Diewha Gredianto
Skripsi
Surakarta-FISIP-2018