-
Jumlah IKM batik yang terus bertambah sejalan dengan banyaknya jumlah limbah cair batik yang dihasilkan oleh IKM batik tersebut. Namun sayangnya, kekurangan dari IKM batik di Indonesia adalah pengolahan limbah yang masih buruk. Hal ini berdampak pada menurunnya kualitas air dan tanah di lingkungan sekitar IKM batik. Untuk mengurangi pencemaran...
Nasyita Vivi Amalia
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Perkembangan teknologi saat ini yang berkembang pesat mempengaruhi beberapa aspek kehidupan manusia. salah satu perkembangan teknologi dalam dunia otomotif adalah elektrifikasi kendaraan. Hal ini bertujuan untuk mengurangi dampak yang ditimbulkan oleh kendaraan berbahan bakar minyak yaitu polusi udara. Pemerintah Indonesia telah membuat regulasi...
Bekti Nugrahadi
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
AbstractEri Silk (Samia Cyntiha Ricini) merupakan jenis ulat sutra yang baru dikembangbiakan di Indonesia. Ulat sutera ini termasuk hewan polyphagous yang dapat memakan 29 jenis spesies tanaman seperti daun singkong dan atau daun jarak sebagai bahan utama pakannya. Berbeda dengan sutera pemakan daun murbei, jenis serat yang dihasilkan merupakan...
Ridya Amerani Pra L
Tesis
Surakarta-Fak. Teknik-2021
-
ABSTRAKPerancangan Ulang Meja dan Kursi Jahit untuk Mencegah Resiko Cedera pada Praktik Mejahit di AK-Tekstil SoloAktifitas praktik di Workshop Garmen AK-Tekstil Solo teridentifikasi dapat menimbulkan keluhan muskuloskeletal bagi penggunanya. Berdasarkan kuesioner Nordic Body Map yang berasal dari 11 pengguna disimpulkan bahwa pengguna merasakan...
Irham Aribowo
Tesis
Surakarta-Fak. Teknik-2021
-
One of the most difficult difficulties for most businesses is dealing with the competitiveness of e-commerce in the face of continually altering customer demand. Last mile delivery performance has become the most important component in the relationship between an e-commerce shop and an end consumer, as it may either develop or break the bond,...
Daniel Mao Mansaray
Tesis
Surakarta-Fak. Teknik-2022
-
Pemerintah Pusat melalui Kemendag RImemberikan solusi berupa penyelenggaraan Pasar Lelang Komoditas (PLK) yang diawasi dan dibina oleh BAPPEBTI untuk memperpendek mata rantai perdagangan dengan mendekatkan konsumen dan produsen. Namun masih terdapat banyak kendala pada pra, proses, dan pasca lelang. Kabupaten Magetan merupakan peserta PLK di Jawa...
Maya Revanola Zainida
Tesis
Surakarta-Fak. Teknik-2022
-
Hilirisasi hasil riset di perguruan tinggi berasal dari kegiatan riset, ide ataupun permasalahan di masyarakat yang bertujuan untuk menghasilkan sebuah organisasi bisnis, proses ini disebut dengan proses komersialisasi hasil riset. Dalam keberjalanan proses komersialisasi di perguruan tinggi ada banyak faktor yang mempengaruhi keberhasilan suatu...
Nida An Khofiyah
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Jumlah sepeda motor konvensional dengan teknologi Internal Combustion Engine (ICE) di Indonesia mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Penggunaan teknologi ICE ini dikaitkan dengan dua masalah yang mengancam seluruh dunia, yaitu krisis energi dan emisi gas karbon. Salah satu yang dapat digunakan untuk mengurangi hal tersebut adalah dengan...
Achmad Habibie
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Gitar elektrik merupakan alat instrumental yang banyak digunakan dalam musik modern saat ini, dengan perkembangan gitar elektrik yang semakin variatif akan menambah minat yang ingin memainkan gitar elektrik. Namun, permasalahan yang timbul oleh pengguna gitar elektrik baik itu pemula atau professional yaitu potensi resiko cedera saat memainkan...
Sulistiono
Tesis
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Hama merupakan salah satu permasalahan terbesar bagi petani dalam proses budidaya padi Rojolele varietas baru yang dikembangkan oleh BATAN di desa Delanggu. Karakteristik batangnya yang tinggi dan mempunyai aroma yang wangi membuat varietas ini dijadikan sasaran utama bagi hama seperti burung pipit dan wereng. Penelitian ini bertujuan untuk...
Gilang Titah Ramadhan
Tesis
Surakarta-Fak. Teknik-2022