CUKAI TEMBAKAU
Penelitian ini dilakukan di KPPBC TMP B Surakarta denganmengutamakan penelitian terhadap piutang cukai tembakau. Piutang cukaitembakau di KPPBC TMP B Surakarta bersumber dari diberikannya fasilitaspenundaan pembayaran kepada beberapa perusahaan yang memenuhi persyaratan.Penagihan terhadap piutang cukai tembakau ini sangat penting untuk...
Wahyu Sugiri
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2015
INTERNASIONALISASI
Komposisi top management team adalah sebuah isu besar di dalam bisnisinternasional dan penelitian ekonomi. Di Indonesia, hanya terdapat beberapapenelitian yang berkontribusi pada komposisi top management team. Tujuanutama dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh internasionalisasi topmanagement team (TMT) terhadap kompensasi dan kinerja....
Revina Setyorini
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2015
PAJAK BUMI DAN BANGUNAN
Penerbitan UU No.28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerrah dan Retribusi Daerah berdampak pada dialihkannya Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan Perkotaan (PBB-P2) dari pajak pusat ke pajak daerah. Bertambahnya jenis pajak daerah berpengaruh terhadap jumlah penerimaan daerah dari sektor pajak daerah. Pajak Daerah merupakan salah satu komponen penyusun...
David Ripto Nugroho
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2015
SEGMENTASI
Penelitian ini dimaksudkan untuk mengetahui tentang penerapan segmentasi, targeting dan positioning pada surat kabar Joglosemar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian deskriftif yang merupakan teknik pengumpulan data untuk diuji hipotesis atau menjawab pertanyaan mengenai status terakhir dari subyek...
Riska Dewi Purnamasari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2015
BAURAN PEMASARAN
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi pemasaran yang dilakukan oleh PT Monex Investindo Futures dalam menarik calon nasabah dan mempromosikan produk. Jenis data yang digunakan adalah data sekunder dengan berupa studi deskriptif, yaitu dengan menjelaskan atau menggambarkan perusahaan. Penerapan strategi promosi yang telah dilakukan...
Azelia Tri Artarani
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2015
RUMAH SAKIT
Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh karakteristik manusia, karakteristik organisasi dan karakteristik teknologi terhadap penerimaan sistem informasi di rumah sakit. Penelitian ini menggunakan modifikasi technology acceptance model dari Chen dan Hsiao (2012). Data diperoleh dengan menyebarkan kuesioner dari beberapa rumah sakit yang...
Indah Berliani
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2015
KONFLIK PEKERJAAN-KELUARGA
Tujuan dari peneliatian ini adalah untuk menguji hubungan konflikpekerjaan-keluarga terhadap turnover intention dengan job satisfaction sebagaivariabel intervening. Konflik kerja-keluarga dibagi menjadi dua yaitu familyinterfering work (FIW) dan work interfering family (WIF). Responden dalampenelitian ini adalah auditor yang bekerja di Kantor...
Gracia Asri Wulandari
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2015
HARGA SAHAM
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang mempengaruhi harga saham emiten sub sektor semen di Bursa Efek Indonesia (BEI). Emiten sub sektor semen dalam penelitian ini terdiri dari PT Indocement Tunggal Prakartsa (INTP), PT Holcim Indonesia (SMCB) dan PT Semen Indonesia (SMGR). Variabel yang digunakan dalam penelitian...
Atika Fikri Tsani
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi-2015
PAJAK HOTEL
Studi ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar kontribusi pajak hotel terhadap Pendapatan Asli Daerah (PAD) serta menghitung pertumbuhan Wajib Pajak atas Pajak Hotel di kota Surakarta.Metode yang digunakan studi ini adalah metode kualitatif. Data diperoleh langsung dari hasil wawancara dan studi kepustakaan.yang dilakukan dengan mengumpulkan...
Andry Suseno
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi-2015
PENETAPAN HARGA
ABSTRAKPT. Batik Danar Hadi merupakan perusahaan bergerak di bidang tekstil yang sekarang ini sudah banyak perusahaan tekstil di Surakarta. Perusahaan ini menerapkan berbagai macam strategi penetapan harga untuk mempertahankan usahanya. Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui metode penetapan harga yang diterapkan PT. Batik Danar Hadi Divisi...
Rizky Amanda Diannitasari
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2015