-
Latar Belakang: Transmisi patogen dan non patogen dari hewan ke manusia dapat mempengaruhi komposisi gut microbiome pada manusia. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis dan membandingkan gut microbiome orang yang tinggal dekat dan jauh dengan ternak, menganalisis filogenetik ternak dan orang yang tinggal dekat dengan ternak karena adanya...
Yulia Sari
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021
Penelitina ini bertujuan: (1) menganalisis usahatani ubi jalar (2) menganalisis faktor- faktor produksi luas lahan, jumlah bibit, tenaga kerja, pupuk urea, pupuk ponska, pupuk SP-36, pupuk ZA dan varietas bibit ubi jalar putih (Varietas Sukuh) terhadap produksi ubi jalar; (3) menganalisis faktor sosial, faktor ekonomi, faktor lingkungan, faktor...
Emmy Hamidah
Disertasi
Surakarta-Fak. Pertanian-2022
Penelitian ini bertujuan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi harga minyak domestik, pertumbuhan ekonomi, inflasi dan nilai tukar di Indonesia dengan menggunakan kerangka teori siklus bisnis. Teori siklus bisnis yang dipergunakan dalam studi ini adalah sinergi antara teori siklus bisnis riil (Real Business Cycle Theory) atau RBC dan (New...
Sultan
Disertasi
UNS Surakarta-Fak. Ekonomi dan Bisnis-2022
-
Tujuan dari Disertasi ini adalah untuk mengetahui bentuk gerakan keagamaan yang dilakukan oleh Majelis Nichiren Shoshu, mendeskripsikan fungsi dan makna dari gerakan keagamaan tersebut. Teori yang digunakan dalam disertasi ini adalah teori dekonstruksi dan didukung dengan teori hegemoni Keseluruhan proses penelitian disertasi ini dirancang dengan...
Situ Asih
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Latar Belakang: Gangguan fungsi kognitif ringan (mild cognitive impairment/ MCI) yang merupakan bagian dari sindrom geriatri menempati urutan kedua di Indonesia (sebesar 38,4%). Kombinasi intervensi ini disusun dengan memperhatikan kearifan lokal, sehingga program dikenalkan dengan istilah program...
Ida Untari
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Di dunia diperkirakan tahun 2030 mencapai 15,1 juta perempuan yang akan menikah pada usia di bawah 18 tahun. Kejadian pernikahan dini di Indonesia pada tahun 2018 di perkirakan mencapai 1.220.900. Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menempati urutan kelima dari 10 Provinsi terendah di Indonesia dalam kejadian pernikahan dini. Gunungkidul...
Masruroh
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
Kajian dalam disertasi yang berjudul “Kesantunan Bertindak Tutur sebagai Representasi Sikap Peduli dalam Interaksi Akademik di Politeknik Kota Surakarta (Kajian Sosiopragmatik)” ini adalah pola interaksi yang merepresentasikan sikap peduli antara dosen-mahasiswa, laboran-mahasiswa, maupun antarmahasiswa di kampus politeknik di Kota Surakarta...
Ratna Susanti
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021
-
-
Edy Bachrun
Disertasi
Surakarta-Fak. Kedokteran-2022
-
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kausalitas antara kredibilitas website dan citra tujuan wisata pada sikap wisatawan dan niat wisatawan berkunjung, yang dimoderasi oleh variabel motivasi untuk mengelaborasi informasi.Untuk menguji hipotesis, penelitian ini menggunakan eksperimen laboratorium dengan desain faktorial 2X2X2, dengan...
Mokh Adib Sultan
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021
Pernikahan dini masih menjadi masalah di negara berpenghasilan rendah dan menengah sehingga merampas hak kesehatan, nutrisi, pendidikan, kerentanan kekerasan, eksploitasi, dan pelecehan pada gadis remaja. Asia Tenggara menyumbang angka pernikahan tertinggi kedua di dunia setelah Asia Selatan. Thailand memiliki jumlah pernikahan dini...
Yessy Nur Endah Sary
Disertasi
Surakarta-Pascasarjana-2021