FDI, MAKROEKONOMI, PANEL DATA
ABSTRAKTujuan penelitian ini untuk menganalisis Determinasi Foreign Direct Investment (FDI) Sebagai Perbandingan Faktor Ekonomi Makro Di Asean 5, China Dan Jepang.Selain itu, penelitian ini juga menganalisis terkait pengaruh faktor ekonomi makro atas kuat tidaknya pengaruh shock tersebut.Penelitian ini menggunakan data sekunder periode 1996-2015...
Wira Ganet Aribowo
Tesis
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2019
KUALITAS, STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR, MUTU
ABSTRAKPenerapan Standar Operasional Prosedur di Gudang Penyimpanan Kain pada CV Pria Tampan SukoharjoKualitas merupakan salah satu tolok ukur kepuasan pelanggan.Untuk menjaga kualitas suatu produk diperlukan adanya Standar Operasional prosedur (SOP). Tujuan diadakan penelitian ini adalah untuk mengetahui penerapan SOP di gudang kain CV Pria...
Rohmad Sapto Utomo
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
SEARCH ENGINE OPTIMIZATION, WEBSITE, BISNIS ONLINE
ABSTRAKPENERAPAN SEARCH ENGINE OPTIMIZATION (SEO) PADA WEBSITE UD. JIWO CREATION SUKOHARJOTujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui strategi SEO yang diimplementasikan pada web UD Jiwo Creation, mengetahui kendala dalam mengimplementasikannya, dan menemukan solusi untuk meningkatkan volume pengnjung pada web perusahaan. Metode yang digunakan...
Risbita Giri Sata
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2017
LEADER MEMBER EXCHANGE
Tujuan dari peneltian ini adalah (1) untuk menguji dan mengukur pengaruh langsung kepemimpinan transformasional terhadap komitmen organisasi pegawai pada BPR Kartosuro Sari Bumi PT. (2) Pengaruh kepemimpinan transformasional terhadap Leader-member Echange (LMX) pada pegawai BPR Kartosuro Sari Bumi PT (3) Pengaruh Leader-member Echange (LMX)...
Nandhitya Rumambi
Skripsi
Surakarta-F Ekonomi dan Bisnis-2018
ANALISIS BEBAN KERJA, BEBAN KERJA OPTIMAL, DAN ANALISIS TENAGA KERJA
Penelitian ini dilakukan di PT Jala Prokreasi Digital Printing dengan tujuan untuk mengetahui tingkat beban kerja karyawan pada PT Jala Prokreasi Digital Printing. Selain itu juga untuk mengetahui optimasi tingkat beban kerja karyawan PT Jala Prokreasi Digital Printing.Metode pembahasan yang digunakan oleh peneliti untuk mengetahui tingkat beban...
Faniesa Ayu Deviandini
Laporan Tugas Akhir (D III)
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis -2018
ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk meneliti orientasi yang perlu diperhatikan program studi perguruan tinggi dalam peningkatan mutu organisasi. Metode survey digunakan pada penelitan ini, dimana pengumpulan data dilakukan menggunakan metode kuesioner. Variabel yang diukur adalah pemahaman kemanfaatan kualitas, dukungan insentif, kedisiplinan...
Fajar Yulaiman Putra
Skripsi
Surakarta-F.Ekonomi & Bisnis-2018
Abstrak. Penelitian ini termasuk dalam penelitian pengujian pengaruh Emotional Intellegence, Self Emotional Appraisal, Others’ Emotional Appraisal, Regulation of Emotion, Use Of Emotion terhadap kinerja kerja dan kepuasan karyawan forntline, Emotional Intellegence terhadap kinerja kerja dan kepuasan karyawan forntline yang dimediasi oleh FLE...
Rohul Fachryan Musaddad
Skripsi
Surakarta-F. Ekonomi dan Bisnis-2018
KONSUMEN--KEPUASAN; KONSUMEN--LOYALITAS
The aim of this research is to know whether the satisfaction attribute (price, quality of product, good choice, service and location) influence the consumer loyalty of “hik” (traditional café in solo) and then realize it in repurchase intention and recommend to other consumers. This study also measures the consumer satisfaction level to the...
Nuke Ariyanto
Artikel Jurnal UNS
Surakarta-F. Ekonomi-2005
KONSUMEN--GAYA HIDUP; CONSUMER BEHAVIOR--LIFE STYLE
Lifestyle is an important ingredient influencing consumer behavior. Generally, we can define lifestyle as how people spend their (activity), what they consider important about their surrounding (interest) and what they think about themselves and their surrounding (opinion). By understanding the consumer’s life style, marketer can develop a...
Marisa Amelia
Artikel Jurnal UNS
Surakarta-F. Ekonomi-2009
REMAJA DAN ROKOK; ROKOK--LINGKUNGAN SOSIAL
Cigaratte advertising has become a huge problem for community health for its execution is perceived to mislead the consumer to believe that smoking is common and good. In Indonesia the effort to reduce the cigarette advertising exposure has been carried but the massive communications done by the producer to target teenage are more creative and...
Retno Tanding Suryandari
Artikel Jurnal UNS
Surakarta-LPPM -2007